Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bintang Kehidupan Nike Ardilla Meredup Sejak 19 Maret 1995, Tewas Kecelakaan

Reporter

image-gnews
Gaya rambut khas Nike Ardilla. Instagram/@billboard_ina
Gaya rambut khas Nike Ardilla. Instagram/@billboard_ina
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - “Jenuh aku mendengar, manisnya kata cinta, lebih baik sendiri,” siapa yang tidak ikut menyanyikan ketika mendengar bait pertama, tembang Bintang Kehidupan dari Nike Ardilla? Lagu ini sering dimainkan mulai dari acara pernikahan hingga lomba pencarian bakat.

Lagu Bintang Kehidupan karya musisi Deddy Dores ini sudah rilis sejak 1989, dinyanyikan oleh Raden Rara Nike Ratnadilla Kusnadi atau yang akrab dipanggil Nike Ardilla dan meledak di pasaran.

Nike lahir pada 17 Desember 1975. Ia merambah dunia tarik suara sejak masih usia 10 tahun, usia yang masih belia. Nike sudah memiliki bakat seni yang turun dari kakek buyutnya ini, sudah banyak mendapatkan penghargaan menyanyi sebelumnya. Lebih lanjut, ia akhirnya bergabung dengan salah satu promotor musik kawakan Indonesia yang berada dibawah manajemen Danny Sabri.

Dengan bergabungnya Nike ke manajemen Danny Sabri memiliki dampak yang besar bagi karir musiknya. Sebab, pada usia 14 tahun Nike sudah mengeluarkan album Seberkas Cahaya yang laku 500 ribu keping, dan ini menjadi penjualan album terbanyak untuk ukuran artis pendatang baru.

Baca: Rossa Hidupkan kembali Nike Ardilla

Album ini berisi 12 lagu yaitu, Seberkas Cahaya, Hati Kecil, Tembang Asmara, Engkaulah Milikku, Cinta Pertama, Bisikan Cermin, Kedap Kedip, Buka Kartu, 5 Menit, Diantara Pilihan, Detak Jantungku, dan Yang Pertama.

Karir Nike semakin melejit ketika mengeluarkan album ke-2 dengan tajuk Bintang kehidupan. Album ini bahkan laris 2 Juta keping di pasaran. Album ini mampu mendulang berbagai macam penghargaan musik di Asia, salah satunya adalah The Best Selling Rock Album dari BASF Awards 1990.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Album yang dirilis pada 1990 ini, dalam pembuatannya dibantu oleh musisi dan penulis lagu kawakan Indonesia seperti, Pance F. Pondaag, Deddy Dores, Deddy Dhukun, hingga Dommy Allen. Album ini berisi 10 lagu yaitu, Bintang Kehidupan, Khayal, Kesal, Putih, Salut, Terserah, Aneh-Aneh Lucu, Cinta Hati, Kelam, dan Bayang-Bayangmu.

Album Ke-2 ini yang membuat nama Nike Ardilla membumbung tinggi di dunia hiburan Indonesia. Dengan keluarnya album tersebut, membuat Nike ditawari berbagai macam job, mulai dari pemain film atau sinetron hingga menjadi model. Tak tanggung-tanggung Nike sudah membintangi 7 film layar lebar dan 11 sinetron.

Namun, karir Nike berhenti ketika umurnya masih menginjak umur 19 tahun. Sebab pada 19 Maret 1995 Nike mangalami kecelakaan. Insiden tersebut terjadi di Jalan Raden Eddy Martadinata, Bandung, ketika mobil yang dikendarai Nike manghujam pembatas jalan tersebut.

Sudah 26 tahun lamanya penyanyi  Nike Ardilla pergi, namun karya-karyanya masih banyak didengar bahkan disuarakan hingga pelosok Indonesia. Seperti judul albumnya, Nike dan karya-karyanya akan selalu menjadi seberkas cahaya bintang di kehidupan  di blantika musik negeri ini.

GERIN RIO PRANATA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Rihanna Menggarap Lagu untuk Album Baru

21 jam lalu

Rihanna berpose saat tiba di acara peluncuran Fenty X Puma Creeper Phatty Earth Tone di London, Inggris, 17 April 2024. Pelantun Umbrella itu memamerkan rambut pirang barunya lengkap dengan poni bergaya untuk merayakan peluncuran kolaborasi Fenty x Puma Creeper Phatty Earth Tone. REUTERS/Belinda Jiao
Rihanna Menggarap Lagu untuk Album Baru

Rihanna mengumumkan sedang melakukan pengerjaan lagu yang akan masuk dalam album terbarunya


Dua Helikopter AL Malaysia Bertabrakan di Udara, 10 Orang Tewas

1 hari lalu

Tim Sarang Aerobatic Angkatan Udara India tampil di helikopter HAL Dhruv mereka selama pertunjukan terbang udara menjelang Singapore Airshow di Changi Exhibition Centre di Singapura, 18 Februari 2024. REUTERS/Edgar Su
Dua Helikopter AL Malaysia Bertabrakan di Udara, 10 Orang Tewas

Dua helikopter Malaysia bertabrakan saat sedang latihan untuk perayaan Hari Angkatan Laut.


Iqbaal Ramadhan Lebih Dekat dengan Fans, Bagikan Konten Eksklusif di Saluran WhatsApp

1 hari lalu

Iqbaal Ramadhan. Foto: Istimewa
Iqbaal Ramadhan Lebih Dekat dengan Fans, Bagikan Konten Eksklusif di Saluran WhatsApp

Iqbaal Ramadhan akan berbagi cerita tentang proses kreatif di balik musiknya secara eksklusif lewat Saluran WhatsApp.


Rekomendasi Hotel Bintang 5 di Bandung

2 hari lalu

Rekomendasi Hotel Bintang 5 di Bandung

Anda bisa melihat berbagai pilihan akomodasi di Traveloka, sekaligus menikmati promo hotel mewah.


Mengenal Gejala dan Jenis Dysphonia atau Suara Serak

2 hari lalu

Ilustrasi wanita memegangi atau sakit tenggorokan. shutterstock.com
Mengenal Gejala dan Jenis Dysphonia atau Suara Serak

Dysphonia adalah kondisi di mana suara seseorang terdengar kasar, serak, tegang, atau terengah-engah. Ini bisa memengaruhi kemampuan berbicara jelas.


Cara Melihat Receiptify Spotify untuk Mengetahui Musik yang Sering Diputar

2 hari lalu

Belakangan ini sedang tren orang-orang yang membagikan receiptify Spotify ke media sosial. Ini cara melihat receiptify Spotifnya. Foto: Canva
Cara Melihat Receiptify Spotify untuk Mengetahui Musik yang Sering Diputar

Belakangan ini sedang tren orang-orang yang membagikan receiptify Spotify ke media sosial. Ini cara melihat receiptify Spotifnya.


Satu Orang Tewas dan Belasan Luka Akibat KA Rajabasa Tabrak Bus di OKU Timur, Begini Penjelasan PT KAI

2 hari lalu

Kondisi Bus Putra Sulung BE 7037 FU rusak berat setelah tertabrak kereta api di perlintasan tanpa palang pintu di Martapura, OKU Timur. ANTARA/Edo Purmana
Satu Orang Tewas dan Belasan Luka Akibat KA Rajabasa Tabrak Bus di OKU Timur, Begini Penjelasan PT KAI

PT KAI angkat bicara menyusul insiden kecelakaan lalu lintas antara KA Rajabasa (KA PLB S12A) relasi Tanjungkarang - Kertapati dengan bus kemarin.


Pengamat Nilai Kecelakaan KM 58 Tol Jakarta-Cikampek Momentum Tertibkan Angkutan Gelap

2 hari lalu

Petugas mengevakuasi bangkai kendaraan yang mengalami kecelakaan di Tol Jakarta-CIkampek KM 58, Karawang Timur, Jawa Barat, Senin, 8 April 2024. Kecelakaan yang melibatkan tiga kendaraan yaitu Bus Primajasa, Grand Max dan Daihatsu Terios tersebut mengakibatkan 12 orang tewas. ANTARA/Awaludin
Pengamat Nilai Kecelakaan KM 58 Tol Jakarta-Cikampek Momentum Tertibkan Angkutan Gelap

MTI Pusat menyatakan kecelakaan maut KM 58 Tol Jakarta-Cikampek harus menjadi momentum menertibkan angkutan gelap.


Album Baru Taylor Swift, Pencapaian dalam Spotify hingga Kolaborasi

3 hari lalu

Taylor Swift menerima penghargaan Album Vokal Pop Terbaik untuk Midnights dalam Grammy Awards Tahunan ke-66 di Los Angeles, California, AS, 4 Februari 2024. Tahun ini Taylor Swift meraih  Best Pop Vocal Album dan Album of The Year. Kemenangan tersebut pun mengantarkan Taylor sebagai penyanyi paling banyak mendapatkan penghargaan Album of the Year dari Grammy Awards. REUTERS/Mike Blake
Album Baru Taylor Swift, Pencapaian dalam Spotify hingga Kolaborasi

Taylor Swift baru saja merilis album terbaru The Tortured Poets Department pada Jumat 19 April 2024


Seorang Perempuan di Bekasi Tewas Ditabrak Pelaku Balap Liar

4 hari lalu

Perempatan Penabur, Bintaro, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan yang dijadikan arena adu kecepatan atau speeding oleh puluhan remaja menjelang sahur, Minggu 17 Maret 2024. Foto: TEMPO/Muhammad Iqbal
Seorang Perempuan di Bekasi Tewas Ditabrak Pelaku Balap Liar

Perempuan itu tewas setelah kendaraan yang ia tumpangi dihantam pelaku balap liar di Jalan Raya Ahmad Yani, Margajaya, Bekasi, Sabtu dini hari.