Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sadio Mane, Bintang Liverpool Ketahuan Pakai Ponsel Retak

Reporter

image-gnews
Ekspresi penyerang Liverpool Sadio Mane, saat cidera ketika melawan Woves di Molineux Stadium, Wolverhampton, 24 Januari 2020.  Action Images via Reuters/Carl Recine
Ekspresi penyerang Liverpool Sadio Mane, saat cidera ketika melawan Woves di Molineux Stadium, Wolverhampton, 24 Januari 2020. Action Images via Reuters/Carl Recine
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sadio Mane, bintang sepak bola Liverpool, ketahuan menggunakan ponsel yang sudah retak pada bagian layarnya. Padahal Mane menghasilkan sekitar US$ 10,2 juta per tahun dan merupakan salah satu pemain sepak bola top di dunia.

Setelah foto-fotonya tersebar dan menjadi viral dan perbincangan oleh netizen, sahabat satu timnya, Georginio Wijnaldum berinisiatif untuk membelikan ponsel keluaran terbaru seharga belasan juta rupiah secara gratis sebagai hadiah. "Saya ingin memberi tahu kalian, Gini memberi saya iPhone 11 gratis jadi itu luar biasa," kata Sadio Mane dalam sebuah video yang diunggahnya beberapa waktu lalu. 

Di Daily Star ditulis bagaimana fan memperhatikan Sadio Mane masih mengenakan iPhone yang retak parah di layarnya. Padahal dengan gajinya, cukup membeli 150 iPhone baru setiap pekan. 

Sadio Mane dgn iPhone retaknya. Dailystar.com

Dalam wawancaranya dengan TeleDakar pada Oktober 2019 lalu, pria kelahiran Senegal mengatakan bahwa tujuan dirinya menjadi pesepak bola terkenal adalah untuk membantu banyak orang.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Mengapa saya menginginkan 10 Ferraris, 20 jam tangan berlian, dan dua pesawat jet? Apa manfaatnya bagi dunia?," kata Mane. Ia juga menceritakan bahwa dulu dirinya pernah mengalami kehidupan yang memprihatinkan, kelaparan, bekerja di ladang, bermain tanpa alas kaki, dan tidak pergi ke sekolah.

"Sekarang saya dapat membantu. Saya lebih suka membangun sekolah dan memberi orang miskin makanan atau pakaian. Saya telah membangun sekolah dan stadion, kami menyediakan pakaian, sepatu, dan makanan untuk orang-orang yang sangat miskin," kata Mane. Ia juga mengalokasikan dana untuk semua orang-orang yang membutuhkan dari Senegal.

"Saya tidak perlu memajang mobil mewah, rumah mewah, perjalanan, dan bahkan pesawat terbang. Saya lebih suka orang menerima sedikit dari apa yang saya berikan," kata Mane.

MARVELA | DAILY STAR

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Liverpool Mengincar Arne Slot Menggantikan Jurgen Klopp, Siapa Dia?

8 jam lalu

May 24, 2022 Feyenoord coach Arne Slot during the press conference UEFA/Handout via REUTERS
Liverpool Mengincar Arne Slot Menggantikan Jurgen Klopp, Siapa Dia?

Liverpool melirik pelatih Feyenoord Arne Slot untuk menggantikan Jurgen Klopp


Liverpool Kalah di Kandang Everton, Virgil Van Dijk Minta Timnya Akhiri Musim dengan Benar

12 jam lalu

Pemain Liverpool Virgil Van Dijk berduel saat The Reds menghadapi Fulham di Anfield, Ahad, 3 Desember 2023. Twitter @LFC.
Liverpool Kalah di Kandang Everton, Virgil Van Dijk Minta Timnya Akhiri Musim dengan Benar

Kapten Liverpool Virgil van Dijk mendesak para pemain untuk segera bangkit setelah kekalahan Derby Merseyside melawan Everton.


Liverpool Keok di Kandang Everton, Jurgen Klopp: Kami Terburu-buru dan Tidak Cukup Baik

12 jam lalu

Ekspresi pemain Liverpool Mohamed Salah setelah pemain Everton Dominic Calvert-Lewin mencetak gol dalam pertandingan Liga Inggris di Goodison Park, Liverpool, 25 April 2024. Everton berhasil kalahkan Liverpool dengan skor 2-0 pada derby Merseyside. Action Images via Reuters/Lee Smith
Liverpool Keok di Kandang Everton, Jurgen Klopp: Kami Terburu-buru dan Tidak Cukup Baik

Manajer Liverpool Jurgen Klopp meminta maaf kepada para penggemar setelah kekalahan 2-0 dari Everton dalam Derby Merseyside.


Liga Inggris: Liverpool Kalah di Markas Everton, Jurgen Klopp Minta Maaf pada Suporter

13 jam lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Liga Inggris: Liverpool Kalah di Markas Everton, Jurgen Klopp Minta Maaf pada Suporter

Manajer Liverpool, Jurgen Klopp, meminta maaf kepada para penggemar setelah timnya kalah 2-0 dari Everton dalam derby Merseyside Liga Inggris.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

15 jam lalu

Logo Liga Inggris. (Reuters/Tempo)
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

Hasil Liga Inggris pada Kamis dinihari, 25 April 2024: Liverpool kalah dari Everton, sedangkan Manchester United mengalahkan Sheffield United.


Everton vs Liverpool, Jurgen Klopp Ingin Jaga Peluang Juara Liga Inggris

1 hari lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Everton vs Liverpool, Jurgen Klopp Ingin Jaga Peluang Juara Liga Inggris

Pelatih Liverpool Jurgen Klopp mengatakan pertandingan bertajuk Derby Merseyside melawan Everton pada pekan ke-34 Liga Inggris penting.


Ini Sejumlah Tips Memaksimalkan Kamera iPhone, Mulai dari Exposure hingga Mode Portrait

1 hari lalu

IPhone 15 dan iPhone 15 Plus baru ditampilkan selama acara 'Wonderlust' di kantor pusat perusahaan di Cupertino, California, AS, 12 September 2023. Apple merilis seri iPhone terbaru yang terdiri dari iPhone 15 Pro Max, iPhone 15 Pro, iPhone 15 Plus, dan iPhone 15. REUTERS/Loren Elliott
Ini Sejumlah Tips Memaksimalkan Kamera iPhone, Mulai dari Exposure hingga Mode Portrait

Di bawah ini sejumlah tips untuk memaksimalkan kamera iPhone, dari exposure hingga penggunaan mode portrait.


Prediksi Everton vs Liverpool di Liga Inggris Pekan Ke-34: Jadwal Live, H2H, Kondisi TIm, Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Prediksi Everton vs Liverpool di Liga Inggris Pekan Ke-34: Jadwal Live, H2H, Kondisi TIm, Perkiraan Formasi

Laga bertajuk Derbi Merseyside antara Everton vs Liverpool akan tersaji pada pekan ke-34 Liga Inggris 2023-2024.


Rekap Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-34: Arsenal dan Liverpool Ketat di Dua Besar

3 hari lalu

Logo Liga Inggris.
Rekap Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-34: Arsenal dan Liverpool Ketat di Dua Besar

Arsenal dan Liverpool bersaing ketat di posisi dua besar klasemen Liga Inggris setelah kembali ke jalur kemenangan pada pekan ke-34.


Hasil Liga Inggris: Liverpool Kembali ke Jalur Kemenangan, Taklukkan Fulham 3-1

3 hari lalu

Pemain Liverpool melakukan selebrasi. REUTERS/Molly Darlington
Hasil Liga Inggris: Liverpool Kembali ke Jalur Kemenangan, Taklukkan Fulham 3-1

Liverpool kembali ke jalur kemenangan setelah menaklukkan Fulham dengan skor 3-1 pada pekan ke-34 Liga Inggris.