Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Lee Seung Gi dan Jo Bo Ah Dapat Penghargaan sebagai Warga Teladan Bayar Pajak

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Lee Seung Gi. (Instagram/@hook_entertainment)
Lee Seung Gi. (Instagram/@hook_entertainment)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaAktor, Lee Seung Gi dan Jo Bo Ah mendapatkan penghargaan dari Presiden Korea Selatan sebagai warga teladan membayar pajak. Keduanya yang pernah membintangi reality show New World di Netflix ini juga didapuk menjadi Duta Pajak 2022.

Dinas Perpajakan Nasional Korea Selatan selalu memberikan penghargaan kepada warga negara teladan di Hari Wajib Pajak setiap tahunnya. Tahun ini, Lee Seung Gi dan Jo Bo Ah terpilih karena kontribusinya pada pengembangan budaya dan seni Korea, di samping pembayaran pajaknya yang tulus yang berkontribusi pada perkembangan negara.

Sebagai Duta Pajak, keduanya akan melakukan berbagai kegiatan promosi sepanjang tahun untuk menyebarkan budaya pembayaran pajak. Upacara pelantikan saat ini dijadwalkan berlangsung pada akhir April.

“Kami senang bahwa Lee Seung Gi menerima pengakuan atas teladan dan pengaruh baiknya yang telah ia tunjukkan. Kami sangat bangga terutama karena meskipun jadwalnya sibuk, Lee Seung Gi, yang berusaha untuk penampilan dan perkembangan yang lebih baik, terpilih sebagai ppembayar pajak teladan," kata agensi Lee Seung Gi, Hook Entertainment dikutip dari Soompi pada Jumat, 4 Maret 2022.

"Kami akan terus mendukung Lee Seung Gi sepenuhnya sehingga dia dapat menyebarkan pengaruhnya yang baik, dan kami meminta kasih sayang dan perhatian kalian terhadap Lee Seung Gi, yang melakukan yang terbaik untuk memberi contoh," kata Hook Entertainment.

Serupa dengan Hook Entertainment, agensi Jo Bo Ah, KeyEast Entertainment juga mendukung penuh artisnya sebagai Duta Pajak tahun ini. "Jo Bo Ah adalah seorang aktris yang menyebarkan pengaruh baik dengan memperhatikan kegiatan donasi. Kami akan berusaha keras untuk mendukung dan mendukung Jo Bo Ah sehingga dia dapat melanjutkan perbuatan baik di masa depan," kata KeyEast, dikutip dari Sports Chosun.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Setiap tahun, dua selebritas ditunjuk menjadi Duta Pajak Korea Selatan. Sebelumnya, Lee Seo Jin dan IU dipilih pada 2020, Jo Jung Suk dan Park Min Young terpilih pada 2021. Mereka juga menerima penghargaan penghargaan presiden.

Lee Seung Gi baru saja sembuh dari Covid-19 setelah dinyatakan positif pada Selasa, 15 Februari 2022. Lee Seung Gi kembali menjalani syuting program All the Butlers pada Sabtu, 26 Februari 2022. Sementara, Jo Bo Ah saat ini bermain di drama terbaru, Military Prosecutor Doberman sebagai pewaris konglomerat yang menjadi jaksa militer untuk membalas dendam.

Baca juga: Lee Seung Gi Positif Covid-19, Minta Penggemar Tak Perlu Khawatir

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


13 Bom di Jakarta Menerima Penghargaan Ho Chi Minh City International Film Festival

1 hari lalu

Putri Ayudya sebagai Karin saat berlaga aksi dalam film 13 Bom di Jakarta. Visinema
13 Bom di Jakarta Menerima Penghargaan Ho Chi Minh City International Film Festival

Film 13 Bom di Jakarta menerima dua penghargaan bergengsi dari Ho Chi Minh City International Film Festival


Mengenal Ragam Gelar, Tanda Jasa, dan Tanda Kehormatan TNI

1 hari lalu

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto (ketiga kiri) berfoto bersama Panglima TNI Jenderal TNI Andika Perkasa (keempat kiri), Wamenhan M Herindra (kedua kanan), KASAL Laksamana TNI Yudo Margono (kiri), KASAU Marsekal TNI Fadjar Prasetyo (kanan) dan KASAD Jenderal TNI Dudung Abdurachman (kedua kiri) usai mengikuti acara Penyematan Bintang Kehormatan TNI di Kantor Kemenhan, Jakarta, Senin, 15 Agustus 2022. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
Mengenal Ragam Gelar, Tanda Jasa, dan Tanda Kehormatan TNI

Gelar, tanda jasa, dan tanda kehormatan TNI memiliki makna yang berbeda. Berikut adalah penjelasannya.


Mengenal Bintang Jalasena, Penghargaan TNI AL yang Berjiwa Kesatria

1 hari lalu

Sejumlah prajurit Komando Pasukan Katak (Kopaska) TNI AL berjalan saat mengikuti Upacara Pengukuhan Komando Armada RI (Koarmada RI) di Dermaga Koarmada I Pondok Dayung, Tanjung Priok, Jakarta, Kamis 3 Februari 2022. Laksamana TNI Yudo Margono meresmikan pembentukan Koarmada RI serta mengukuhkan Laksamana Madya TNI Agung Prasetiawan sebagai Panglima Koarmada RI yang pertama. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat
Mengenal Bintang Jalasena, Penghargaan TNI AL yang Berjiwa Kesatria

Tak hanya prajurit TNI AL, Bintang Jalasena juga diberikan kepada WNI bukan prajurit, bahkan WNA yang telah berjasa.


Tak Suka Hadiah Pemberian Kerabat, Apa yang Harus Dilakukan?

2 hari lalu

Ilustrasi hadiah (Pixabay.com)
Tak Suka Hadiah Pemberian Kerabat, Apa yang Harus Dilakukan?

Tak semua hadiah yang diterima seperti yang diharapkan atau bahkan kita sama sekali tak suka barang yang diberikan. Apa yang harus dilakukan?


Telkom Indonesia Raih Penghargaan Linkedin Top Companies 2024

2 hari lalu

Telkom Indonesia Raih Penghargaan Linkedin Top Companies 2024

Telkom Indonesia kembali meraih penghargaan sebagai tempat kerja terbaik untuk mengembangkan karier versi LinkedIn Top Companies 2024.


Bank Mandiri Kembali Gelar Kampiun LinkedIn Top Companies 2024

3 hari lalu

Bank Mandiri Kembali Gelar Kampiun LinkedIn Top Companies 2024

Bank Mandiri konsisten melengkapi dan mengadopsi berbagai elemen best practices dalam pengelolaan SDM


Pakar Tak Anjurkan Hadiahi Diri dengan Makanan, Ini Alasannya

4 hari lalu

Ilustrasi wanita makan cokelat. Freepik.com/Kroshka__Nastya
Pakar Tak Anjurkan Hadiahi Diri dengan Makanan, Ini Alasannya

Anda mungkin merasa perlu menghadiahi diri dengan makanan enak setelah hari berat dan panjang. Namun pakar mengingatkan cara ini tak baik buat mental.


Byun Yo Han Pemeran Pavane For a Dead Princess, Film Adaptasi Novel

9 hari lalu

Byun Yo Han. Dok. Disney+ Hotstar
Byun Yo Han Pemeran Pavane For a Dead Princess, Film Adaptasi Novel

Aktor Byun Yo Han akan membintangi film Pavane for a Dead Princess yang diadaptasi dari novel karya Park Min Gyu


Intip Promo Lebaran Package Richeese Factory dan KFC Bucket Hampers

9 hari lalu

Restoran cepat saji Richeese Factory terkenal dengan ayam goreng pedas dengan tambahan saus kejunya. Ini profil pemilik Richeese Factory. Foto: Nabati Group
Intip Promo Lebaran Package Richeese Factory dan KFC Bucket Hampers

Dalam rangka semarak Lebaran, Richeese Factory mengeluarkan promo Lebaran Package, sedangkan KFC punya paket KFC Bucket Hampers.


Per Maret 2024, Setoran Pajak Ekonomi Digital Mencapai Rp 23,04 Triliun

10 hari lalu

Gedung Dirjen Pajak. kemenkeu.go.id
Per Maret 2024, Setoran Pajak Ekonomi Digital Mencapai Rp 23,04 Triliun

Ditjen Pajak Kemenkeu mencatat penerimaan negara dari sektor usaha ekonomi digital hingga 31 Maret 2024 mencapai Rp 23,04 triliun.