Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Velove Vexia Resmi Menikah Setelah Tertunda Satu Tahun karena Pandemi

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Mengunggah foto pernikahan, Velove Vexia mendapat ucapan dari teman-teman dan penggemarnya/Foto: Instagram/Velove Vexia
Mengunggah foto pernikahan, Velove Vexia mendapat ucapan dari teman-teman dan penggemarnya/Foto: Instagram/Velove Vexia
Iklan

TEMPO.CO, JakartaAktris Velove Vexia telah resmi menikah dengan kekasihnya yang hingga kini belum diungkap ke publik. Velove menggelar pernikahan secara tertutup dua pekan lalu di hotel berbintang di kawasan Jakarta.

Velove mengunggah kembali foto dirinya bersama sang suami dari akun resmi Harper's Bazaar Indonesia pada Selasa, 23 November 2021 di Instagram Storynya. Dalam foto tersebut Velove mengenakan kebaya berwarna putih berdampingan dengan sang suami yang mengenakan peci dan setelan berwarna hitam.

"Pada 11 November lalu, aktris berusia 31 tahun itu dan pasangannya menggelar pernikahan mesra di Plaza Suite, Grand Hyatt Jakarta," tulis akun Instagram @bazaarindonesia pada keterangan foto.

Pernikahan Velove seharusnya dilangsungkan tahun lalu, namun terpaksa ditunda karena situasi pandemi Covid-19. "Awalnya pernikahannya seharusnya diadakan tahun lalu, tetapi kemudian ditunda karena pandemi," kata Velove kepada Bazaar Indonesia. Di kolom komentar, Velove meninggalkan emotikon hati berwarna merah dan dapat disimpulkan bahwa ia membenarkan seluruh informasi yang tertulis pada keterangan foto tersebut.

Putri Otto Cornelis atau OC Kaligis ini mengejutkan publik setelah mengunggah foto mesranya bersama seorang pria dilengkapi dengan tulisan, "At last" di Instagram pada Selasa, 23 November 2021. Banyak yang telah menduga bahwa itu adalah foto pernikahannya. Ditambah lagi para sahabat dari kalangan selebritas ikut memberikan ucapan selamat di kolom komentar, antara lain Chelsea Islan, Wulan Guritno, Dian Sastrowardoyo, Baim Wong, hingga Naysilla Mirdad. Velove juga terlihat membalas ucapan dari para sahabatnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain itu, ada juga netizen yang mengaitkannya dengan aktris asal Korea Selatan Park Shin Hye. Secara kebetulan, tidak hanya wajah Velove Vexia dan Park Shin Hye saja yang mirip tetapi hari ini keduanya membawa kabar bahagia terkait pernikahan. Park Shin Hye hari ini juga mengumumkan bahwa ia akan segera menikah dengan Choi Tae Joon awal tahun depan.

Baca juga: Velove Vexia Unggah Foto Bareng Pria, Ramai Ucapan Selamat Menikah

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Velove Vexia Bangga Jadi Duta Kampanye Kesehatan Jantung Perempuan

11 hari lalu

Velove Vexia. Dok. Istimewa
Velove Vexia Bangga Jadi Duta Kampanye Kesehatan Jantung Perempuan

Velove Vexia berharap makin banyak perempuan yang lebih peduli dengan kesehatan jantung agar terhindar dari risiko penyakit jantung dan kardiovaskular


Perlunya Vaksinasi Pranikah sebelum Membangun Keluarga, Cek Macamnya

12 hari lalu

Ilustrasi vaksinasi (Pixabay.com)
Perlunya Vaksinasi Pranikah sebelum Membangun Keluarga, Cek Macamnya

Masyarakat diminta memahami pentingnya vaksinasi pranikah dan melakukannya sedini mungkin. Berikut macam vaksinasi yang dianjurkan.


15 Ucapan Menikah dalam Bahasa Bali yang Penuh Makna

22 hari lalu

Ada beberapa ucapan menikah dalam bahasa Bali yang penuh makna serta berisi doa terbaik. Berikut ini daftarnya. Foto: Pexels
15 Ucapan Menikah dalam Bahasa Bali yang Penuh Makna

Ada beberapa ucapan menikah dalam bahasa Bali yang penuh makna serta berisi doa terbaik. Anda bisa mengucapkan pada sahabat terdekat.


Tipe Pasangan yang Perlu Dihindari daripada Sengsara

22 hari lalu

Ilustrasi wanita kesal dengan pasangannya yang asyik dengan telepon seluler. shutterstock.com
Tipe Pasangan yang Perlu Dihindari daripada Sengsara

Sebelum memutuskan menjalani hidup bersama pasangan untuk jangka lama, berpikirlah lebih jauh dengan mempertimbangkan beberapa hal berikut.


Cha Chung Hwa Gelar Pernikahan Secara Tertutup dengan Kekasih Non Selebritas

39 hari lalu

Aktris Korea Selatan, Cha Chung Hwa. Foto: Instagram/@ynkentertainment
Cha Chung Hwa Gelar Pernikahan Secara Tertutup dengan Kekasih Non Selebritas

Cha Chung Hwa resmi menikah dengan kekasihnya pada Jumat, 27 Oktober 2023. Agensi bagikan foto pernikahannya.


Persyaratan Nikah KUA Terbaru 2023 dan Alur Pendaftarannya

41 hari lalu

Dokumen persyaratan pernikahan di KUA sudah tercantum dalam Peraturan Menteri Agama RI Nomor 20 Tahun 2019 pasal 4. Simak selengkapnya di sini. Foto: Canva
Persyaratan Nikah KUA Terbaru 2023 dan Alur Pendaftarannya

Dokumen persyaratan pernikahan di KUA sudah tercantum dalam Peraturan Menteri Agama RI Nomor 20 Tahun 2019 pasal 4. Simak selengkapnya di sini.


Meryl Streep dan Don Gummer Diam-diam Sudah Berpisah 6 Tahun Lalu

44 hari lalu

Meryl Streep menjadi salah satu nominasi aktris terbaik dalam ajang Oscar 2018. Aktris gaek yang telah 21 kali mendapat nominasi Oscar ini berperan dalam film The Post. REUTERS
Meryl Streep dan Don Gummer Diam-diam Sudah Berpisah 6 Tahun Lalu

Meryl Streep dan Don Gummer menikah pada tahun 1978 dan memiliki 4 anak


11 Rekomendasi Kado untuk Pernikahan Sahabat yang Bermakna

46 hari lalu

Temukan ide kado untuk pernikahan sahabat yang istimewa. Pilih kado yang penuh makna dan bermanfaat. Berikut rekomendasinya. Foto: Canva
11 Rekomendasi Kado untuk Pernikahan Sahabat yang Bermakna

Temukan ide kado untuk pernikahan sahabat yang istimewa. Pilih kado yang penuh makna dan bermanfaat. Berikut rekomendasinya.


Daniel Henney dan Ru Kumagai Menikah, Berawal dari Rumor Kencan 5 Tahun Lalu

46 hari lalu

Daniel Henney dan Ru Kumagai. Foto: Instagram
Daniel Henney dan Ru Kumagai Menikah, Berawal dari Rumor Kencan 5 Tahun Lalu

Sempat membantah rumor kencan 5 tahun lalu, Daniel Henney dan Ru Kumagai akhirnya resmi menikah di Amerika Serikat.


Tolak Vonis Hakim, Lukas Enembe Ajukan Banding

46 hari lalu

Terdakwa mantan Gubernur Papua Lukas Enembe menyapa pengunjung usai menjalani sidang vonis atau putusan di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Kamis, 19 Oktober 2023. Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) menyatakan terdakwa Lukas Enembe terbukti bersalah atas menerima suap Rp 17,7 miliar dan gratifikasi 1.99 miliar saat menjabat sebagai Gubernur Papua 2013-2022, dan menjatuhkan hukuman 8 tahun kurungan penjara. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Tolak Vonis Hakim, Lukas Enembe Ajukan Banding

Kuasa hukum Lukas Enembe lainnya, Otto Cornelis Kaligis mengatakan, pertimbangan hakim yang menyatakan kliennya menerima suap dari Pitun tidak benar.