Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Penyanyi Chung Ha Terinfeksi Virus Corona

Reporter

Editor

Mitra Tarigan

image-gnews
Penyanyi Korea Selatan, Chungha. instagram.com/chungha_official
Penyanyi Korea Selatan, Chungha. instagram.com/chungha_official
Iklan

TEMPO.CO, JakartaPenyanyi asal Korea Selatan, Chung Ha terkonfirmasi terinfeksi virus corona. Menurut seorang reporter di Spotify News pada tanggal 7 Desember 2020, Chung Ha diberi tahu bahwa ia telah berkontak dengan pasien yang dikonfirmasi positif. Setelah dites, ternyata Chung Ha pun terinfeksi virus mematikan itu.

Chung Ha, yang telah membuktikan dirinya sebagai penyanyi solo wanita terbaik di industri musik, berencana untuk merilis album lengkap pertamanya, 'Querencia'. Ia pun awalnya dijadwalkan akan aktif dalam kegiatannya itu. Namun, tampaknya para fans dan industri musik perlu menunggu hingga Chung Ha bisa kembali dan melanjutkan aktivitasnya.

Keadaan darurat terjadi dalam industri musik karena satu demi satu artis mulai terkonfirmasi terinfeksi Covid-19. Sebelumnya, Bitto UP10TION juga diketahui terinfeksi Covid-19. Dari hasil tes yang dijalani, ia tertular pada 22 November 2020, saat makan bersama temannya yang ternyata positif Covid-19.

Kepada masyarakat, Chung Ha meminta maaf. Ia pun meminta agar masyarakat dan fans tidak khawatir atas kondisinya. "Saya juga baru mendapatkan kabar itu, jadi saya masih mempelajarinya. Saya segera akan tunjukkan diri yang sehat lewat berbagai aktivitas saya," kata Chung Ha yang dilansir dari salah satu fanbase Chung Ha @gimmesseom.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Chung Ha sempat batal tampil di konser bertajuk Heads in The Clouds yang akan dilangsungkan di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat, pada Sabtu, 7 Maret 2020. Hal ini diungkapkan langsung oleh label 88rising sebagai penyelenggara acara tersebut.

Pihak MNH Entertainment, agensi yang menaungi Chung Ha membenarkan bahwa ketidakhadiran bintangnya diakibatkan salah satu stafnya telah dinyatakan positif terpapar virus corona. Ini terjadi ketika Chung Ha bersama stafnya pulang dari Italia pada Senin, 24 Februari 2020.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Fakta Unik Tentang Chaeyoung TWICE

8 jam lalu

Chaeyoung TWICE saat tampil di konser bertajuk TWICE 5TH WORLD TOUR 'READY TO BE' IN JAKARTA di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Sabtu 23 November 2023/Cantika-Mitra Tarigan
5 Fakta Unik Tentang Chaeyoung TWICE

Salah satu anggota TWICE yang berbakat adalah Chaeyoung TWICE, yang dikenal karena bakatnya dalam bernyanyi, menari, dan bahkan memasak.


Mengenal Gejala dan Jenis Dysphonia atau Suara Serak

2 hari lalu

Ilustrasi wanita memegangi atau sakit tenggorokan. shutterstock.com
Mengenal Gejala dan Jenis Dysphonia atau Suara Serak

Dysphonia adalah kondisi di mana suara seseorang terdengar kasar, serak, tegang, atau terengah-engah. Ini bisa memengaruhi kemampuan berbicara jelas.


Masuki 30 Tahun, Ini Profil Himchan B.A.P dan Kontroversi yang Terjadi

4 hari lalu

Himchan B.A.P. (Instagram/@chanchanieeeeee).
Masuki 30 Tahun, Ini Profil Himchan B.A.P dan Kontroversi yang Terjadi

Sebagai anggota B.A.P, Himchan B.A.P di industri K-Pop memegang peran penting sebagai sub-vokalis, rapper, dan visual.


Mengenal Nichkhun 2PM yang akan Jumpa Penggemar di Jakarta

4 hari lalu

Nichkhun 2PM. Foto: Instagram/@khunsta0624
Mengenal Nichkhun 2PM yang akan Jumpa Penggemar di Jakarta

Anggota grup K-Pop 2PM, Nichkhun akan fan meeting di Jakarta pada 27 April 2024


Mengenal Kylie Minogue Penyanyi yang Masuk Daftar 100 Orang Paling Berpengaruh Majalah TIME

4 hari lalu

Penyanyi Kylie Minogue tampi saat menghibur BRIT Awards di O2 Arena di London, Inggris, 2 Maret 2024. REUTERS/Isabel Infantes
Mengenal Kylie Minogue Penyanyi yang Masuk Daftar 100 Orang Paling Berpengaruh Majalah TIME

Kylie Minogue masuk dalam daftar orang paling berpengaruh kategori ikon bersama Dua Lipa, 21 Savage, Burna Boy, dan Jack Antonoff


Profil Lee Areum Bintang K-Pop Eks Member T-Ara yang Menapaki 30 Tahun Hari Ini

5 hari lalu

Areum T-ARA. Foto: Instagram.
Profil Lee Areum Bintang K-Pop Eks Member T-Ara yang Menapaki 30 Tahun Hari Ini

Diketahui bahwa Lee Areum, bintang K-Pop dari T-ARA yang menikah sejak 2019 juga mengalami KDRT sepanjang pernikahannya.


Konser TVXQ, 5 Hal yang Perlu Diperhatikan Menjelang Acara

5 hari lalu

Grup idola K-pop TVXQ yang beranggotakan Yunho dan Changmin.  Foto: Instagram/@tvxq.official
Konser TVXQ, 5 Hal yang Perlu Diperhatikan Menjelang Acara

Jadwal penukaran tiket konser TVXQ pada Jumat, 19 April (13.00-20.00 WIB) dan Sabtu, 20 April (09.00-14.30 WIB)


Rapper Zico Memandu Acara Musik The Seasons

5 hari lalu

Rapper Korea Selatan Zico. FOTO/instagram
Rapper Zico Memandu Acara Musik The Seasons

Acara The Seasons akan kembali hadir untuk musim terbarunya. Rapper Korea Selatan Zico sebagai pemandu acaranya


Mengenal Tori Kelly, Penyanyi Amerika yang Berkolaborasi dengan Kim Chae Won Le Sserafim

7 hari lalu

Tori Kelly (Instagram/@torikelly)
Mengenal Tori Kelly, Penyanyi Amerika yang Berkolaborasi dengan Kim Chae Won Le Sserafim

Tori Kelly meluncurkan album terbarunya berjudul Tori


Mengenali Tipe Penyakit Pneumotoraks seperti yang Dialami Winter Aespa

9 hari lalu

Ilustrasi paru-paru basah. Foto : halodoc
Mengenali Tipe Penyakit Pneumotoraks seperti yang Dialami Winter Aespa

Winter Aespa alami pneumotoraks dapat berupa kolaps paru total atau kolaps sebagian paru saja. Berikut beberapa tipe penyakit ini.