Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Boyband Korea, ATEEZ Kembali Manggung Tanpa Song Mingi

image-gnews
Boyband Korea Selatan, ATEEZ, usai konferensi pers Spotify On Stage di Hotel Grand Mercure Kemayoran, Jakarta, 4 Oktober 2019. Foto: Isma Savitri
Boyband Korea Selatan, ATEEZ, usai konferensi pers Spotify On Stage di Hotel Grand Mercure Kemayoran, Jakarta, 4 Oktober 2019. Foto: Isma Savitri
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Untuk kali kedua, boyband asal Korea Selatan, ATEEZ (A TEEnager Z), datang dan pentas ke Indonesia. Kali ini, band yang dinaungi agensi KQ Entertainment itu tampil di hajatan Spotify On Stage, di Jakarta International Expo Kemayoran, Jumat malam, 4 Oktober 2019.

Saat memberi keterangan pers sore harinya, tampak hanya ada tujuh personelnya. Padahal grup yang debut pada 24 Oktober tahun lalu ini beranggotakan delapan orang, yakni Hongjoong, Seonghwa, Yunho, Yeosang, San, Mingi, Wooyoung, dan Jonhgo.

"Kami menyesal dan minta maaf karena Min-Gi masih tak bisa hadir karena istirahat," kata Hongjoong selaku leader grup. Saat pentas pertama kali di Indonesia bulan lalu, Mingi yang berposisi sebagai penyanyi rap di ATEEZ juga tak hadir, dengan alasan yang sama.

ATEEZ menjadi penampil ketiga Spotify On Stage setelah (G)I-dle dan empat solois Indonesia; Brisia Jodie, Arsy Widianto, Rizky Febian, dan Marion Jola. Sebelum naik ke atas panggung, tujuh penampil mereka sempat menyapa para Atiny -julukan untuk penggemar mereka. Bahkan Hongjoong dan kawan-kawan juga sempat menyalami dan melakukan swafoto dengan Atiny. Tak pelak hal itu membuat penonton berjingkrakan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Di panggung, personel ATEEZ yang seluruhnya mengenakan kemeja lengan panjang ini mengajak penonton menyanyikan tujuh lagu. Seperti Pirate King (salah satu lagu debut mereka), Desire, Say My Name, dan yang paling disambut antusias oleh Atiny, lagu HALA-HALA (Hearts Awakened). Tak hanya heboh menjerit, para Atiny juga ikut menggoyangkan badan mengikuti gerakan band idolanya.

ISMA SAVITRI

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


8 Daftar Konser Boyband Kpop di Indonesia 2024, Xdinary Heroes Hingga Treasure

24 hari lalu

Personel grup musik Neo Culture Technology (NCT) 127 beraksi di atas panggung saat konser di Indonesia Arena, Jakarta, Sabtu 13 Januari 2024. Grup musik pria asal Korea Selatan tersebut membawakan 27 lagu pada hari pertama dari dua hari konser di Jakarta yang merupakan tur ketiga di Indonesia bertajuk The Unity. ANTARA FOTO/Sulthony Hasanuddin
8 Daftar Konser Boyband Kpop di Indonesia 2024, Xdinary Heroes Hingga Treasure

Di tahun 2024 ini, ada banyak boyband Kpop yang akan menggelar konsernya di Indonesia. Ini daftar konser Boyband Kpop yang jangan dilewatkan.


Grup K-Pop dan Band Korea yang Debut pada November 2023

6 November 2023

Band Korea Catch The Young. Kpop Profiles
Grup K-Pop dan Band Korea yang Debut pada November 2023

Pada November 2023 ada beberapa grup K-pop yang debut albumnya


Ternyata Anak Kandung Artis Senior Korea, Berikut Profil Anton Anggota Termuda RIIZE

6 September 2023

RIIZE. Twitter
Ternyata Anak Kandung Artis Senior Korea, Berikut Profil Anton Anggota Termuda RIIZE

SM Entertainment kembali mendebutkan boy grup terbaru mereka, RIIZE. Grup yang beranggotakan 7 orang ini mencuri banyak perhatian karena salah satu anggotanya merupakan putra dari produser dan aktris ternama di Korea.


Tunggu Squid Game 2, T.O.P Eks BIGBANG Berperan sebagai Apa?

30 Juni 2023

T.O.P BIGBANG dalam video musik Still Life. YouTube BIGBANG.
Tunggu Squid Game 2, T.O.P Eks BIGBANG Berperan sebagai Apa?

Dikabarkan turut serta dalam serial Squid Game 2, berikut adalah profil T.O.P, mantan anggota BIGBANG.


Fakta Unik Member NCT Dream yang Jarang Diketahui Banyak Orang

26 Juni 2023

NCT Dream. Foto: Instagram/@nct_dream
Fakta Unik Member NCT Dream yang Jarang Diketahui Banyak Orang

NCT Dream akan segera comeback pada 17 Juli, berikut fakta unik membernya yang jarang diketahui banyak orang. Simak selengkapnya di sini.


Fakta-fakta Kang Yeosang, Idola K-Pop Anggota ATEEZ yang Terobsesi pada Drone

15 Juni 2023

Boyband Korea Selatan, ATEEZ, usai konferensi pers Spotify On Stage di Hotel Grand Mercure Kemayoran, Jakarta, 4 Oktober 2019. Foto: Isma Savitri
Fakta-fakta Kang Yeosang, Idola K-Pop Anggota ATEEZ yang Terobsesi pada Drone

Kang Yeosang, lahir pada tanggal 15 Juni 1999, adalah salah satu vokalis dan penari utama dalam grup industri K-Pop, ATEEZ


Ulang Tahun ke-10 BTS, Simak Awal Karier Mereka Mulai dari Debut hingga Saat Ini

15 Juni 2023

Boyband K-Pop BTS di SBS Gayo Daejon. Instagram/@Sbsnow_insta
Ulang Tahun ke-10 BTS, Simak Awal Karier Mereka Mulai dari Debut hingga Saat Ini

BTS merayakan anniversary ke-10 tahun karier mereka sebagai boyband terkenal di dunia hiburan Korea Selatan. Simak awal perjalanan karier mereka.


5 Fakta BTS yang Akan Merayakan Hari Jadi ke-10, Rilis Single Baru

8 Juni 2023

Boyband K-Pop BTS berpose di karpet merah Grammy Awards ke-62 di Los Angeles, California, AS, 26 Januari 2020. REUTERS/Mike Blake
5 Fakta BTS yang Akan Merayakan Hari Jadi ke-10, Rilis Single Baru

Menjelang Anniversary ke-10 BTS, agensi akan menyelenggarakan pesta perayaan tahunan BTS Festa 2023, simak fakta seputar boyband ternama itu.


SHINee Rayakan Anniversary ke-15, Akan Comeback Juni 2023

31 Mei 2023

Backstage Fan meeting SHINee
SHINee Rayakan Anniversary ke-15, Akan Comeback Juni 2023

Fanmeeting SHINee bertajuk Everyday is SHINee Day: Piece of SHINE untuk merayakan anniversary debut mereka ke-15. Mereka akan comeback Juni mendatang.


Mengenal Mark Feehily yang Memilih Solo Karier Setelah Westlife Bubar

27 Mei 2023

Mark Westlife. Instagram Markusmoments
Mengenal Mark Feehily yang Memilih Solo Karier Setelah Westlife Bubar

Mark Feehily anggota grup Westlife yang top pada 2000