Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Keinginan Azriel Hermansyah Masuk Akademi Kepolisian Ditentang Ashanty

Reporter

image-gnews
Azriel Hermansyah mengunggah fotonya saat merayakan ulang tahun ke-20. Foto: IG @azriel_hermansyah.
Azriel Hermansyah mengunggah fotonya saat merayakan ulang tahun ke-20. Foto: IG @azriel_hermansyah.
Iklan

TEMPO.CO, JakartaAzriel Hermansyah menyampaikan keinginannya untuk masuk ke Akademi Kepolisian atau Akpol kepada Anang Hermansyah dan Ashanty. Ia mengaku menjadi polisi merupakan keinginannya sejak lama namun baru disampaikan saat ini.

"Bun aku jago lah nembak, aku jago manah. Aku mau masuk sekolah polisi," kata Azriel dalam video yang diunggah di kanal YouTube The Hermansyah A6 pada Kamis, 27 Agustus 2020.

Mendengar keinginan Azriel, Ashanty terlihat kaget dan tidak menyangka. Hal ini lantaran Azriel tengah menempuh pendidikan di salah satu universitas untuk mendapatkan gelar sarjana jurusan bisnis internasional. Anang langsung memberikan respon positif dan mendukung keinginan Azriel. "Akpol? Manteb. Jadi Kapolres, Kapolda, Kapolri," kata Anang Hermansyah dengan begitu semangat.

Azriel Hermansyah. Instagram

Namun berbeda dengan Ashanty dan Aurel Hermansyah yang menentang Azriel untuk menjadi polisi. Menurutnya, Azriel belum memikirkannya dengan matang dan itu adalah keinginan sesaat saja. "Jiel, gak bisa kamu mau jadi polisi berdasarkan kamu jago nembak. Kamu udah dua tahun kuliah sia-sia," kata Ashanty.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tapi pada akhirnya, Ashanty mulai melunak dan memperbolehkan Azriel untuk menjadi polisi dengan syarat lulus kuliah terlebih dulu. "Bagus jadi polisi kalau dari awal, dari dulu. Sekarang udah mau semester 5 tiba-tiba mau keluar untuk sekolah polisi, itu aneh. Lulus S1 dulu aja baru sekolah polisi gimana? Pikir-pikir dulu aja gak apa-apa, durasinya masih panjang kok," kata Ashanty.

Netizen banyak yang mendukung Azriel untuk masuk Akpol. "Aku dukung 100% Azriel masuk AKPOL, cocok bangeeet. Cool ituu bun, siapa tau bisa jadi jendral nantinya. Please ach kasih kebebasan memilih, positif ini kaaan bun," tulis akun Lia Sunny. "Ziel jadi polisi??? Setuju banget. Biar dia mandiri, dan punya prinsip. Ga 'anak mama' terus. Biar gentle. Keren," tulis akun lutfi fhanni. "Biarin aja Bun, Azriel jadi polisi. Biar tambah gagah jadi Lelaki banget," tulis akun novita riyanti.

MARVELA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Atta Halilintar dan Keluarga Terjebak Banjir di Dubai, Ungkap akan Segera Pulang

2 hari lalu

Atta Halilintar terjebang banjir di Dubai. Foto: Instagram/@attahalilintar
Atta Halilintar dan Keluarga Terjebak Banjir di Dubai, Ungkap akan Segera Pulang

Atta Halilintar dan keluarganya ikut merasakan banjir di Dubai. Salah satu mal yang mereka datangi juga sampai tergenang air.


Momen Keluarga Anang Hermansyah dan Atta Halilintar Rayakan Idul Fitri di Madinah

8 hari lalu

Keluarga Anang Hermansyah dan Atta Halilintar merayakan Idul Fitri di Madinah pada Rabu, 10 April 2024. Foto: Instagram/@ashanty_ash
Momen Keluarga Anang Hermansyah dan Atta Halilintar Rayakan Idul Fitri di Madinah

Keluarga Anang Hermansyah, Atta Halilintar, dan Gen Halilintar merayakan Idul Fitri bersama di Madinah.


Bersyukur Bisa Mencium Hajar Aswad, Anang Hermansyah: Kado Terindah Ramadan

10 hari lalu

Anang Hermansyah bersama keluarganya melaksanakan ibadah umrah. Foto: Instagram.
Bersyukur Bisa Mencium Hajar Aswad, Anang Hermansyah: Kado Terindah Ramadan

Anang Hermansyah beribadah umrah bersama keluarga besarnya, termasuk menantu dan dua cucunya.


Deretan Caleg Artis Gagal Melaju ke Senayan: Aldi Taher hingga Anang Hermansyah

31 hari lalu

Aldi Taher yang maju sebagai caleg dapil Jawa Barat VII bersama Partai Perindo, berdasarkan hasil real count KPU pada Senin, 19 Februari 2024, berhasil meraih 1,705 suara. Ia terancam gagal lolos ke Senayan karena Partai Perindo belum mencapai ambang batas parlemen sebesar 4 persen. Instagram
Deretan Caleg Artis Gagal Melaju ke Senayan: Aldi Taher hingga Anang Hermansyah

Beberapa artis diperkirakan gagal masuk ke Senayan. Mereka antara lain Aldi Taher, Ayu Azhari, Krisdayanti, Anang, dan Venna Melinda.


Real Count Caleg Artis Pemilu 2024, Ada Aldi Taher hingga Ayu Azhari

59 hari lalu

Anggota Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) melakukan penghitungan surat suara DPD RI dengan salah satu calegnya komedian Alfiansyah alias Komeng di TPS 23 Pabean Udik, Indramayu, Jawa Barat, Rabu, 14 Februari 2024. Caleg DPD Komeng dan artis Jihan Fahira meraih banyak suara di Jawa Barat karena menjadi salah satu tokoh yang wajahnya dikenal masyarakat. ANTARA/Dedhez Anggara
Real Count Caleg Artis Pemilu 2024, Ada Aldi Taher hingga Ayu Azhari

Berikut hasil real count sementara beberapa artis yang maju jadi caleg DPR Pemilu 2024. Ada Denny Cagur hingga Ayu Azhari.


Perolehan Sementara Suara Artis di Dapil Jabar: Verrell Bramasta Ungguli Rieke Diah Pitaloka

18 Februari 2024

Artis sekaligus caleg DPR RI dari Partai Amanat Nasional (PAN), Verrell Bramasta, saat ditemui di wilayah Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi, Jumat, 29 Desember 2023. Tempo/Adi Warsono
Perolehan Sementara Suara Artis di Dapil Jabar: Verrell Bramasta Ungguli Rieke Diah Pitaloka

Di dapil Jawa Barat sejumlah artis memperoleh suara signifikan. Pendatang baru seperti Verrell Bramasta ungguli artis langganan Senayan.


Debat Capres Terakhir, Krisdayanti dan Aurel Tampil Kompak Meski Beda Pilihan

4 Februari 2024

Krisdayanti dan putrinya, Aurel Hermansyah menghadiri debat Capres terakhir, pada Minggu 4 Februari 2024. Instagram.com/@krisdayantilemos
Debat Capres Terakhir, Krisdayanti dan Aurel Tampil Kompak Meski Beda Pilihan

Krisdayanti dan Aurel Hermansyah datang bersamaan saat menghadiri debat Capres, Minggu 4 Februari 2024


Sederet Kader PDIP yang Baru Masuk Jelang Pemilu 2024, Ada Once Mekel hingga Ferdinand Hutahaean

18 Januari 2024

Terdakwa kasus dugaan penistaan agama Ferdinand Hutahaean menjalani sidang pembacaan vonis di PN Jakarta Pusat, Jakarta, Selasa 19 April 2022. Majelis Hakim menjatuhkan vonis lima bulan penjara kepada Ferdinand terkait kasus tulisan
Sederet Kader PDIP yang Baru Masuk Jelang Pemilu 2024, Ada Once Mekel hingga Ferdinand Hutahaean

Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menyebut tak merasa kehilangan setelah Maruarar Sirait menyatakan mundur. Dia mengibaratkan satu pergi seribu kembali. Siapa saja kader PDIP yang baru?


Mengenali Cappadocia, Salah Satu Destinasi Wisata Unggulan Turki

8 Januari 2024

Balon-balon udara panas menghiasi langit dalam Festival Balon Udara Panas Cappadocia Internasional ketiga di Nevsehir, Turki, Ahad, 24 Juli 2022. Festival Balon Udara Panas Cappadocia Internasional ketiga digelar di Nevsehir mulai 21 hingga 24 Juli. (Xinhua/Li Zhenbei)
Mengenali Cappadocia, Salah Satu Destinasi Wisata Unggulan Turki

Jessica Iskandar bersama keluarganya berlibur ke Cappadocia, Turki


Marshanda Kesal Diberitakan Begini sama Akun Gosip

2 Januari 2024

Marshanda dan Vicky Prasetyo. Foto: Instagram.
Marshanda Kesal Diberitakan Begini sama Akun Gosip

Dari unggahan YouTube salah satu akun gosip, Marshanda kesal atas rumor tak benar soal hubungannya dengan Vicky Prasetyo.