Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Taylor Swift Kenakan Jubah dan Toga, Dapat Gelar Doktor Kehormatan Seni Rupa

Reporter

image-gnews
Taylor Swift mengunggah fotonya, hendak wisuda. Foto: IG Taylor Swift.
Taylor Swift mengunggah fotonya, hendak wisuda. Foto: IG Taylor Swift.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Penyanyi Amerika, Taylor Swift secara mengejutkan membuat unggahan video di halaman Instagramnya, satu jam lalu, Rabu, 18 Mei 2022. Ia berdandan di kamarnya, memoles wajahnya, menyiapkan gaun dan sepatu berhak...lalu voilaaa..., gadis berusia 32 tahun itu mengenakan jubah warna biru keunguan dan toga di kepalanya. 

"Mengenakan toga dan jubah benar-benar untuk pertama kalinya. Sampai jumpa lagi di New York University," tulisnya pada keterangan unggahan videonya itu. Ia sempat difoto oleh ayahnya, Scott Swift dengan rasa bangga. 

Swift yang memulai debutnya pada 2004 ini bersiap menuju Yankee Stadium, New York untuk menghadiri upacara pembukaan New York University. Di sini, ia akan menerima gelar doktor kehormatan, Doctor of Fine Arts, honoris causa. 

Swift mendapatkan gelar doktor kehormatan ini berkat lembaga pendidikan dan museum yang didirikannya, Taylor Swift Education Center di Country Music Hall of Fame and Museum di Nashville, Tennessee. Taylor Swift Education Center merupakan ruang yang memberikan kebebasan bagi pengunjung untuk merayakan musik pedesaan. 

Aktivitasnya keluar dari rumahnya ini mengejutkan publik, terutama penggemarnya. Inilah untuk pertama kalinya, Swift keluar rumah setelah berbulan-bulan menghilang dari sorotan. Sejak merilis single Red (Taylor's Version) pada November 2021, Swift seperti hilang ditelan bumi. 

Bahkan saat perhelatan Grammy Awards 2022 pada Ahad, 3 April 2022 di MGM Grand Garden Arena, Las Vegas, Swift yang mendapatkan beberapa nominasi memilih tidak datang. Ia hanya tampil di depan publik saat merilis Red itu. Saat itu, Taylor Swift tampil di Saturday Night Live.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Taylor Swift memang menghadiri Aria Awards 2021 dan American Music Awards 2021, tapi hanya diwakili rekaman video dirinya mengirimkan pesan kepada penonton. Praktis sejak itu, Swift tidak menonjolkan diri. Ia bahkan merayakan ulang tahunnya yang ke-32 pada 13 Desember 2021 dengan sangat sederhana. Swift memilih menghabiskan waktu bersama keluarganya. Baru-baru ini, ia menghadiri pesta Oscar dengan kekasihnya, Joe Alwyn. 

INSTAGRAM ~ E! NEWS

Baca juga: Permintaan Ditolak, Taylor Swift akan Hadapi Gugatan Hak Cipta Lagu Shake It Off

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Taylor Swift Donasikan Rp 78 Miliar untuk Korban Badai Helene dan Milton

4 jam lalu

Penyanyi Taylor Swift. Foto: Instagram/@taylorswift
Taylor Swift Donasikan Rp 78 Miliar untuk Korban Badai Helene dan Milton

Taylor Swift menyumbangkan 5 juta dolar AS untuk membantu masyarakat yang menjadi korban Badai Helene dan Milton di Florida.


Gelar Doktor HC Raffi Ahmad Tak Diakui, Dosen Unair Sorot Syarat dan Kriteria

22 jam lalu

Raffi Ahmad saat menerima gelar doctor honoris causa dari Thailand. Foto: Instagram.
Gelar Doktor HC Raffi Ahmad Tak Diakui, Dosen Unair Sorot Syarat dan Kriteria

Dosen di Unair beberkan syarat dan prosedur yang sejatinya dilalui setiap orang termasuk Raffi Ahmad untuk terima gelar Doktor Honoris Causa.


Ada Raffi Ahmad dalam Kepengurusan Kadin Versi Munaslub Anindya Bakrie, Ini Bisnis dan Jalan Politiknya

1 hari lalu

Raffi Ahmad dan Nagita Slavina bersama Presiden Joko Widodo alias Jokowi dan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto makan di warung bakso di Bandongan, Magelang, Jawa Tengah, Senin, 29 Januari 2024. Foto: Instagram/@raffinagita1717
Ada Raffi Ahmad dalam Kepengurusan Kadin Versi Munaslub Anindya Bakrie, Ini Bisnis dan Jalan Politiknya

Raffi Ahmad ditunjuk menjadi Waketum Kadin 2024-2029 versi Munaslub Kadin Anindya Bakrie. Bagaimana perjalanan karier, bisnis, dan politiknya?


Menyorot Raffi Ahmad: Wakil Ketua Umum Kadin hingga Gelar Doktor Honoris Causa

2 hari lalu

Presenter Raffi Ahmad saat memberikan keterangan soal tudingan National Corruption Wach (NCW) kasus pencucian uang, Menteng, Jakarta, Senin, 5 Februari 2024. Dalam keteranganya Raffi membantah tudingan Ketua Umum NCW Hanifa Sutrisna atas tudingan pencucian uang senilai ratusan miliar tersebut, Pihak Raffi juga mengundang Hanifa NCW untuk membuktikan kalau tuduhan tersebut memamang benar. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Menyorot Raffi Ahmad: Wakil Ketua Umum Kadin hingga Gelar Doktor Honoris Causa

Hasil Munaslub Kadin menunjuk selebriti Raffi Ahmad sebagai Wakil Ketua Umum Bidang Industri Kreatif


Perwakilan PBB Indonesia Buka Suara Soal UIPM Catut Nama

2 hari lalu

Gita Savitri mengunggah foto yang mencatut fotonya oleh UIPM. Foto: Instagram.
Perwakilan PBB Indonesia Buka Suara Soal UIPM Catut Nama

UIPM menjadi sorotan setelah UIPM Thailand memberikan gelar Doktor Honoris Causa kepada aktor sekaligus pembaca acara, Raffi Ahmad.


Kontroversi Raffi Ahmad: dari Gelar Doktor HC Tak Diakui Pemerintah sampai Didapuk Jadi Waketum Kadin

2 hari lalu

Aktor sekaligus pengusaha Raffi Ahmad (kedua kanan) masuk dalam kepengurusan Kadin Indonesia pariode 2024-2029 di Jakarta, Senin (7/10/2024). ANTARA/Harianto
Kontroversi Raffi Ahmad: dari Gelar Doktor HC Tak Diakui Pemerintah sampai Didapuk Jadi Waketum Kadin

Aktor sekaligus pengusaha Raffi Ahmad, 37 tahun, didapuk sebagai salah Wakil Ketua Umum Kadin bidang Pariwisata dan Ekonomi Kreatif


Profil Rantastia Nur Alangan, CEO UIPM yang Beri Raffi Ahmad Gelar Doktor Honoris Causa

6 hari lalu

Rantastia Nur Alangan. Instagram/Rafinagita1717
Profil Rantastia Nur Alangan, CEO UIPM yang Beri Raffi Ahmad Gelar Doktor Honoris Causa

Sosok Rantastia Nur Alangan, CEO UIPM, jadi sorotan usai kampusnya berikan gelar doktor honoris causa kepada Raffi Ahmad.


10 Artis Penerima Gelar Doktor Honoris Causa, Raffi Ahmad hingga Justin Timberlake

7 hari lalu

Taylor Swift ketika menerima gelar doktor kehormatan. Foto: Instagram.
10 Artis Penerima Gelar Doktor Honoris Causa, Raffi Ahmad hingga Justin Timberlake

Terdapat sejumlah publik figur dunia yang pernah menjadi penerima gelar doktor honoris causa.


UIPM Jadi Sorotan Seusai Berikan Gelar Honoris Causa kepada Raffi Ahmad

9 hari lalu

Raffi Ahmad saat menerima gelar doctor honoris causa dari Thailand. Foto: Instagram.
UIPM Jadi Sorotan Seusai Berikan Gelar Honoris Causa kepada Raffi Ahmad

Keabsahan UIPM dipertanyakan sehabis memberikan gelar Doktor Honoris Cause kepada Raffi Ahmad.


Warganet Duga Kanye West Ingin Selamatkan Taylor Swift dari Sean 'Diddy' Combs Saat MTV VMA 2009

9 hari lalu

Kanye West pernah menghebohkan publik dalam acara penghargaan MTV Video Music Awards 2009. Kala itu, dirinya tiba-tiba naik ke atas panggung saat Taylor Swift tengah menyampaikan pidato ketika menerima penghargaan. Saat di atas panggung, West mengatakan bahwa penghargaan yang diperoleh Taylor Swift harusnya didapatkan oleh Beyonce. Youtube
Warganet Duga Kanye West Ingin Selamatkan Taylor Swift dari Sean 'Diddy' Combs Saat MTV VMA 2009

Ramai teori tentang Kanye West yang diduga ingin selamatkan Taylor Swift dari Sean 'Diddy' Combs saat MTV VMA 2009.