Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jennifer Aniston Unggah Foto, Sharapova: Bagi Rahasia Algoritmamu

Reporter

image-gnews
Jennifer Aniston menjadi model sampul majalah Instyle edisi Oktober 2019 dengan tema
Jennifer Aniston menjadi model sampul majalah Instyle edisi Oktober 2019 dengan tema "The Beauty Issue". (Instagram@instylemagazine)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaJennifer Aniston mengunggah dua foto masa kecilnya dan sekarang i pada Kamis, 18 Oktober 2019. "#TBT gaya, dulu dan sekarang..." tulisnya dalam keterangan foto itu. Unggahan itu sudah disukai lebih dari 5 juta pengikutnya. Netizen dibikin gemas oleh wajah bulat Aniston saat masih kecil.

"Cutie pie," tulis Reese Witherspoon. "Bagaimana Anda terlihat cantik dalam topi denim? Tidak masuk akal." tulis Whitney Cummings. "Bintik-bintik itu (freckles)," tulis Manon Mathews.

Dilansir dari People, foto kedua merupakan hasil pemotretannya di bulan ini dengan majalah InStyle yang dipotret oleh Michael Thompson.  Mantan istri Brad Pitt ini melakukan pose yang sama seperti saat  dirinya masih kecil dan mengenakan topi yang sama seperti pada slide 1. Posisi close up semakin memperlihatkan detail wajahnya yang natural dan membiarkan freckles menghiasi wajahnya.

Unggahan Aniston selalu menarik perhatian. Ia baru memiliki Instagram pada Selasa, 15 Oktober 2019, tapi pengikutnya sudah 13,7 juta. Angka ini melampaui pengikuti Salma Hayek yang baru saja merayakan sudah memiliki 12 juta follower yang hampir lima tahun bermain di Instagram.

Unggahan Aniston di kronologinya pun baru tiga,  Tapi semua unggahannya mendulang jutaan disukai. Unggahan pertama bersama sahabatnya di serial Friends bahkan disukai 13 jutaan netizen.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Hal ini mengherankan petenis  Maria Sharapova yang berkomentar di unggahan terbarunya. “Tolong bagi kami rahasia algoritma Instagrammu,” tulisnya dengan menambahkan emoji tertawa. Komentar Sharapova ini disambut netizen dengan tanggapan, "Jadi Jennifer."

MARVELA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Fitur Khusus Meta untuk Batasi Konten Politik, Begini Cara Mengaktifkannya

1 hari lalu

Fitur Khusus Meta untuk Batasi Konten Politik, Begini Cara Mengaktifkannya

Meta menambahkan fitur khusus untuk membatasi konten politik pada platform yang dinaunginya, terutama Instagram.


Survei Populix: Konsumsi Internet dan Media Digital Melambung 40 Persen Selama Bulan Puasa

3 hari lalu

Foto ilustrasi jaringan internet.
Survei Populix: Konsumsi Internet dan Media Digital Melambung 40 Persen Selama Bulan Puasa

Survei Populix mencatat kebutuhan internet naik 40 persen selama bulan Ramadan. Mayoritas responden berbagi keseharian melalui Whatsap dan Instagram.


Instagram Mulai Membatasi Konten Politik

4 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Instagram Mulai Membatasi Konten Politik

Instagram akan membatasi konten politik dari konten yang tidak diikuti pengguna secara default.


Instagram Disebut Bakal Izinkan Pengguna Mengubah Tanggal Postingan

5 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Instagram Disebut Bakal Izinkan Pengguna Mengubah Tanggal Postingan

Fitur Post to the past di Instagram ditampilkan dengan ikon kalender dan berada tepat di atas opsi Boost post.


Hibur Perekrut dan Jobseeker, LinkedIn Siapkan Fitur Game

6 hari lalu

Logo untuk LinkedIn Corporation di Mountain View, California, AS 6 Februari 2013. [REUTERS/Robert Galbraith]
Hibur Perekrut dan Jobseeker, LinkedIn Siapkan Fitur Game

Platform pencarian kerja level profesional, LinkedIn menyiapkan fitur game untuk menyenangkan pengguna. Mengikuti tren media digital saat ini.


Cara Mengembalikan Postingan Instagram yang Terhapus

7 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Cara Mengembalikan Postingan Instagram yang Terhapus

Jika sudah telanjur menghapus unggahan atau postingan di Instagram, tetapi ingin menampilkan lagi, tidak perlu khawatir karena ada cara mudah untuk mengembalikannya.


Tak Hanya untuk Pesan Privat, Instagram Selipkan Game Emoji pada Fitur DM

8 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Tak Hanya untuk Pesan Privat, Instagram Selipkan Game Emoji pada Fitur DM

Instagram menyelipkan game serupa Pong dalam fitur direct message. Memainkan emoji yang dikirimkan di pesan privat.


Ojol The Game, Menjajal "Misi Harian" Para Driver Ojek Online

10 hari lalu

Ojol The Game.
Ojol The Game, Menjajal "Misi Harian" Para Driver Ojek Online

Game Ojol The Game besutan CodeXplore kian viral di media sosial. Pemain merasakan susah senangnya menjadi seorang driver ojek online di perkotaan.


Begini Cara Menambahkan Musik ke Status WhatsApp

11 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Begini Cara Menambahkan Musik ke Status WhatsApp

Pada Februari 2023, WhatsApp meluncurkan fitur baru yang disebut voice status atau status suara, begini cara menambahkan musik ke status WhatsApp.


Matthew Perry Tinggalkan Wasiat, 1 Juta Dolar Asetnya untuk Lembaga Perwalian

15 hari lalu

Matthew Perry. Foto: Instagram
Matthew Perry Tinggalkan Wasiat, 1 Juta Dolar Asetnya untuk Lembaga Perwalian

Matthew Perry meninggalkan wasiat setelah lima bulan kematiannya dan terungkap siapa saja yang menerima perwalian itu.