Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Gara-gara Raffi Ahmad, Rano Karno Mimpi Didatangi Benyamin Sueb

Reporter

image-gnews
Raffi Ahmad menaksir oplet Rano Karno. Instagram/@si.rano
Raffi Ahmad menaksir oplet Rano Karno. Instagram/@si.rano
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Raffi Ahmad menaksir oplet Si Doel milik Rano Karno. Ia pun berniat untuk menukar mobil Rolls Royce miliknya dengan oplet Si Doel. Hal tersebut membuat Rano Karno pusing sampai terbawa ke mimpi. Rano Karno didatangi oleh almarhum Benyamin Sueb alias babe.

"Semalem om sampai mimpi kedatangan babe," kata Rano Karno di YouTube channelnya pada Selasa, 12 Mei 2020.

Dalam mimpinya itu, Benyamin Sueb meluapkan emosinya sampai melempar barang. Namun Rano Karno sendiri tidak tahu arti dari mimpi tersebut dan menduga kalau itu pertanda Benyamin Sueb tidak setuju jika opletnya d tukar dengan mobil Rolls Royce.

"Marah dia (babe), dia ngamuk sampai ngelempar terompetnya si Atun. Waduh apa artinya nih, apa si babe gak setuju gitu ya. Tapi emang gak mungkin om jual lah itu oplet orang kalau jadi syuting Si Doel bagaimana kan perlu itu oplet," kata Rano Karno.

Rano Karno juga sempat meminta pendapat kepada masyarakat yang juga mengidolakan Si Doel sejak lama. Dari hasil pooling yang dibuatnya di YouTube pada Selasa, 12 Mei 2020, 17,38 persen setuju kalau oplet tersebut ditukar dengan mobil Rolls Royce milik Raffi. Namun sisanya, 82,62% tidak setuju dan berharap Rano Karno mempertahankan oplet legendaris tersebut.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Kalau lihat dari pooling banyak yang gak mau, ada yang bilang 'om jangan dituker kalau Rolls Royce bisa dibeli tapi kalau oplet gak bisa diganti om, jangan om, biarin om, jangan pokoknya kita gak setuju'. Bahkan ada #saveopletsidoel, ramai deh pokoknya," kata Rano Karno.

Namun Rano Karno sudah memastikan bahwa dirinya tidak akan menjual oplet biru tersebut walaupun ditukar dengan apapun. "Om harus jawab Raffi. Om gak akan pernah bisa lepas oplet ini," kata Rano Karno.

MARVELA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Survei Elektabilitas Airin Rachmi Diany Unggul dari Rano Karno dan Wahidin Halim untuk Pilgub Banten, Siap Maju Banten 1?

20 jam lalu

Wakil Gubernur Banten Rano Karno dan  Walikota Tangerang Selatan Airin Rachmi Diany usai menghadiri sebuah acara di Setu, Tangerang Selatan, Banten, (23/10). Setelah Gubernur Banten Atut Chosiyah jarang muncul di hadapan publik, Rano Karno yang tampil di kegiatan kegubernuran. ANTARA/Muhammad Iqbal
Survei Elektabilitas Airin Rachmi Diany Unggul dari Rano Karno dan Wahidin Halim untuk Pilgub Banten, Siap Maju Banten 1?

IPRC rilis survei elektabilitas para calon gubernur di Pilgub Banten 2024. Airin Rachmi Diany tertinggi, diikuti Rano Karno dan Wahidin Halim.


Jalan Politik Rano Karno Idola Remaja 1970-an: Kader PDIP, Gubernur Banten sampai Berkali Anggota DPR

11 hari lalu

Rano Karno. [Dok.TEMPO/ Santirta M]
Jalan Politik Rano Karno Idola Remaja 1970-an: Kader PDIP, Gubernur Banten sampai Berkali Anggota DPR

Rano Karno merintis karier sebagai aktor sejak kanak-kanak, kemudian merambah dunia politik. Ia pernah menjadi Gubernur Banten dan berkali anggota DPR


Sejumlah Film Benyamin Sueb, Aktor Terbaik di Film Si Doel Anak Betawi dan Intan Berduri Raih Piala Citra 1972 dan 1973

21 hari lalu

Gubernur Banten Rano Karno berfoto dengan foto Benyamin Sueb saat Pembukaan Pameran foto Tempo di Ruang Tunggu terminal 2 Bandara  Soekarno Hatta Tangerang - Banten, 2 Mei 2016. Pameran ini merupakan rangkaian peringatan ulang tahun 45 Tahun Tempo Majalah. TEMPO/Amston Probel
Sejumlah Film Benyamin Sueb, Aktor Terbaik di Film Si Doel Anak Betawi dan Intan Berduri Raih Piala Citra 1972 dan 1973

Benyamin Sueb, dikenal sebagai salah satu ikon komedi dalam perfilman Indonesia, telah membintangi berbagai film yang populer dan menjadi legendaris.


Masak Bareng Megawati, Inul: Saya Tak Seperti yang Lain Suka Mepet dan Jilat

26 hari lalu

Inul mengunggah foto kebersamaannya bersama Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri. Foto: Instagram.
Masak Bareng Megawati, Inul: Saya Tak Seperti yang Lain Suka Mepet dan Jilat

Inul mendapatkan cibiran dari banyak netizen yang menanggapi kolaborasinya bersama Megawati.


Jika Prabowo-Gibran Menang: Akankah Bahlil, Habiburokhman, Grace Natalie, Gus Miftah hingga Raffi Ahmad Jadi Menteri?

39 hari lalu

Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka bersama Menteri Investasi Bahlil Lahadalia (kanan) dalam acara Suara Muda Indonesia Untuk Prabowo-Gibran di Jakarta Convention Center, Jakarta, Sabtu, 27 Januari 2024. Dalam acara tersebut Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka menyampaikan pidato untuk anak muda Indonesia. TEMPO/M Taufan Rengganis
Jika Prabowo-Gibran Menang: Akankah Bahlil, Habiburokhman, Grace Natalie, Gus Miftah hingga Raffi Ahmad Jadi Menteri?

Jika Prabowo-Gibran menang, pendukung utama seperti Habiburokhman, Grace Natalie, Bahlil, Zulhas, hingga Gus Miftah dan Raffi Ahmad bisa jadi menteri?


Gaya Selebriti Nyoblos Pemilu 2024, dari Atta Halilintar, Raffi Ahmad hingga Luna Maya

43 hari lalu

Raffi Ahmad dan Nagita Slavina menunjukkan jari ungu, tanda sudah mencoblos Pemilu 2024. Instagram.com/@raffinagita1717
Gaya Selebriti Nyoblos Pemilu 2024, dari Atta Halilintar, Raffi Ahmad hingga Luna Maya

Begini penampilan artis saat mencoblos di momen Pemilu 2024.


Terkini: Ganjar Heran Anggaran Bansos Jokowi Melonjak, Alasan KCI Lebih Pilih Impor KRL dari Cina

50 hari lalu

Calon presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo menyapa para pendukungnya saat kampanye terbuka perdana bertajuk Hajatan Rakyat di Lapangan Tegalega, Bandung, Jawa Barat, Minggu, 21 Januari 2024. Ganjar Pranowo dan sejumlah tokoh nasional berkampanye terbuka untuk pertama kalinya yang dihadiri ribuan kader partai pendukung dan massa pendukung. TEMPO/Prima Mulia
Terkini: Ganjar Heran Anggaran Bansos Jokowi Melonjak, Alasan KCI Lebih Pilih Impor KRL dari Cina

Berita terkini ekonomi dan bisnis pada Rabu siang, 7 Februari 2024, dimulai dari keheranan Ganjar Pranowo soal lonjakan anggaran bansos Jokowi.


NCW Minta KPK dan Polri Periksa Aliran Uang Raffi Ahmad, Ini Arti TPPU dan Ancaman Hukumannya

50 hari lalu

Ilustrasi pencucian uang. Shutterstock
NCW Minta KPK dan Polri Periksa Aliran Uang Raffi Ahmad, Ini Arti TPPU dan Ancaman Hukumannya

Selebritas Raffi Ahmad dituding NCW diduga terlibat dalam TPPU. Ini batasan pencucian uang dan sanksi hukumannya.


Ditantang Hotman Paris, Ketua NCW Klaim Ada 22 Perusahaan Terafiliasi Raffi Ahmad yang Diduga Terlibat Pencucian Uang

51 hari lalu

Presenter Raffi Ahmad bersama pengacaranya Hotman Paris saat memberikan keterangan soal tudingan National Corruption Wach (NCW) kasus pencucian uang, Menteng, Jakarta, Senin, 5 Februari 2024. Dalam keteranganya Raffi membantah tudingan Ketua Umum NCW Hanifa Sutrisna atas tudingan pencucian uang senilai ratusan miliar tersebut, Pihak Raffi juga mengundang Hanifa NCW untuk membuktikan kalau tuduhan tersebut memamang benar. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Ditantang Hotman Paris, Ketua NCW Klaim Ada 22 Perusahaan Terafiliasi Raffi Ahmad yang Diduga Terlibat Pencucian Uang

Ketua NCW mengklaim menemukan 22 perusahaan yang terima aliran dana koruptor dan terafiliasi dengan Raffi Ahmad.


Apa Itu TPPU? Kenali 6 Modus Pencucian Uang

51 hari lalu

Ilustrasi pencucian uang. Shutterstock
Apa Itu TPPU? Kenali 6 Modus Pencucian Uang

Raffi Ahmad dituduh NCW terlibat dalam tindak pidana pencucian uang atau TPPU. Apa saja bentuk modus TPPU?