Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Nicholas Saputra Jadi Karakter Superhero Bernama Aquanus

Reporter

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Erick Thohir bersama aktor dan aktris Jagat Sinema Bumilangit dalam peluncuran film Gundala di Jakarta, Minggu 18 Agustus 2019. (foto: istimewa)
Erick Thohir bersama aktor dan aktris Jagat Sinema Bumilangit dalam peluncuran film Gundala di Jakarta, Minggu 18 Agustus 2019. (foto: istimewa)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Screenplay Bumilangit mengumumkan sederet aktor dan aktris yang akan meneruskan kisah superhero Indonesia setelah Gundala. Sejumlah nama aktor dan aktris menjadi pahlawan super selanjutnya dari Jagat Sinema Bumilangit Jilid 1.

Creative Producer Bumilangit yang juga sutradara Joko Anwar mengatakan proyek ini menampilkan talenta terbaik Indonesia di depan dan di balik layar. "Kami pilih berdasarkan skill," ujar Joko Anwar di Jakarta, Minggu 18 Agustus 2019.

Mereka yang akan menjadi pahlawan super selanjutnya setelah Abimana Aryasatya memerankan Gundala antara lain Nicholas Saputra sebagai Aquanus, Pevita Pearce sebagai Sri Asih. Ada juga Chelsea Islan sebagai Tira, Chicco Jerikho sebagai Godam, Joe Taslim sebagai Mandala, Tara Basro sebagai Merpati.

Joko Anwar menjelaskan karakter-karakter berbeda ini akan muncul satu persatu dalam film berbeda. Setelah Gundala, ada tujuh karakter dari film yang dipersiapkan dan dibedakan dalam dua era yakni Jawara dan Patriot.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tujuh karakter ini antara lain Sri Asih, Godam dan Tira, Si Buta dari Gua Hantu, Patriot Taruna, Mandala, Gundala Putra Petir dan Patriot. "Kami sudah membuat benang merah cerita dan perkembangan tiap karakter. Nantinya dikembangkan lagi oleh setiap sutradara dan penulis untuk tiap filmnya. Jadinya, karakter dan cerita akan sangat terjaga," tutur Joko.

Jagat Bumilangit dimulai sejak era Letusan Toba 75 ribu SM dan terbagi atas empat era yakni Era Legenda, Jawara, Patriot, dan Revolusi. Era Jawara adalah masanya para pendekar di masa kerajaan nusantara. Setidaknya ada dua karakter dari periode ini, yakni Si Buta dari Gua Hantu dan Mandala. Patriot adalah masanya Gundala, Sri Asih, Godam, Tira dan Sembrani.

Pada kesempatan itu, Produser Screenplay Bumilangit, Bismarka Kurniawan berharap peluncuran Jagat Sinema Bumilangit bisa memberikan semangat baru bagi industri kreatif di Indonesia. "Karya anak bangsa harus jadi tuan rumah di negeri sendiri, bahkan di pasar internasional," kata dia.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Dian Sastro dan Nicholas Saputra Berpasangan dalam 5 Film, Bukan Cuma Ada Apa dengan Cinta

17 menit lalu

Pemeran film romantis yang populer di tahun 2002, Ada Apa Dengan Cinta, Dian Sastrowardoyo dan Nicholas Saputra menghadiri konfrensi pers film Ada Apa Dengan Cinta 2 di The Hall Senayan City, Jakarta, 15 Februari 2016. TEMPO/Nurdiansah
Dian Sastro dan Nicholas Saputra Berpasangan dalam 5 Film, Bukan Cuma Ada Apa dengan Cinta

Dian Sastro dan Nicholas Saputra kerap dipasangkan dalam sebuah produksi film. Setelah Ada Apa dengan Cinta, berikut film lainnya mereka berdua.


42 Tahun Dian Sastro, Perjalanan Film Tokoh Cinta dalam AADC: Bintang Jatuh hingga Ratu Adil

1 hari lalu

Gaya makeup Dian Sastro saat menghadiri press screening Ratu Adil/Foto: Instagram/Dian Sastro
42 Tahun Dian Sastro, Perjalanan Film Tokoh Cinta dalam AADC: Bintang Jatuh hingga Ratu Adil

Sudah hampir 2 dekade Dian Sastro berkiprah dalam dunia perfilman Indonesia. Bermula membintangi film Bintang Jatuh karya Rudi Sudjarwo.


Kata Nicholas Saputra Soal Karakternya di Serial Filipina, Secret Ingredient

45 hari lalu

Nicholas Saputra bermain di film Paranoia. Dok. Istimewa
Kata Nicholas Saputra Soal Karakternya di Serial Filipina, Secret Ingredient

Nicholas Saputra mengaku akan memerankan seorang executive chef asal Indonesia bernama Arif Hadi dalam serial Filipina, Secret Ingredient.


Sedang Syuting di Manila, Nicholas Saputra Cerita saat Ditawari Main Serial Secret Ingredient

46 hari lalu

Nicholas Saputra akan membintangi serial original Viu Filipina berjudul Secret Ingredient bersama Lee Sang Heon dan Julia Barretto. Foto: X/@Viu_PH
Sedang Syuting di Manila, Nicholas Saputra Cerita saat Ditawari Main Serial Secret Ingredient

Nicholas Saputra sedang berada di Manila untuk syuting serial terbarunya berjudul Secret Ingredient, bersama Julia Barretto dan Lee Sang Heon.


Mengenal Julia Barretto, Bersama Nicholas Saputra Aktris Filipina Ini Membintangi Serial Viu Secret Ingredient

56 hari lalu

Julia Barretto. Instagram
Mengenal Julia Barretto, Bersama Nicholas Saputra Aktris Filipina Ini Membintangi Serial Viu Secret Ingredient

Nicholas Saputra akan berakting bersama aktris asal Filipina Julia Barretto dan aktor Korea Selatan Lee Sang Heon


Profil Lee Sang Heon, Pemeran XO, Kitty yang akan Berakting dengan Nicholas Saputra

56 hari lalu

Lee Sang Heon. Foto : Imdb
Profil Lee Sang Heon, Pemeran XO, Kitty yang akan Berakting dengan Nicholas Saputra

Nicholas Saputra akan berakting dengan aktor Korea Lee Sang Heon dalam serial original Viu Filipina Secret Ingredient


Nicholas Saputra Main Bareng Lee Sang Heon dan Julia Barretto di Serial Filipina

58 hari lalu

Nicholas Saputra akan membintangi serial original Viu Filipina berjudul Secret Ingredient bersama Lee Sang Heon dan Julia Barretto. Foto: X/@Viu_PH
Nicholas Saputra Main Bareng Lee Sang Heon dan Julia Barretto di Serial Filipina

Drama komedi romantis yang dibintangi Nicholas Saputra ini menghadirkan kolaborasi aktor dari tiga negara dengan empat bahasa yang berbeda.


Serial Tira Tayang Mulai Hari Ini di Disney+ Hotstar, Dibintangi Chelsea Islan

16 Desember 2023

Chelsea Islan dalam serial Tira yang tayang perdana di Disney+ Hotstar 16 Desember 2023. Foto: Disney Indonesia
Serial Tira Tayang Mulai Hari Ini di Disney+ Hotstar, Dibintangi Chelsea Islan

Tira merupakan serial live action superhero pertama dari Jagat Sinema Bumilangit yang dibintangi Chelsea Islan dan berjumlah 8 episode.


Netizen Bandingkan JAKI dan Qlue, Mantan Staf Tak Terima Ahok Disebut Mau Jadi Superhero

14 Desember 2023

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan tertawa bersama dengan Mantan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahja Purnama (Ahok) usai hadiri acara pelantikan anggota DPRD DKI Jakarta di Gedung DPRD DKI Jakarta, Senin, 26 Agustus 2019. TEMPO/Muhammad Hidayat
Netizen Bandingkan JAKI dan Qlue, Mantan Staf Tak Terima Ahok Disebut Mau Jadi Superhero

Netizen bandingkan Anies yang banggakan aplikasi JAKI saat debat Capres dengan Qlue di era Ahok.


Jude Bellingham Bilang Mengenakan Jersey Real Madrid seperti Memakai Kostum Superhero

3 November 2023

Pemain Real Madrid, Jude Bellingham berselebrasi dalam laga melawan Barcelona pada 28 Oktober 2023. REUTERS/Albert Gea
Jude Bellingham Bilang Mengenakan Jersey Real Madrid seperti Memakai Kostum Superhero

Jude Bellingham mengungkapkan kekagumannya pada legenda Real Madrid, Zinedine Zidane.