Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Joshua Suherman dan Clairine Clay Nikah, Putri Titian Tulis Pesan Kocak

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Joshua Suherman dan Clairine Clay. Foto: Instagram/@clairineclay.
Joshua Suherman dan Clairine Clay. Foto: Instagram/@clairineclay.
Iklan

TEMPO.CO, JakartaJoshua Suherman dan Clairine Clay menggelar acara pernikahan pada Rabu, 22 Desember 2021. Setelah menggelar upacara pemberkatan pernikahan sore hari, keduanya melanjutkan acara resepsi.

Sahabat Joshua, Putri Titian berhalangan hadir dalam acara tersebut. Ia menuliskan ucapan selamat kepada Joshua dan Clay melalui unggahan di Instagram Story. Namun bukan ucapan biasa yang ditulis Putri Titian melainkan pesan kocak untuk pasangan suami istri baru tersebut.

"Selamat untuk Clay yang bisa bersama-sama Jojo orang paling romantis di antara temen-temen gue, fyi Jojo juga dari dulu paling sayang sekali sama keluarga, semoga nanti Jojo juga bisa sayang sama anak bininya ya, ga ngutamain nonton Liverpool dulu yes," tulis Putri Titian.

Istri Junior Liem itu juga mengingatkan Joshua untuk selalu menjaga Clairine Clay yang kini sudah menjadi istrinya. Lucunya, Putri Titian berpesan kepada Joshua untuk meminta maaf terlebih dulu meski tidak berbuat kesalahan.

"Buat Jojo, itu udah dapet bini se perfect Clay dijaga yang baik ya, makin semangat kerjanya dan inget lo udah di titik, harus minta maap walaupun bukan lo yang salah karena bini selalu benar (sesat)," tulis Putri Titian.

Ketidakhadirannya dalam pernikahan Joshua dan Clay cukup membuat Putri Titian resah. Ia bahkan menggoda Joshua dan Clay untuk memberikan hadiah pernikahan. "Dari gue yang hampir blacklist jadi temen karena ga bisa dateng, maapkeun, Btw menerima Angpao Gopay kan?" tulisnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Joshua dan Clay mengucapkan janji suci pernikahan dalam upacara pemberkatan yang dihadiri keluarga dan kerabat terdekat serta disiarkan langsung di kanal YouTube Jojo and Clay pukul 16.00 WIB. Joshua mengenakan setelan jas berwarna abu-abu yang dikombinasikan dengan warna hitam dan Clay mengenakan gaun putih panjang.

Joshua berjanji tidak akan menghalangi Clay untuk meraih mimpi-mimpinya meski sudah menjadi suami istri. "Dengan menikahnya kita nanti, enggak ada yang harus hilang, mimpi-mimpi, kehidupan, dan masa depan kamu akan tetap ada dan akan tetap kita kejar bareng-bareng," kata Joshua.

Pemilik nama lengkap Clairine Christabel itu mengungkapkan perasaan paling bahagianya saat Joshua Suherman selalu ada untuknya di segala proses kehidupan yang dilaluinya. "Titik bahagia aku dalam hidup aku selama ini adalah saat aku melakukan sesuatu ada kamu di situ, kamu terlibat karena buat aku segala sesuatunya itu selalu jadi berkali-kali lipat lebih menyenangkan kalau ada kamu," kata Clay.

Baca juga: Joshua Suherman dan Clairine Clay Menikah, Janji Kejar Mimpi Bersama

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Perlunya Vaksinasi Pranikah sebelum Membangun Keluarga, Cek Macamnya

12 hari lalu

Ilustrasi vaksinasi (Pixabay.com)
Perlunya Vaksinasi Pranikah sebelum Membangun Keluarga, Cek Macamnya

Masyarakat diminta memahami pentingnya vaksinasi pranikah dan melakukannya sedini mungkin. Berikut macam vaksinasi yang dianjurkan.


15 Ucapan Menikah dalam Bahasa Bali yang Penuh Makna

21 hari lalu

Ada beberapa ucapan menikah dalam bahasa Bali yang penuh makna serta berisi doa terbaik. Berikut ini daftarnya. Foto: Pexels
15 Ucapan Menikah dalam Bahasa Bali yang Penuh Makna

Ada beberapa ucapan menikah dalam bahasa Bali yang penuh makna serta berisi doa terbaik. Anda bisa mengucapkan pada sahabat terdekat.


Tipe Pasangan yang Perlu Dihindari daripada Sengsara

22 hari lalu

Ilustrasi wanita kesal dengan pasangannya yang asyik dengan telepon seluler. shutterstock.com
Tipe Pasangan yang Perlu Dihindari daripada Sengsara

Sebelum memutuskan menjalani hidup bersama pasangan untuk jangka lama, berpikirlah lebih jauh dengan mempertimbangkan beberapa hal berikut.


Cha Chung Hwa Gelar Pernikahan Secara Tertutup dengan Kekasih Non Selebritas

38 hari lalu

Aktris Korea Selatan, Cha Chung Hwa. Foto: Instagram/@ynkentertainment
Cha Chung Hwa Gelar Pernikahan Secara Tertutup dengan Kekasih Non Selebritas

Cha Chung Hwa resmi menikah dengan kekasihnya pada Jumat, 27 Oktober 2023. Agensi bagikan foto pernikahannya.


Persyaratan Nikah KUA Terbaru 2023 dan Alur Pendaftarannya

40 hari lalu

Dokumen persyaratan pernikahan di KUA sudah tercantum dalam Peraturan Menteri Agama RI Nomor 20 Tahun 2019 pasal 4. Simak selengkapnya di sini. Foto: Canva
Persyaratan Nikah KUA Terbaru 2023 dan Alur Pendaftarannya

Dokumen persyaratan pernikahan di KUA sudah tercantum dalam Peraturan Menteri Agama RI Nomor 20 Tahun 2019 pasal 4. Simak selengkapnya di sini.


Meryl Streep dan Don Gummer Diam-diam Sudah Berpisah 6 Tahun Lalu

44 hari lalu

Meryl Streep menjadi salah satu nominasi aktris terbaik dalam ajang Oscar 2018. Aktris gaek yang telah 21 kali mendapat nominasi Oscar ini berperan dalam film The Post. REUTERS
Meryl Streep dan Don Gummer Diam-diam Sudah Berpisah 6 Tahun Lalu

Meryl Streep dan Don Gummer menikah pada tahun 1978 dan memiliki 4 anak


11 Rekomendasi Kado untuk Pernikahan Sahabat yang Bermakna

45 hari lalu

Temukan ide kado untuk pernikahan sahabat yang istimewa. Pilih kado yang penuh makna dan bermanfaat. Berikut rekomendasinya. Foto: Canva
11 Rekomendasi Kado untuk Pernikahan Sahabat yang Bermakna

Temukan ide kado untuk pernikahan sahabat yang istimewa. Pilih kado yang penuh makna dan bermanfaat. Berikut rekomendasinya.


Daniel Henney dan Ru Kumagai Menikah, Berawal dari Rumor Kencan 5 Tahun Lalu

45 hari lalu

Daniel Henney dan Ru Kumagai. Foto: Instagram
Daniel Henney dan Ru Kumagai Menikah, Berawal dari Rumor Kencan 5 Tahun Lalu

Sempat membantah rumor kencan 5 tahun lalu, Daniel Henney dan Ru Kumagai akhirnya resmi menikah di Amerika Serikat.


Takut Melajang Bisa Memicu Sejumlah Kebiasaan Tidak Sehat, Apa yang Terjadi?

50 hari lalu

Ilustrasi wanita jomblo. shutterstock.com
Takut Melajang Bisa Memicu Sejumlah Kebiasaan Tidak Sehat, Apa yang Terjadi?

Melajang mungkin menjadi pilihan hidup sebagian orang. Sementara beberapa orang lainnya takut lajang.


Jennifer Coppen Resmi Menikah dalam Acara Intimate Wedding

52 hari lalu

Jennifer Coppen saat menikah dengan Dalii. Foto: Instagram.
Jennifer Coppen Resmi Menikah dalam Acara Intimate Wedding

Artis Jennifer Coppen akhirnya resmi menikah dengan Dalli Wasink dengan akad nikah yang intim.