Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Arifin Ilham Simpan Satu Benda di Saku Jubah, Bikin Hati Bergetar

Reporter

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Putra sulung Arifin Ilham, Alvin Faiz memakai jubah peninggalan ayahnya. Instagram
Putra sulung Arifin Ilham, Alvin Faiz memakai jubah peninggalan ayahnya. Instagram
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ustaz Arifin Ilham meninggal pada Rabu malam, 22 Mei 2019 di sebuah rumah sakit di Penang, Malaysia. Keesokan harinya jenazah Arifin Ilham diterbangkan ke Tanah Air dan disalatkan di dua tempat, yakni di Masjid Az-Zikra Sentul dan di Pondok Pesantren Az-Zikra, Gunung Sindur, Bogor, Jawa Barat.

Baca: Anak Arifin Ilham Gelagapan Saat Diminta Nikah di Usia 17 Tahun

Jenazah Arifin Ilham dimakamkan pada Kamis malam, 23 Mei 2019. Ribuan orang mengantarkan pemuka agama yang dikenal dengan dakwah zikirnya ke tempat peristirahatan terakhir. Sehari setelah dimakamkan, istri pertama Arifin Ilham, Wahyuniati Al-Waly membongkar isi ruang ganti suaminya.

Dia membagikan pakaian Ustaz Arifin Ilham, mulai dari seban, gamis, dan semua busana muslim yang pernah dipakai. Putra sulung Arifin Ilham, Ahmad Faiz mendapat sebuah gamis berwarna merah hati. Lewat unggahan di fitur Instagram Story, Alvin Faiz dan Wahyuniati Al-Waly menunjukkan gambar saat Alvin memakai gamis tersebut.

Putra sulung Arifin Ilham, Alvin Faiz menemukan sebuah tasbih di saku jubah almarhum ayahnya. Instagram

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Bagus ya jubah merah Abi. Tapi terasa ada yang janggal di kantong," tulis Alvin Faiz. Rupanya, di kantong jubah tersebut ada sebuah tasbih milik Ustaz Arifin Ilham. Hati Alvin Faiz bergetar dan teringat pesan almarhum ayahnya.

Baca juga: Suara Azan Alvin yang Bergetar untuk Arifin Ilham Bikin Terharu

"Ya Allah, seketika hatiku bergetar terharu. Teringat nasihat abi yang senantiasa mengingatkan kami jangan akan putus zikir setiap harinya minimal 1000 kali. Ya Allah kami menjadi saksi bagaimana istiqomah-nya Abi selama ini," tulis Alvin Faiz.

TABLOIDBINTANG

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Profil Larissa Chou, Selebgram yang Baru Menikah dengan Caleg Golkar Ikram Rosadi

5 September 2023

Larissa Chou. Foto: Instagram Larissa Chou.
Profil Larissa Chou, Selebgram yang Baru Menikah dengan Caleg Golkar Ikram Rosadi

Profil Larissa Chou yang baru menikah dengan Ikram Rosadi pada Ahad lalu pernah menjadi menantu mendiang pendakwah tersohor, Arifin Ilham.


Larissa Chou dan Ikram Rosadi Menikah, Mas Kawinnya Rp 20.230.000

3 September 2023

Larissa Chou menikah dengan Ikram Rosadi pada Minggu, 3 September 2023. (Instagram Story/@yoga_mahesaa)
Larissa Chou dan Ikram Rosadi Menikah, Mas Kawinnya Rp 20.230.000

Akad nikah Larissa Chou dan Ikram Rosadi digelar dengan nuansa serba putih dan hanya dihadiri keluarga serta teman terdekat mereka.


Larissa Chou Mulai Buka Hati dengan Pria Lain, Tambah Nama Gunawan di Belakang Namanya

27 Agustus 2023

Larissa Chou. Foto: Instagram.
Larissa Chou Mulai Buka Hati dengan Pria Lain, Tambah Nama Gunawan di Belakang Namanya

Larissa Chou meyakinkan bahwa kasih sayangnya untuk sang putra tak akan berkurang dengan kedatangan pria baru, justru bertambah.


Rio Haryanto Bantah akan Menikah dengan Larissa Chou

22 September 2022

Rio Haryanto, T2 Motorsports. 6 November 2019. TEMPO/Wawan Priyanto
Rio Haryanto Bantah akan Menikah dengan Larissa Chou

Rio Haryanto membantah kabar yang menyebut dirinya akan menikah dengan Larissa Chou.


Larissa Chou Dikabarkan akan Dinikahi Pembalap Rio Haryanto, Banjir Dukungan Netizen

21 September 2022

Larissa Chou dan Rio Haryanto. Instagram
Larissa Chou Dikabarkan akan Dinikahi Pembalap Rio Haryanto, Banjir Dukungan Netizen

Fans dan netizen Larissa Chou dan Rio Haryanto ramai-ramai membanjiri dukungan di akun media sosial mereka dan mendoakan keduanya.


Larissa Chou akan Cari Ayah Sambung untuk Anaknya: Harus Pilihan Allah

10 Juni 2022

Larissa Chou di Instagram pribadinya. Foto: IG Larissa Chou.
Larissa Chou akan Cari Ayah Sambung untuk Anaknya: Harus Pilihan Allah

Larissa Chou mengaku akan memilihkan ayah sambung terbaik untuk putra tunggalnya yang baru berulang tahun ke-5.


Alvin Faiz Dikritik Adab Memperlakukan dan Mengembalikan Anak

20 April 2022

(kanan ke kiri) Henny Rahman bersama suami, Alvin Faiz. Foto: Instagram/@hennyyrahman
Alvin Faiz Dikritik Adab Memperlakukan dan Mengembalikan Anak

Cara Alvin Faiz mengembalikan anaknya kembali ke pelukan ibunya, Larissa Chou dianggap tidak selayaknya seorang ayah.


Larissa Chou Janji Teguh Hati Besarkan Cucu Ulama meski Harus Sendirian

10 April 2022

Larissa Chou di Instagram pribadinya. Foto: IG Larissa Chou.
Larissa Chou Janji Teguh Hati Besarkan Cucu Ulama meski Harus Sendirian

Ulama yang dimaksud Larissa Chou adalah pendakwah, Arifin Ilham, ayah Alvin Faiz, mantan suaminya.


Terus Didesak Anak, Larissa Chou Janji akan Carikan Ayah Sambung

3 April 2022

Larissa Chou di Instagram pribadinya. Foto: IG Larissa Chou.
Terus Didesak Anak, Larissa Chou Janji akan Carikan Ayah Sambung

Sambil menidurkan anaknya, Larissa Chou mengajak putranya berbicara untuk mengingatkan nama ayah kandungnya yang dijawab dengan namanya sendiri.


Larissa Chou Curhat: Terkadang Menangis tapi Harus Kuat Demi Anak

20 Februari 2022

Larissa Chou di Instagram pribadinya. Foto: IG Larissa Chou.
Larissa Chou Curhat: Terkadang Menangis tapi Harus Kuat Demi Anak

Unggahan Larissa Chou yang manusiawi ini mendapatkan penguatan dari para pengikutnya.