Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Raffi Ahmad: Aku Sedih Banget Mobilku Terbakar, Dijahili Orang?

Reporter

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Raffi Ahmad saat menjelaskan film terbarunya berjudul Rumput Tetangga di kantor Tempo, Jakarta, 1 April 2019. Raffi Ahmad memilih Titi Kamal sebagai pemeran utama yang diproduksi oleh RA Pictures. Donita, Gading Marten, dan Tora Sudiro juga membintangi film tersebut. TEMPO/Fajar Januarta
Raffi Ahmad saat menjelaskan film terbarunya berjudul Rumput Tetangga di kantor Tempo, Jakarta, 1 April 2019. Raffi Ahmad memilih Titi Kamal sebagai pemeran utama yang diproduksi oleh RA Pictures. Donita, Gading Marten, dan Tora Sudiro juga membintangi film tersebut. TEMPO/Fajar Januarta
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Raffi Ahmad mengakui mobil Lamborghini yang terbakar di Sentul, Bogor, Jawa Barat, pada Sabtu 19 Oktober 2019, itu adalah miliknya. Mobil berkelir hitam tersebut digunakan untuk kepentingan pengambilan gambar kolaborasi Raffi Ahmad dengan pembalap Sean Gelael.

Melalui video yang diunggah di Youtube Channel Rans Entertainment, suami Nagita Slavina ini menceritakan kronologi sampai mobil seharga miliaran rupiah itu terbakar. "Aku sedih banget karena mobilku terbakar," kata Raffi Ahmad.

Dalam video berdurasi 12 menit itu, Raffi Ahmad menceritakan mobil Lamborghini Aventador miliknya terbakar saat iring-iringan seusai pengambilan gambar bersama Sean Gelael sekitar pukul 14.00. Iring-iringan mobil itu terdiri dari Raffi Ahmad di posisi paling depan, diikuti Lamborghini yang dikemudikan oleh sopirnya, dan terakhir Sean Gelael yang naik mobil Alphard.

Setelah dari Sirkuit Sentul, Raffi Ahmad bergegas ke acara tujuh bulanan Baim Wong dan Paula Verhoeven. Dia mengejar waktu karena harus menjadi pembawa acara pada pukul 15.00. Tak berapa jauh dari pintu keluar Sirkuit Sentul, sopir mobil Lamborghini-nya menelepon dan memberitahu kalau keluar asap dari mobil mewah tersebut.

Mobil Lamborghini Aventador. Dailymail.co.uk

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Saat mendapat informasi tersebut, Raffi Ahmad langsung menoleh ke belakang dan melihat kepulan asap dari Lamborghini-nya yang sudah dalam posisi berhenti. Mobil Alphard Sean Gelael juga tak terlihat lagi di belakangnya. Raffi Ahmad dilema, apakah berhenti dan mengecek kondisi mobilnya atau lanjut ke acara Baim Wong - Paula Verhoeven.

"Aku sudah feeling enggak enak. Sean juga telpon aku," kata Raffi Ahmad. "Raf, mobil lu kebakar," kata Raffi menirukan ucapan Sean. Raffi Ahmad memilih melanjutkan agendanya ke acara Baim Wong - Paula Verhoeven. Dia memutuskan meninggalkan mobilnya.

Raffi Ahmad hanya bisa menengok ke belakang dan melihat kepulan asap dari mobil Lamborghini kesayangannya. Belum diketahui apa penyebab mobil itu terbakar. Menurut Raffi, mobil tersebut kini masih di bengkel. "Aku enggak tahu kenapa sampai terbakar. Entah dari bensin, dijhailin orang, atau apa," kata Raffi Ahmad.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


8 Rekomendasi Restoran di Sentul untuk Bukber yang Rasanya Enak

4 hari lalu

Ilustrasi restoran di Sentul untuk bukber. Foto: Canva
8 Rekomendasi Restoran di Sentul untuk Bukber yang Rasanya Enak

Bagi Anda yang tinggal di Sentul, ada beberapa rekomendasi resto di Sentul untuk bukber dengan makanan yang enak dan view bagus. Ini daftarnya.


Bamsoet Buka Kejuaraan Nasional Indonesia Sentul Series of Motorsport

15 hari lalu

Bamsoet Buka Kejuaraan Nasional Indonesia Sentul Series of Motorsport

Ketua MPR RI Bamsoet Buka Kejuaraan Nasional Indonesia Sentul Series of Motorsport (ISSOM) 2024 Putaran 1 di Sentul


WEC 2024: Hendak Salip Valentino Rossi, Sean Gelael Malah Alami Ban Aus Parah

16 hari lalu

Balapan FIA World Endurace Championship (WEC) 2024, Qatar 1812 KM, di Lusail International Circuit, Sabtu, 2 Maret 2024. (foto: Team WRT 31)
WEC 2024: Hendak Salip Valentino Rossi, Sean Gelael Malah Alami Ban Aus Parah

Sean Gelael tampil heroik bersama Team WRT 31 kelas LMGT3 FIA World Endurace Championship atau WEC 2024.


Masak Bareng Megawati, Inul: Saya Tak Seperti yang Lain Suka Mepet dan Jilat

16 hari lalu

Inul mengunggah foto kebersamaannya bersama Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri. Foto: Instagram.
Masak Bareng Megawati, Inul: Saya Tak Seperti yang Lain Suka Mepet dan Jilat

Inul mendapatkan cibiran dari banyak netizen yang menanggapi kolaborasinya bersama Megawati.


Tantangan Jadi Ibu Anak Generasi Alpha Menurut Nagita Slavina

28 hari lalu

Nagita Slavina/Foto: Instagram/Slavina Indonesia
Tantangan Jadi Ibu Anak Generasi Alpha Menurut Nagita Slavina

Nagita Slavina, merasakan perbedaan yang signifikan dalam pola asuh dan pendekatan terhadap kedua anaknya yang termasuk generasi Alpha.


Jika Prabowo-Gibran Menang: Akankah Bahlil, Habiburokhman, Grace Natalie, Gus Miftah hingga Raffi Ahmad Jadi Menteri?

30 hari lalu

Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka bersama Menteri Investasi Bahlil Lahadalia (kanan) dalam acara Suara Muda Indonesia Untuk Prabowo-Gibran di Jakarta Convention Center, Jakarta, Sabtu, 27 Januari 2024. Dalam acara tersebut Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka menyampaikan pidato untuk anak muda Indonesia. TEMPO/M Taufan Rengganis
Jika Prabowo-Gibran Menang: Akankah Bahlil, Habiburokhman, Grace Natalie, Gus Miftah hingga Raffi Ahmad Jadi Menteri?

Jika Prabowo-Gibran menang, pendukung utama seperti Habiburokhman, Grace Natalie, Bahlil, Zulhas, hingga Gus Miftah dan Raffi Ahmad bisa jadi menteri?


Gaya Selebriti Nyoblos Pemilu 2024, dari Atta Halilintar, Raffi Ahmad hingga Luna Maya

33 hari lalu

Raffi Ahmad dan Nagita Slavina menunjukkan jari ungu, tanda sudah mencoblos Pemilu 2024. Instagram.com/@raffinagita1717
Gaya Selebriti Nyoblos Pemilu 2024, dari Atta Halilintar, Raffi Ahmad hingga Luna Maya

Begini penampilan artis saat mencoblos di momen Pemilu 2024.


Pertamax Turbo Dukung Sean Gelael dan Valentino Rossi di FIA WEC 2024

33 hari lalu

Debut balap ketahanan Valentino Rossi raih podium posisi tiga bersama BMW M Team WRT menggunakan BMW M4 GT3. (Foto: BMW Motorsport)
Pertamax Turbo Dukung Sean Gelael dan Valentino Rossi di FIA WEC 2024

Pertamax Turbo mendukung Sean Gelael dan Valentino Rossi dalam kejuaraan balap mobil FIA World Endurance Championship (WEC) 2024.


Terkini: Ganjar Heran Anggaran Bansos Jokowi Melonjak, Alasan KCI Lebih Pilih Impor KRL dari Cina

41 hari lalu

Calon presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo menyapa para pendukungnya saat kampanye terbuka perdana bertajuk Hajatan Rakyat di Lapangan Tegalega, Bandung, Jawa Barat, Minggu, 21 Januari 2024. Ganjar Pranowo dan sejumlah tokoh nasional berkampanye terbuka untuk pertama kalinya yang dihadiri ribuan kader partai pendukung dan massa pendukung. TEMPO/Prima Mulia
Terkini: Ganjar Heran Anggaran Bansos Jokowi Melonjak, Alasan KCI Lebih Pilih Impor KRL dari Cina

Berita terkini ekonomi dan bisnis pada Rabu siang, 7 Februari 2024, dimulai dari keheranan Ganjar Pranowo soal lonjakan anggaran bansos Jokowi.


NCW Minta KPK dan Polri Periksa Aliran Uang Raffi Ahmad, Ini Arti TPPU dan Ancaman Hukumannya

41 hari lalu

Ilustrasi pencucian uang. Shutterstock
NCW Minta KPK dan Polri Periksa Aliran Uang Raffi Ahmad, Ini Arti TPPU dan Ancaman Hukumannya

Selebritas Raffi Ahmad dituding NCW diduga terlibat dalam TPPU. Ini batasan pencucian uang dan sanksi hukumannya.