Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kontrak Kim Seon Ho dengan Salt Entertainment Telah Berakhir September Lalu

Reporter

Editor

Marvela

image-gnews
Kim Seon Ho. Foto: Instagram Salt Entertainment.
Kim Seon Ho. Foto: Instagram Salt Entertainment.
Iklan

TEMPO.CO, JakartaKontrak Kim Seon Ho dengan agensinya, Salt Entertainment dikabarkan telah berakhir sejak awal September lalu. Namun kontrak tersebut diperpanjang karena penampilan Kim Seon Ho di drama Hometown Cha-Cha-Cha yang baru tamat pada 17 Oktober 2021 lalu.

"Kim Seon Ho dan Salt Entertainment telah membahas pembaruan kontrak sejak musim panas lalu, menjelang berakhirnya kontrak eksklusif mereka (September)," kata seorang sumber kepada Sport Donga pada Selasa, 19 Oktober 2021.

Kim Seon Ho dan Salt Entertainment menandatangani kontrak eksklusif pada September 2018 dan bekerja bersama selama tiga tahun. Sumber tersebut mengatakan kalau rumor akan berakhirnya kontrak Kim Seon Ho dengan Salt Entertainment telah sudah menyebar di industri dan beberapa perusahaan telah berusaha untuk menghubunginya.

"Karena jadwal Hometown Cha-Cha-Cha, pembaruan atau transfer kontrak ditunda hingga drama tersebut berakhir. Tapi kemudian, masalah besar muncul," katanya.

Kim Seon Ho mendapatkan sorotan setelah muncul pengakuan seorang gadis berinisial A yang mengklaim dipaksa aborsi oleh seorang aktor berinisial K. Dilansir oleh AllKpop, Senin 18 Oktober 2021, A mengaku sebagai mantan kekasih aktor tersebut dan telah putus empat bulan lalu. Pengakuan ini ia tuliskan di sebuah komunitas online dan ramai dibicarakan sejak Minggu, 17 Oktober 2021.

A mengaku pernah diberi tahu jika ia secara fisik lemah untuk hamil, karenanya ingin melahirkan bayi itu. Tapi K mendesaknya untuk aborsi dengan alasan tak punya uang karena K harus membayar ganti rugi 900 juta KRW. Aktor K malah menyarankannya untuk aborsi dan menjanjikan hidup bersamanya tahun depan. A mengatakan aktor K menyudahi hubungannya hanya lewat telepon dengan alasan ia tidak bisa mempertaruhkan keuangan dan popularitasnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pagi ini, Salt Entertainment baru merilis pernyataan resmi terkait rumor yang menjerat Kim Seon Ho ini. Mereka meminta maaf karena terlalu lama memberikan pernyataan. Rumor tersebut masih diperiksa kebenarannya dan mereka akan segera merilis pernyataan lebih lanjut.

"Kami dengan tulus meminta maaf karena tidak dapat memberikan tanggapan yang lebih cepat. Kami sedang memeriksa alasan faktual dari posting anonim. Karena faktanya belum terungkap, kami dengan tulus meminta Anda untuk menunggu sedikit lebih lama. Kami mohon maaf karena membuat Anda khawatir dengan masalah yang tidak menyenangkan," demikian pernyataan Salt Entertainment dikutip dari Soompi pada Selasa, 19 Oktober 2021.

Salt Entertainment juga telah mengumumkan pembatalan jadwal wawancara Kim Seon Ho setelah berakhirnya drama Hometown Cha-Cha-Cha. Kim Seon Ho dijadwalkan melakukan sesi wawancara pada Rabu, 20 Oktober 2021, namun dibatalkan karena alasan internal. Tidak hanya Kim Seon Ho, lawan mainnya, Shin Min Ah telah menunda wawancara dengan alasan serupa. Sesi wawancara Shin Min Ah seharusnya dijadwalkan hari ini, Selasa, 19 Oktober 2021.

Sejumlah brand menghapus foto Kim Seon Ho dari berbagai laman media sosialnya sebelum ada pernyataan resmi dari Salt Entertainment mengenai kebenaran rumor tersebut. Beberapa brand yang menghapus konten iklan Kim Seon Ho adalah Domino's Pizza Korea dan Food Bucket. Canon Korea juga sebelumnya melakukan hal serupa, namun telah mengembalikan foto-foto Kim Seon Ho di Instagramnya.

Baca juga: Aktor Korea K Dituduh Paksa Pacar Aborsi, dari Foto Netizen Duga Kim Seon Ho

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


DPR Arizona Loloskan Pencabutan Undang-undang Larangan Aborsi

2 jam lalu

Ilustrasi aborsi. TEMPO
DPR Arizona Loloskan Pencabutan Undang-undang Larangan Aborsi

DPR Arizona lewat pemungutan suara memutuskan mencabut undang-undang larangan aborsi 1864, yang dianggap benar-benar total melarang aborsi.


17 Drakor Romantis Terbaik dengan Rating Tayang Tertinggi

24 hari lalu

Bread, Love and Dreams. Foto: Asianwiki.
17 Drakor Romantis Terbaik dengan Rating Tayang Tertinggi

Drakor romantis terbaik yang berhasil meraih rating tinggi, salah satunya Bread, Love and Dreams.


Dibintangi Cha Seung Won hingga Kim Seon Ho, The Tyrant Siap Tayang Tahun Ini

49 hari lalu

Pemain drama The Tyrant, (kiri ke kanan) Cha Seung Won, Kim Seon Ho, Jo Yoon Soo, dan Kim Kang Woo. Dok. Disney+ Hotstar
Dibintangi Cha Seung Won hingga Kim Seon Ho, The Tyrant Siap Tayang Tahun Ini

Disney+ Hotstar merilis foto perdana para pemain drama Korea terbaru The Tyrant, termasuk Cha Seung Won, Kim Seon Ho, Jo Yoon Soo, dan Kim Kang Woo.


Kim Seon Ho dan Moon Ga Young di Video Musik Falling Slowly Milik Daesung BIGBANG

50 hari lalu

Kim Seon Ho dan Moon Ga Young dalam video musik Falling Slowly dari Daesung BIGBANG yang dirilis pada Selasa, 5 Maret 2024. Foto: YouTube DAESUNG
Kim Seon Ho dan Moon Ga Young di Video Musik Falling Slowly Milik Daesung BIGBANG

Kisah tragis Kim Seon Ho dan Moon Ga Young dalam video musik Falling Slowly yang baru dirilis Daesung BIGBANG pada 5 Maret 2024.


Prancis Resmi Jamin Hak Aborsi dalam Konstitusi

50 hari lalu

Ilustrasi aborsi. Chip Somodevilla/Getty Images
Prancis Resmi Jamin Hak Aborsi dalam Konstitusi

Prancis resmi mengabadikan hak untuk aborsi dalam konstitusinya, setelah dua majelis parlemen menyetujui amandemen.


Untung US$ 92 Juta, Karen Agustiawan Tantang Pertamina Batalkan Kontrak Pengadaan LNG

51 hari lalu

Terdakwa mantan Direktur Utama PT. Pertamina (Persero) periode 2009 - 2024, Karen Agustiawan, memberikan keterangan seusai mengikuti sidang pembacaan surat amar putusan sela, di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi, Jakarta, Senin, 4 Maret 2024. TEMPO/Imam Sukamto
Untung US$ 92 Juta, Karen Agustiawan Tantang Pertamina Batalkan Kontrak Pengadaan LNG

Karen Agustiawan menantang Pertamina membatalkan kontrak atau perjanjian kerja sama pengembangan bisnis gas pada beberapa kilang LNG di Amerika.


Kim Seon Ho Kenang Awal Karier, Gaji Tak Cukup untuk Biaya Hidup dan Dukungan Orang Tua

55 hari lalu

Kim Seon Ho. Foto: YouTube/by PDC
Kim Seon Ho Kenang Awal Karier, Gaji Tak Cukup untuk Biaya Hidup dan Dukungan Orang Tua

Kim Seon Ho menceritakan dia pernah mengalami kesulitan ekonomi hingga bagaimana orang tua mendukung mimpinya menjadi aktor.


Membintangi Video Musik Daesung BigBang, Simak Profil Kim Seon Ho dan Moon Ga Young

59 hari lalu

Kim Seon Ho dan Moon Ga Young. Foto: Instagram/@seonho__kim
Membintangi Video Musik Daesung BigBang, Simak Profil Kim Seon Ho dan Moon Ga Young

Kim Seon Ho dan Moon Ga Young sudah menyelesaikan proses syuting video musik milik Daesung BigBang


Kim Seon Ho dan Moon Ga Young Bintangi Video Musik Comeback Solo Daesung BIGBANG

23 Februari 2024

Kim Seon Ho dan Moon Ga Young. Foto: Instagram/@seonho__kim
Kim Seon Ho dan Moon Ga Young Bintangi Video Musik Comeback Solo Daesung BIGBANG

Kim Seon Ho dan Moon Ga Young telah menyelesaikan syuting video musik Daesung BIGBANG terbaru yang akan segera dirilis.


Debat Capres Singgung Isu Perempuan, Perhatikan 15 Bentuk Kekerasan Seksual

7 Februari 2024

Ilustrasi kekerasan seksual. Freepik.com
Debat Capres Singgung Isu Perempuan, Perhatikan 15 Bentuk Kekerasan Seksual

Anies Baswedan saat debat capres soroti tiga persoalan seputar isu perempuan, yakni soal catcalling, pemenuhan daycare, kekerasan terhadap perempuan.