Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hendra Setiawan Sebut Thomas Terakhir, Ini Kata Fajar Alfian dan Marcus Gideon

Reporter

image-gnews
Tim Thomas Indonesia berpose dengan medali saat Upacara Penghargaan Pemenang Piala Thomas 2022 di Impact Arena, Bangkok, Thailand, Ahad, 15 Mei 2022. ANTARA/M Risyal Hidayat
Tim Thomas Indonesia berpose dengan medali saat Upacara Penghargaan Pemenang Piala Thomas 2022 di Impact Arena, Bangkok, Thailand, Ahad, 15 Mei 2022. ANTARA/M Risyal Hidayat
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kapten tim Indonesia di Piala Thomas 2022, Hendra Setiawan merasakan final Piala Thomas pada Ahad, 15 Mei 2022 di IMPACT Arena, Bangkok, adalah hari terakhirnya memperkuat Merah-Putih. Usianya saat ini 37 tahun membuat ayah tiga anak ini sadar diri usianya akan 39 saat berjuang merebut Piala Thomas kembali. 

"My last Thomas Cup...Terimakasih teman-teman untuk perjuangan yang luar biasa, tetap semangat dan semoga bisa merebut kembali di tahun 2024. Terimakasih juga untuk semua masyarakat Indonesia untuk doa dan supportnya," tulisnya pada keterangan unggahan foto tim yang dikomandaninya tahun ini. 

Pada final Piala Thomas 2022 hari ini, Indonesia dikalahkan India dengan 0-3. Hendra tidak ikut bertanding, tapi sebagai kapten, seperti halnya perhelatan tahun lalu, ia bertindak memotivasi teman-temannya agar terus berjuang. 

Unggahan mengharukan Hendra ini tak urung membuat para pemain lainnya memprotes dan menahan keinginannya untuk pensiun. Pasangannya, Mohammad Ahsan memberikan tanggapan dengan emotikon menangis. 

Tapi tidak dengan Fajar Alfian. Kekasih Susan Sameh ini memintanya bertahan. "Tidak dong. Sekali lagi juara with bestie , semangat," tulisnya. Marcus Fernaldi Gideon, pasangan Kevin Sanjaya Sukamuljo yang tidak ikut dalam ajang ini lantaran masih masa pemulihan usai operasi, juga memintanya bertahan. "Jangan last dulu donk ko," tulisnya. 

Hendra setiawan bersama istrinya, Sandiani Arief. Foto: ig sansan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Begitu pula permintaan Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan yang tengah berjuang membela Indonesia di SEA Games di Vietnam. "Jangan last dulu koh, belum bareng saya koh," tulisnya. Yeremia dan pasangannya, Pramudya Kusumawardana belum mendapatkan rezeki mengikuti ajang Piala Thomas. "Capt bestie jangan last," tulis Shohibul Fikri.

Tanggapan realistis justru diungkapkan istri Hendra Setiawan, Sandiani Arief. Ia menyelamati tim Thomas yang dikomandani suaminya. "Congratss team Indonesia," tulisnya dengan emotikon menangis sebagai ungkapan turut sesak menyaksikan kerasnya perjuangan pemain Indonesia tapi tetap kalah.

Ungkapan semangat untuk Hendra Setiawan juga dituliskan akun resmi BWF. "Congratulations Dr Hendra. Comeback stronger Team ," tulis akun BWF yang memiliki admin orang Malaysia, Zong Yen Yen. Zong menyebut Doctor untuk mempertegas meme yang dibuatnya dengan mengedit poster film Dr. Strange menjadi Dr. Hendra.

Baca juga: Hendra Setiawan Pernah Digandeng Fans di Korea, Istri Tak Ingin Kecolongan Lagi

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram. 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kento Momota Putuskan Pensiun dari Bulu Tangkis Dunia Usai Piala Thomas 2024

1 hari lalu

Kento Momota. Doc. BWF.
Kento Momota Putuskan Pensiun dari Bulu Tangkis Dunia Usai Piala Thomas 2024

Juara bulu tangkis dunia dua kali Kento Momota mengumumkan segera pensiun pada usia 29 tahun.


Ricky Soebagdja Beri Penjelasan Mengapa Ada Pemain Muda di Skuad Tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024

2 hari lalu

Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi (Kabid Binpres) Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PP PBSI) Ricky Soebagdja. (ANTARA/Arnidhya Nur Zhafira)
Ricky Soebagdja Beri Penjelasan Mengapa Ada Pemain Muda di Skuad Tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024

Kabidbinpres PP PBSI Ricky Soebagdja menjelaskan ada diskusi yang dilakukan dengan tim pelatih dalam pemilihan skuad Piala Thomas dan Piala Uber 2024.


Daftar Atlet Indonesia di Piala Thomas dan Piala Uber 2024, Alwi Farhan dan Ruzana Jadi Rising Star

3 hari lalu

Tropi dari Piala Thomas dan Uber 2022 ditampilkan saat berlangsungnya babak semifinal Piala Thomas Uber 2022 di Impact Arena, Bangkok, Thailand, Jumat, 13 Mei 2022.  Indonesia akan menghadapi India di final Piala Thomas. ANTARA/M Risyal Hidayat
Daftar Atlet Indonesia di Piala Thomas dan Piala Uber 2024, Alwi Farhan dan Ruzana Jadi Rising Star

Tim bulu tangkis Indonesia diperkuat mayoritas pemain senior. Alwi Farhan dan Ruzana siap jadi rising star di Piala Thomas dan Piala Uber 2024.


Hasil Kejuaraan Bulu Tangkis Asia 2024: Fajar / Rian Tersingkir, Jonatan Christie Lolos ke Semifinal

7 hari lalu

Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian / Muhammad Rian Ardianto. Tim Humas PBSI
Hasil Kejuaraan Bulu Tangkis Asia 2024: Fajar / Rian Tersingkir, Jonatan Christie Lolos ke Semifinal

Fajar / Rian harus mengakui keunggulan wakil tuan rumah, Liang Wei Kang / Wang Chan, di perempat final Kejuaraan Bulu Tangkis Asia 2024.


Siasat Fajar / RIan Hadapi Unggulan China di Perempat Final Kejuaraan Bulu Tangkis Asia 2024

8 hari lalu

Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian / Muhammad Rian Ardianto. Tim Humas PBSI
Siasat Fajar / RIan Hadapi Unggulan China di Perempat Final Kejuaraan Bulu Tangkis Asia 2024

Fajar / Rian menantikan duel melawan pasangan unggulan tuan rumah, Liang Wei Keng / Wang Chang di Kejuaraan Bulu Tangkis Asia 2024.


Ricky Soebagdja Akan Panggil The Minions Menyusul Surat Pengunduran Diri Marcus Fernaldi Gideon

23 hari lalu

Ganda putra Indonesia Marcus Fernaldi Gideon / Kevin Sanjaya Sukamuljo di Thailand Open 2023. | Tim Media PBSI
Ricky Soebagdja Akan Panggil The Minions Menyusul Surat Pengunduran Diri Marcus Fernaldi Gideon

Kabidbinpres PP PBSI Ricky Soebagdja menjelaskan alasan perlunya pemanggilan Marcus Fernaldi Gideon dan Kevin Sanjaya Sukamuljo.


PBSI Sudah Terima Surat Pengunduran Diri Marcus Fernaldi Gideon, Ricky Soebagdja Akan Panggil The Minions

23 hari lalu

Marcus Fernaldi Gideon dan Kevin Sanjaya Sukamuljo. | Tim Media PBSI
PBSI Sudah Terima Surat Pengunduran Diri Marcus Fernaldi Gideon, Ricky Soebagdja Akan Panggil The Minions

Ricky Soebagdja mengatakan akan memanggil pasangan "The Minions" soal keputusan pensiun Marcus Fernaldi Gideon.


Hendra / Ahsan Mundur dari Kejuaraan Bulu Tangkis Asia 2024, Ini Alasannya

23 hari lalu

Ganda putra Mohammad Ahsan / Hendra Setiawan. Kredit: Tim Media PBSI
Hendra / Ahsan Mundur dari Kejuaraan Bulu Tangkis Asia 2024, Ini Alasannya

Hendra / Ahsan mengungkapkan alasan untuk mundur dan tidak berpartisipasi dalam Kejuaraan Bulu Tangkis Asia 2024.


Soal Undian Piala Uber dan Piala Thomas 2024, Ricky Soebagdja Ingatkan Kekuatan Tim Peserta Mulai Merata

27 hari lalu

Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi (Kabid Binpres) Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PP PBSI) Ricky Soebagdja. (ANTARA/Arnidhya Nur Zhafira)
Soal Undian Piala Uber dan Piala Thomas 2024, Ricky Soebagdja Ingatkan Kekuatan Tim Peserta Mulai Merata

Pengundian fase grup turnamen bulu tangkis beregu Piala Thomas 2024 dan Piala Uber 2024 sudah digelar di Chengdu, Cina, pada Jumat, 22 Maret 2024.


Undian Piala Thomas dan Piala Uber 2024: Putra Segrup dengan Thailand, Putri dengan Jepang

27 hari lalu

Trofi Piala Thomas dan Uber. ANTARA/M Risyal Hidayat
Undian Piala Thomas dan Piala Uber 2024: Putra Segrup dengan Thailand, Putri dengan Jepang

Undian Piala Thomas dan Piala Uber 2024 sudah dilakukan. Indonesia berada di Grup C.