Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bintangi Toko Barang Mantan, Dea Panendra Jadi Lebih Bawel

Reporter

image-gnews
Dea Panendra saat berkunjung ke Kantor Tempo, di Jakarta, 5 Februari 2020. TEMPO/Fardi Bestari
Dea Panendra saat berkunjung ke Kantor Tempo, di Jakarta, 5 Februari 2020. TEMPO/Fardi Bestari
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Dea Panendra, kontestan Indonesian Idol 2010 yang kini merambah ke dunia film mengaku lebih terbuka sejak dia terlibat di film Toko Barang Mantan. Pasalnya, perannya sebagai Amel, menuntutunya untuk lebih bawel.

"Aku jadi lebih bisa banyak bicara sama orang lain, kosakata dan kalimat jadi lebih panjang dibandingkan dulu pas baru masuk industri film," katanya, Senin, 10 Februari 2020.

Dalam film komedi romantis itu, Dea berperan Amel yang bekerja di toko barang mantan milik Tristan (Reza Rahadian). Mereka menjual barang-barang pemberian mantan kekasih yang punya kenangan tersendiri bagi pemiliknya.

Dea mengaku sebetulnya dia tergolong introvert dan lebih suka menyendiri. Berbeda dengan Amel yang ia sebut "vokal" dan "ekstrovert".

Satu hal yang istimewa bagi Dea adalah kesempatan untuk menyanyi di dalam film. Lagu tersebut juga menjadi lagu tema Toko Barang Mantan. Kemampuan menyanyi Dea tak diragukan lagi, tapi dia dituntut untuk bisa menguasai gitar dalam waktu singkat.

"Aku enggak bisa main gitar dan waktu belajarnya singkat sekali, jadi berkesan lah karena aku menyanyi, isi suara dan main gitar," tutur dia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dalam film Toko Barang Mantan, ada beberapa cameo yang datang untuk menjual benda-benda kenangan yang menjadi saksi mata hubungan yang telah kandas. Setiap cameo punya daya tarik tersendiri, termasuk tokoh Sayang yang diperankan Syifa Hadju dan karakter Gading Marten yang muncul di trailer.Reza Rahadian, Marsha Timothy dan sutradara Viva Westi berfoto bersama para pemain saat menghadiri peluncuran trailer dan poster Film Toko Barang Mantan di M Bloc Space, Jakarta, 14 Januari 2020. Selain Reza dan Marsha, film ini juga menghadirkan sejumlah seleb seperti Dea Panendra, Iedil Dzuhri, Roy Marten serta Widi Mulia. TEMPO/Nurdiansah

Film Toko Barang Mantan bercerita tentang Tristan (Reza Rahadian), mahasiswa yang tak kunjung lulus karena skripsinya belum rampung. Dia justru asik mengurus bisnis kecil-kecilannya, Toko Barang Mantan.

Namun, suatu ketika Laras (Marsha Timothy), perempuan yang disukai Tristan di masa kuliah, datang ke tokonya untuk menjual cincin tunangannya.

Dunia lantas menjadi jungkir balik bagi Tristan. Dia harus menghadapi dilema tersulit sepanjang hidupnya.

Selain Dea Panendra, Toko Barang Mantan juga dibintangi Widi Mulia, Roy Marten dan Iedil Dzuhri. Film yang disutradarai Viva Westi dan skenarionya digarap Titien Wattimena ini akan tayang pada 20 Februari 2020.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ilustrator Muda yang Mendunia

3 April 2022

Ilustrator Muda yang Mendunia

Seiring pertumbuhan Internet, kesempatan para ilustrator untuk berkarya di kancah internasional semakin terbuka.


Jakarta vs Everybody Diputar, Perjuangan Jefri Nichol Hadapi Kerasnya Ibu Kota

18 Maret 2022

Adegan di film Jakarta vs Everybody. Foto: Bioskop Online.
Jakarta vs Everybody Diputar, Perjuangan Jefri Nichol Hadapi Kerasnya Ibu Kota

Di film Jakarta vs Everybody, Jefri Nicho justru terjebak dalam keadaan yang membuat hidupnya semakin sulit untuk berbahagia.


Aktingnya Dipuji di Film Makmum 2, Titi Kamal Merasa Sepadan Perjuangan

3 Januari 2022

Titi Kamal dan suaminya, Christian Sugiono, kompak bergaya serba hitam di gala premier film Makmum 2. Titi berperan sebagai Rini di film besutan Guntur Suharjanto. Foto: Instagram/@titi_kamall
Aktingnya Dipuji di Film Makmum 2, Titi Kamal Merasa Sepadan Perjuangan

Namun di balik kesuksesan film Makmum 2, ada hal menantang yang dirasakan Titi Kamal saat menjalani proses syuting di Gunung Papandayan.


Terkesan dengan Akting Mereka, Ini Aktor dan Aktris Terbaik Pilihan Joko Anwar

22 Desember 2021

Pembuat film Indonesia, Joko Anwar, merislis empat film di 2019; Orang Kaya Baru, Gundala, Perempuan Tanah Jahanam (Impetigore) dan Ratu Ilmu Hitam.
Terkesan dengan Akting Mereka, Ini Aktor dan Aktris Terbaik Pilihan Joko Anwar

Pada bagian pertama, Joko Anwar memilih sembilan orang dengan akting mengesankan yang tidak terpilih sebagai aktor dan aktris terbaik pada FFI 2021.


Penyalin Cahaya Tayang dan Berkompetisi di Busan International Film Festival

2 September 2021

Penyalin Cahaya. Foto: Rekata Studio.
Penyalin Cahaya Tayang dan Berkompetisi di Busan International Film Festival

Penyalin Cahaya akan tayang perdana dan terpilih masuk dalam program kompetisi utama di Busan International Film Festival (BIFF) ke-26 di Korea.


Toko Barang Mantan, Komedi Romantis Mantan yang Tak Terlupakan

12 Februari 2020

Marsha Timothy berpose saat menghadiri pemutaran perdana film Toko Barang Mantan di XXI Epicentrum, Jakarta, 11 Februari 2020. Toko Barang Mantan merupakan film komedi romantis terbaru yang akan tayang pada 20 Februari 2020. TEMPO/Nurdiansah
Toko Barang Mantan, Komedi Romantis Mantan yang Tak Terlupakan

Film Toko Barang Mantan bukan hanya bercerita tentang barang pemberian mantan, tapi juga tentang cinta.


Marsha Timothy Jaga Postur Tubuh dengan Rutin Pilates

6 Februari 2020

Marsha Timothy saat berkunjung ke Kantor Tempo, di Jakarta, 5 Februari 2020. TEMPO/Fardi Bestari
Marsha Timothy Jaga Postur Tubuh dengan Rutin Pilates

Untuk menjaga tubuh agar tetap prima dan postur tubuh lebih baik, Marsha Timothy rutin mengikuti latihan pilates. Simak manfaat lainnya.


Karena Demam Berdarah, Syuting Toko Barang Mantan Sempat Ditunda

6 Februari 2020

Reza Rahadian, Marsha Timothy dan sutradara Viva Westi berfoto bersama para pemain saat menghadiri peluncuran trailer dan poster Film Toko Barang Mantan di M Bloc Space, Jakarta, 14 Januari 2020. Selain Reza dan Marsha, film ini juga menghadirkan sejumlah seleb seperti Dea Panendra, Iedil Dzuhri, Roy Marten serta Widi Mulia. TEMPO/Nurdiansah
Karena Demam Berdarah, Syuting Toko Barang Mantan Sempat Ditunda

Film Toko Barang Mantan sempat tertunda dua hari saat akan melakukan proses syuting gara-gara salah seorang pemainnya terkena demam berdarah.


Toko Barang Mantan, Debut Reza Rahadian - Marsha Timothy di Film

6 Februari 2020

Marsha Timothy saat berkunjung ke Kantor Tempo, di Jakarta, 5 Februari 2020. TEMPO/Fardi Bestari
Toko Barang Mantan, Debut Reza Rahadian - Marsha Timothy di Film

Meski baru pertama kali beradu akting di satu film dengan Reza Rahadian, tak sulit bagi Marsha Timothy untuk membangun chemistry Toko Barang Mantan.


Dea Panendra Tak Terima Anak Muda Dibilang Buta Sejarah

21 Oktober 2019

Aktris Dea Panendra menghadiri Pengumuman Nominasi Festival Film Tempo di Gedung Tempo, Palmerah, Jakarta, 16 November 2017. Ia menjadi salah satu nominasi Aktris Pendukung Pilihan Tempo 2017 dalam perannya di film Marlina The Murderer in Four Acts. Tempo/Ratih Purnama
Dea Panendra Tak Terima Anak Muda Dibilang Buta Sejarah

Dea Panendra ingin membuktikan kalau anggapan generasi milenial atau anak muda tak tahu sejarah, itu keliru.