Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bukan Cuma Satu, Amanda Manopo akan Bangun Beberapa Masjid sesuai Nazar

Reporter

image-gnews
Amanda Manopo. Instagram
Amanda Manopo. Instagram
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Aktris, Amanda Manopo menjadi artis televisi terpopuler di Indonesian TV Awards 2021. Tahun ini menjadi puncak popularitas gadis berdarah Manado, Spanyol, dan Filipina ini. Rezeki yang berlimpah ini tak membuatnya lupa diri. Salah satunya, ia pernah mengumumkan hendak membangun masjid meski dia beragama Kristen. 

Ternyata, Amanda Manopo tidak hanya membangun satu masjid, tapi beberapa tanpa menyebut jumlah pastinya. "Rencananya ya, karena kru kita kebanyakan muslim, mungkin di daerah BKT sama di luar kota," kata dia seperti dikutip di kanal Youtube Star Update, Selasa, 28 September 2021. 

Menurut pemeran Andini Karisma Putri di sinetron Ikatan Cinta ini, rencana membangun beberapa masjid ini sudah dibicarakan dengan manajernya, Ricco Richardo. Ia merasa perlu menyisihkan rezeki yang diterimanya dengan dikembalikan kepada masyarakat. 

"Saya mendapatkan rezeki seperti ini. Saya ingin, kayak nazar nanti hasilnya akan diberikan kepada siapa. Hasil ini kan pemberian dari Tuhan ya, jadi pengen dibagi secara wajar saja," katanya menjelaskan. 

Amanda Manopo. Instagram/@amandamanopo

Adik beauty vlogger, Angelica Manopo ini mengaku tak ingin membicarakan detail persoalan ini lantaran tak ingin memancing pro dan kontra atas keputusannya membangun masjid. Apalagi jika keputusan ini dikaitkan dengan keyakinan yang dia anut. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Saya tidak mencari pahala. Saya memang membangun suatu tempat ibadah yang layak dan sangat baik dipakai orang beribadah agar lebih tenang, aman, dan nyaman," katanya. 

Menurut Amanda, kesuksesan yang diraih tahun ini tak lepas dari kerja keras orang-orang yang mendukungnya. "Terima kasih kepada netizen, fans, orang-orang yang sayang dan support, di belakang Manda, dari manajer, asisten, makeup artist, dengan hasil kerja dan jerih payah dan keringat, akhirnya diapresiasi dengan baik," katanya. 

Sebagai Artis Terpopuler 2021, Amanda Manopo menunjukkan kekuatannya sebagai perempuan. Ia satu-satunya perempuan yang masuk kategori ini. Lawannya tak main-main. Selain Arya Saloka lawan mainnya di Ikatan Cinta, Amanda juga mengalahkan Raffi Ahmad, Baim Wong, dan Andre Taulany, tiga sultan yang merajai Youtube dan popularitas di Tanah Air. Selain itu, ia juga meraih Aktris Terpopuler di Indonesian TV Awards.

Amanda Manopo memang berhak mendapatkannya. Cibiran dan nyinyiran para pembenci, dihadapinya dengan  kalem dan dewasa, amat berkelas untuk gadis berusia 21 tahun. Hinaan dan kalimat jahat dibungkamnya dengan prestasi, tanpa perlu merasa tinggi hati,  atau drama playing victim. Selamat Amanda. 

Baca juga: Bersyukur untuk Rezeki yang Diterima, Amanda Manopo akan Bangun Masjid

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ketum Perbasi Danny Kosasih Meninggal, Baim Wong: Terima Kasih untuk Dedikasinya

3 hari lalu

Ketua Umum Perbasi Danny Kosasih meninggal pada Kamis, 5 September 2024. Foto: Instagram/@perbasi.ina
Ketum Perbasi Danny Kosasih Meninggal, Baim Wong: Terima Kasih untuk Dedikasinya

Baim Wong hingga Raffi Ahmad kehilangan sosok Danny Kosasih yang telah mengabdikan sebagian besar hidupnya untuk dunia basket Indonesia.


Awal Mula Raffi Ahmad Disebut Makelar Jabatan, Gara-gara Tawari Sule Jadi Wali Kota

4 hari lalu

Gibran, Zulhas, dan Raffi Ahmad sedang di Bandung Barat. Foto: Instagram.
Awal Mula Raffi Ahmad Disebut Makelar Jabatan, Gara-gara Tawari Sule Jadi Wali Kota

Awal mula Raffi Ahmad disebut makelar jabatan, ternyata karena tawari Sule jadi wali kota dan adik ipar mengaku dapat bantuan.


Nisya Ahmad Tak Lolos Pileg Jabar 2024 tetapi Dilantik Jadi Anggota, Kok Bisa?

4 hari lalu

Nisya Ahmad yang dilantik menjadi anggota DPRD Jabar 2024-2029 di Gedung Merdeka Bandung pada Senin (2/9/2024). (ANTARA/Ricky Prayoga)
Nisya Ahmad Tak Lolos Pileg Jabar 2024 tetapi Dilantik Jadi Anggota, Kok Bisa?

Adik Raffi Ahmad, Nisya Ahmad dalam Pileg 2024 kalah suara dari caleg lain. Namun, kini ia malah dilantik menjadi anggota dari fraksi PAN.


Fakta-fakta Nisya Ahmad, Adik Raffi Ahmad Tak Lolos Pileg Tapi Dilantik DPRD Jabar

4 hari lalu

Nisya Ahmad/Foto: Instagram/Nisya Ahmad
Fakta-fakta Nisya Ahmad, Adik Raffi Ahmad Tak Lolos Pileg Tapi Dilantik DPRD Jabar

Nisya Ahmad adalah adik dari Raffi Ahmad sekaligus kakak dari Syahnaz Sadiqah.


Kata KPU soal Nisya Ahmad Dilantik Jadi Anggota DPRD Jabar

5 hari lalu

Nisya Ahmad yang dilantik menjadi anggota DPRD Jabar 2024-2029 di Gedung Merdeka Bandung pada Senin (2/9/2024). (ANTARA/Ricky Prayoga)
Kata KPU soal Nisya Ahmad Dilantik Jadi Anggota DPRD Jabar

Nisya Ahmad, adik selebritas Raffi Ahmad, dilantik menjadi anggota DPRD Jabar. Bagaimana KPU menjelaskan hal ini?


Adik Raffi Ahmad Nisya Ahmad Suaranya Kalah dari Thoriqoh Nashrulloh, Tapi Dilantik sebagai Anggota DPRD Jabar

5 hari lalu

Gaya Raffi Ahmad (tengah) bersama istrinya, Nagita Slavina dan adiknya, Nisya Ahmad seusai mencoblos dalam pemilu 2019, di TPS 06, Kelurahan Pangkalan Jati, Jakarta, dalam foto yang diunggah pada Rabu, 17 April 2019. Sejumlah seleb mengunggah fotonya seusai mencoblos untuk mengajak masyarakat untuk ikut berpartisipasi. Instagram
Adik Raffi Ahmad Nisya Ahmad Suaranya Kalah dari Thoriqoh Nashrulloh, Tapi Dilantik sebagai Anggota DPRD Jabar

Nisya Ahmad optimistis bisa menjalankan tugas dengan baik.Adik selebritas Raffi Ahmad itu yakin mampu mengemban tugas sebagai wakil rakyat.


Cara Membuat Tren AI Berpelukan Seperti Raffi Ahmad Memeluk Ayahnya yang Telah Tiada

11 hari lalu

Raffi Ahmad menggunakan aplikasi Vidu. Istimewa
Cara Membuat Tren AI Berpelukan Seperti Raffi Ahmad Memeluk Ayahnya yang Telah Tiada

Raffi Ahmad terlihat tengah berpelukan dengan Munawar Ahmad, ayahnya yang telah meninggal pada 2006. Teknologi Ai memungkinkannya.


Ramai Diboikot, Raffi Ahmad Beri Alasan Tak Unggah Peringatan Darurat dan Turun Demo di DPR

11 hari lalu

Gibran, Zulhas, dan Raffi Ahmad sedang di Bandung Barat. Foto: Instagram.
Ramai Diboikot, Raffi Ahmad Beri Alasan Tak Unggah Peringatan Darurat dan Turun Demo di DPR

Diboikot di media sosial, Raffi Ahmad menjelaskan ketidakhadirannya dalam aksi menolak revisi UU Pilkada.


Raffi Ahmad Dirisak Tak Kawal Putusan MK, Berikut Deretan Selebritas Pro Rezim dan Pro Rakyat

12 hari lalu

Raffi Ahmad, Nagita Slavina, Kiky Saputri, dan Muhammad Khairi. Foto: Instagram/@kikysaputri
Raffi Ahmad Dirisak Tak Kawal Putusan MK, Berikut Deretan Selebritas Pro Rezim dan Pro Rakyat

Raffi Ahmad menghadapi hujatan publik karena dianggap diam dalam mengawal putusan MK saat selebritas lainnya vokal bahkan turut ikut aksi demonstrasi.


Pengalaman Mistis Pemain Lembayung saat Syuting: Roh Tentara Jepang hingga Muntah Darah

12 hari lalu

Pemeran Pica dalam film Lembayung,  Taskya Namya (tengah) memberikan keterangan saat konferensi pers film Lembayung di Epicentrum Walk, Kuningan, Jakarta, Senin, 26 Agustus 2024.  Film Lembayung merupakan film yang diangkat dari kisah nyata Pica dan Arum yang disutradarai  Baim Wong dan dibintangi oleh Yasamin Jasem, Taskya Namya, hingga Arya Saloka. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Pengalaman Mistis Pemain Lembayung saat Syuting: Roh Tentara Jepang hingga Muntah Darah

Para pemain film Lembayung bercerita tentang pengalaman mistis yang mereka alami selama syuting di Yogyakarta.