Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kunjungi Candi Borobudur, Foto Selfie Nadiem Makarim Jadi Perhatian

Reporter

Editor

Mitra Tarigan

image-gnews
Nadiem Makarim berswafoto dengan gaya lucu saat di depan Candi Borobudur/Instagram
Nadiem Makarim berswafoto dengan gaya lucu saat di depan Candi Borobudur/Instagram
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makarim menceritakan pengalamannya mengunjungi Candi Borobudur. Menurutnya pesona candi itu, khususnya saat hujan sangat bagus. "Melihat pesona Candi Borobudur saat hujan rasanya sulit untuk digambarkan dengan kata-kata," katanya pada Instagram 14 Maret 2021.

Ia menambahkan, Candi Borobudur adalah salah satu bukti intelektualitas nenek moyang bangsa Indonesia yang luar biasa.

Baca: Nadiem Makarim Ditunjuk Jadi PIC untuk Bentuk Badan Layanan Umum Candi Borobudur

Ia pun mendatangi Candi Borobudur pada Jumat lalu bersama Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo. "Di sana melakukan koordinasi soal pengelolaan Candi Borobudur. Ayo kita pasti bisa jadikan Candi Borobudur sebagai destinasi cagar budaya berskala mancanegara," kata Nadiem Makarim.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dalam unggahannya, Nadiem Makarim menampilkan beberapa gambar dirinya. Pertama adalah gambar dia berselfie berlatar Candi Borobudur, lalu ada dua gambar ketika Nadiem berbincang bersama Luhut dan Sandiaga Uno. Terakhir adalah selfie dirinya lagi berlatar candi megah itu. Bedanya dengan selfie pertama, Nadiem Makarim mengangkat payung bermotif kotak-kotak ke atas saat berselfie.

Posenya itu pun menuai berbagai pujian dari netizen. "Slide terakhir gayanyaa mantaaap," kata akun mr.sedavatan.

Akun lain, g1ta_09 mengatakan slide terakhirnya memiliki gaya yang lucu. "Slide terakhirnya, gayanya lucu pak," kata akun itu mengapresiasi Nadiem Makarim.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kurikulum Merdeka Resmi Menjadi Kurikulum Nasional, 20 Persen Satuan Pendidikan Belum Menerapkannya

1 hari lalu

Suasana ruang kelas di Jakarta pada Selasa, 21 Maret 2023. ANTARA/HO-Kemendikbudristek
Kurikulum Merdeka Resmi Menjadi Kurikulum Nasional, 20 Persen Satuan Pendidikan Belum Menerapkannya

Kemendikbudristek menetapkan Kurikulum Merdeka menjadi kurikulum nasional. Ada masa jeda untuk implementasi di sejumlah daerah.


Kurikulum Merdeka Sah Jadi Kurikulum Nasional, Diterapkan dari PAUD hingga SMA Seluruh Indonesia

1 hari lalu

Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbud), Nadiem Anwar Makarim saat menghadiri agenda perilisan Peraturan Mendikbudristek tentang Kurikulum pada Jenjang PAUD, Jenjang Pendidikan Dasar, dan Jenjang Pendidikan Menengah, di Gedung Kemdikbud, Jakarta Selatan, pada Rabu, 27 Maret 2024. TEMPO/Adinda Jasmine
Kurikulum Merdeka Sah Jadi Kurikulum Nasional, Diterapkan dari PAUD hingga SMA Seluruh Indonesia

Kemendikbudristek meresmikan Kurikulum Merdeka sebagai kurikulum nasional Indonesia.


Fitur Khusus Meta untuk Batasi Konten Politik, Begini Cara Mengaktifkannya

1 hari lalu

Fitur Khusus Meta untuk Batasi Konten Politik, Begini Cara Mengaktifkannya

Meta menambahkan fitur khusus untuk membatasi konten politik pada platform yang dinaunginya, terutama Instagram.


Survei Populix: Konsumsi Internet dan Media Digital Melambung 40 Persen Selama Bulan Puasa

3 hari lalu

Foto ilustrasi jaringan internet.
Survei Populix: Konsumsi Internet dan Media Digital Melambung 40 Persen Selama Bulan Puasa

Survei Populix mencatat kebutuhan internet naik 40 persen selama bulan Ramadan. Mayoritas responden berbagi keseharian melalui Whatsap dan Instagram.


Instagram Mulai Membatasi Konten Politik

4 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Instagram Mulai Membatasi Konten Politik

Instagram akan membatasi konten politik dari konten yang tidak diikuti pengguna secara default.


Instagram Disebut Bakal Izinkan Pengguna Mengubah Tanggal Postingan

5 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Instagram Disebut Bakal Izinkan Pengguna Mengubah Tanggal Postingan

Fitur Post to the past di Instagram ditampilkan dengan ikon kalender dan berada tepat di atas opsi Boost post.


Hibur Perekrut dan Jobseeker, LinkedIn Siapkan Fitur Game

6 hari lalu

Logo untuk LinkedIn Corporation di Mountain View, California, AS 6 Februari 2013. [REUTERS/Robert Galbraith]
Hibur Perekrut dan Jobseeker, LinkedIn Siapkan Fitur Game

Platform pencarian kerja level profesional, LinkedIn menyiapkan fitur game untuk menyenangkan pengguna. Mengikuti tren media digital saat ini.


Cara Mengembalikan Postingan Instagram yang Terhapus

7 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Cara Mengembalikan Postingan Instagram yang Terhapus

Jika sudah telanjur menghapus unggahan atau postingan di Instagram, tetapi ingin menampilkan lagi, tidak perlu khawatir karena ada cara mudah untuk mengembalikannya.


Tak Hanya untuk Pesan Privat, Instagram Selipkan Game Emoji pada Fitur DM

8 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Tak Hanya untuk Pesan Privat, Instagram Selipkan Game Emoji pada Fitur DM

Instagram menyelipkan game serupa Pong dalam fitur direct message. Memainkan emoji yang dikirimkan di pesan privat.


Ojol The Game, Menjajal "Misi Harian" Para Driver Ojek Online

10 hari lalu

Ojol The Game.
Ojol The Game, Menjajal "Misi Harian" Para Driver Ojek Online

Game Ojol The Game besutan CodeXplore kian viral di media sosial. Pemain merasakan susah senangnya menjadi seorang driver ojek online di perkotaan.