Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hari Ayah, Begini Cara Lucu Ernest Prakasa Tanggapi Keingintahuan Anak

Reporter

Editor

Mitra Tarigan

image-gnews
Meira Anastasia, Ernest Prakasa, bersama dua buah hati mereka. Instagram
Meira Anastasia, Ernest Prakasa, bersama dua buah hati mereka. Instagram
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Setiap tanggal 12 November, masyarakat Indonesia memperingatinya sebagai Hari Ayah Nasional. Ernest Prakasa yang dikenal sebagai penulis sekaligus sutradara, kerap kali menunjukkan kedekatannya dengan kedua anak Ernest yang suka melontarkan pertanyaan kritis kepadanya.

Sering kali Ernest juga dibuat bingung saat harus menanggapi keingintahuan anak-anaknya. Seperti pada unggahan terakhir Ernest di Instagram pada Kamis, 12 November 2020. Ernest menuliskan kembali percakapannya dengan Sky, putri pertamanya yang berusia 10 tahun. Saat itu Sky penasaran dengan kebersihan air kolam renang. "Kolam renang ini airnya dibersihin ga Pa?" kata Sky.

Ernest lalu menjawabnya, "Iya dong. Kan ada filternya." Kemudian Sky yang masih penasaran dengan jawaban Ernest kembali bertanya. "Filter kelinci apa anjing?" kata Sky. Percakapan itu berhenti sampai di situ. Ernest seakan ingin menjawab pertanyaan Sky itu namun ia menuliskannya pada keterangan foto. "BUKAN FILTER MUKA BINATANG WOI HALOOOOOOOOO," tulis Ernest.

Selain mengajukan pertanyaan, anak-anak Ernest juga sudah mulai menunjukkan bakat melucunya yang turun dari sang ayah. Ernest sempat dibuat bingung oleh Sky. "Kendaraan yang paling siap menghadapi corona adalah truk," kata Sky. "Hah? Kenapa?" kata Ernest. "Selalu ada tulisan 'jaga jarak'," kata Sky. Ernest pun mengakui kecerdasan sang anak karena ia pun tidak kepikiran dengan hal tersebut. "Nel uga lu," tulis Ernest di Instagram pada Selasa, 10 November 2020.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Putra bungsunya, Snow yang berusia 5 tahun juga sudah menunjukkan bakat melucunya sejak kecil. Ini terlihat dari unggahan Ernest di Instagram pada Selasa, 3 November 2020. "Ini kue rasa ubi," kaya Ernest. "Ubi itu lantai ya?" kata Snow. "ITU UBIN," jawab Ernest. Ia pun heran dari mana Snow melakukan hal itu. "Siapa yang ngajarin bocil ini plesetan?" tulis Ernest.

Berkat percakapan Ernest dengan anak-anaknya itu, banyak pengikutnya yang memuji bakat Sky dan Snow untuk menjadi stand up comedian seperti Ernest. Bahkan ada yang mengatakan kalau kedua anaknya lebih lucu dibanding Ernest. "Bakat standup terwariskan," tulis @praburevolusi. "Yok open mic yok. Bayar tiketnya pakai transformers," tulis @dennisadishwara. "Kayanya sky mau jadi standup comedian deh," tulis @miramarim. "Gini jadinya klo anak dibesarkan dari duit hasil ngelucu," tulis @senraitoyahya. "Lebih lucu dari bapaknya," tulis @its_artheos.

MARVELA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bocah 15 Tahun jadi Korban Persetubuhan Sang Kekasih, Ibunya Lapor Polisi

1 hari lalu

ilustrasi pelecehan seksual (pixabay.com)
Bocah 15 Tahun jadi Korban Persetubuhan Sang Kekasih, Ibunya Lapor Polisi

DP seorang anak wanita berusia 15 tahun menjadi korban dugaan persetubuhan anak di bawah umur. Pelaku diduga pemilik sebuah BAR.


Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

1 hari lalu

Tiga terdakwa mantan Menteri Pertanian RI, Syahrul Yasin Limpo (kiri), Sekjen Kementan RI, Kasdi Subagyono dan mantan Direktur Alat dan Mesin Pertanian Kementan RI, Muhammad Hatta (kanan), mengikuti sidang lanjutan, di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi, Jakarta, Kamis, 17 April 2024. Sidang ini dengan agenda pemeriksaan keterangan saksi Adc. Mentan, Panji Hartanto, yang telah mendapat perlindungan dari Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK), dihadirkan oleh Jaksa Penuntut Umum KPK untuk ketiga terdakwa dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi terkait penyalahgunakan kekuasaan dengan memaksa memberikan sesuatu untuk proses lelang jabatan dalam pengadaan barang dan jasa serta penerimaan gratifikasi di lingkungan Kementerian Pertanian RI. TEMPO/Imam Sukamto
Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

Menjawab itu, Isnar mengatakan putra Syahrul Yasin Limpo, Redindo juga pernah meminta uang kepadanya.


Pentingnya Ibu Pahami Jenis Bahasa Kasih Sayang pada Anak dan Keluarga

1 hari lalu

Ilustrasi ibu berbicara dengan anak. Foto: Freepik.com/Racool_studio
Pentingnya Ibu Pahami Jenis Bahasa Kasih Sayang pada Anak dan Keluarga

Ibu cerdas perlu mengetahui bahasa kasih sayang agar bisa disampaikan kepada keluarga dan anak.


OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

2 hari lalu

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Pelindungan Konsumen OJK Friderica Widyasari Dewi. TEMPO/Tony Hartawan
OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

toritas Jasa Keuangan (OJK) mengingatkan para ibu agar tidak menciptakan generasi sandwich. Apa itu?


Widuri Puteri Disebut Nepo Baby, Joko Anwar Bantah dengan Bagikan Proses Casting Siksa Kubur

3 hari lalu

Widuri Puteri dalam film Siksa Kubur. Foto: Twitter/X @jokoanwar
Widuri Puteri Disebut Nepo Baby, Joko Anwar Bantah dengan Bagikan Proses Casting Siksa Kubur

Sutradara Joko Anwar ungkap kekagumannya terhadap kemampuan akting Widuri Puteri yang langsung diterima saat casting film Siksa Kubur.


Kenali Penyebab dan Kiat Menangani Anak yang Gemar Berbohong

6 hari lalu

Kebiasaan Anak Berbohong
Kenali Penyebab dan Kiat Menangani Anak yang Gemar Berbohong

Berikut langkah-langkah yang bisa dilakukan ketika mendapati anak berbohong.


Ernest Prakasa Nilai Kreator Konten Prank Ojol Membahayakan, Harus Diberi Pelajaran

7 hari lalu

Galih Loss. Foto: Instagram.
Ernest Prakasa Nilai Kreator Konten Prank Ojol Membahayakan, Harus Diberi Pelajaran

Ernest Prakasa menilai kreator konten prank yang membahayakan orang ini seharusnya dilaporkan ke polisi dan diberikan pelajaran.


Kreator Konten Prank Ojol Sebut Begal Tuai Hujatan, Galih Loss: Jangan Bully Orang Tua Saya

7 hari lalu

Kreator Konten, Galih Loss. Foto: Instagram.
Kreator Konten Prank Ojol Sebut Begal Tuai Hujatan, Galih Loss: Jangan Bully Orang Tua Saya

Kreator konten prank yang sedang viral, Galih Loss mengulangi permintaan maafnya dan berharap netizen stop merundungnya.


7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

11 hari lalu

Ilustrasi makanan sehat. (Canva)
7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

Kebiasaan makan yang buruk dapat berdampak negatif pada kesehatan anak. Simak 5 tips anak ajak pola makan sehat


Israel Klaim Bunuh Anak dan Cucu Ismail Haniyeh Tanpa Konsultasi dengan Netanyahu

13 hari lalu

Perdana Menteri Isael, Benjamin Netanyahu dan Pemimpin group Hamas, Ismail Haniyeh. REUTERS/Ronen Zvulun dan Majid Asgaripour/WANA (West Asia News Agency) via REUTERS
Israel Klaim Bunuh Anak dan Cucu Ismail Haniyeh Tanpa Konsultasi dengan Netanyahu

Pasukan Israel membunuh tiga putra pemimpin Hamas Ismail Haniyeh dalam serangan udara di Gaza tanpa berkonsultasi dengan PM Benyamin Netanyahu