Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bintang Hollywood Galang Dana untuk Korban Teror di Selandia Baru

Reporter

Editor

Aisha Shaidra

image-gnews
Madonna bersamdar dibahu putranya David Banda saat pembukaan Rumah Sakit Mercy James di Blantyre, Malawi, 11 Juli 2017. Bangunan mencakup tiga ruang operasi untuk operasi anak-anak, serta klinik dan bangsal dengan 45 tempat tidur. Reuters/Siphiwe Sibeko
Madonna bersamdar dibahu putranya David Banda saat pembukaan Rumah Sakit Mercy James di Blantyre, Malawi, 11 Juli 2017. Bangunan mencakup tiga ruang operasi untuk operasi anak-anak, serta klinik dan bangsal dengan 45 tempat tidur. Reuters/Siphiwe Sibeko
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Peristiwa teror di Selandia Baru mengundang simpati dari para bintang Hollywood. Sejumlah selebritas Hollywood seperti Madonna, Ben Stiller, Chris Rock, dan Ashton Kutcher, melakukan donasi untuk korban serangan teror lewat penggalangan dana GoFundMe.

Penggalangan dana tersebut diinisiasi manajer dan produser Hollywood, Guy Oseary. Dari laman GoFundMe terlihat dana yang telah terkumpul sampai Kamis, 21 Maret 2019 mencapai US$143.658 dari target dana US$100.000.

Dilansir dari Mirror, Kamis, aktor Ben Stiller, Ashton Kutcher, dan filmmaker Judd Apatow diketahui masing-masing berdonasi sebesar US$1.000 atau sekitar Rp14 juta.

Donasi lainnya datang dari komedian Chris Rock yang menyumbang sebesar US$5.000 atau Rp70,5 juta dan penyanyi Madonna sebesar US$10.000 atau Rp141 juta.

Sementara itu, Oseary mengaku prihatin dan ngeri melihat peristiwa penembakan di Christchurch, Selandia Baru itu. Dia tergerak dan mulai melakukan penggalangan dana sejak Jumat, 15 Maret 2019, segera setelah peristiwa penembakan terjadi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Hati saya hancur untuk para korban dan untuk keluarga mereka," tulisnya dalam laman GoFundMe.

"Saya memulai kampanye gofund me untuk mendukung mereka yang terkena dampak tragedi ini di masa yang sangat sulit ini, dan memberikan sumbangan pribadi sebesar US$18.000 atas nama keluarga saya kepada para korban serangan teroris ini."

Penembakan massal terjadi di masjid Al Noor dan masjid Linwood, Selandia Baru pada Jumat, 15 Maret 2019. Peristiwa tersebut telah menewaskan 50 orang dan menyebabkan puluhan orang luka-luka. Perdana Menteri Selandia Baru Jacinda Ardern menyebut peristiwa tersebut sebagai serangan teroris.

BISNIS.COM

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Aktor Komedi Charlie Chaplin Pernah ke Garut, Dua Tahun Sebelum Sumpah Pemuda

1 hari lalu

Charlie Chaplin di Garut (Youtube)
Aktor Komedi Charlie Chaplin Pernah ke Garut, Dua Tahun Sebelum Sumpah Pemuda

Aktor komedi Charlie Chaplin pernah mengunjungi Garut pada 1926. Bahkan ia melanjutkan petualangannya ke Yogyakarta dan Bali.


Mulai dari Twilight Hingga American Ultra, Simak 10 Film yang Pernah Dilakoni Kristen Stewart

9 hari lalu

Aktris cantik yang terkenal dalam perannya di film Twilight, Kristen Stewart berpose saat menghadiri `The National Board of Review Gala` di Manhattan borough of New York, 5 Januari 2015. REUTERS
Mulai dari Twilight Hingga American Ultra, Simak 10 Film yang Pernah Dilakoni Kristen Stewart

Kristen Stewart, bintang Hollywood yang terkenal lewat karakter-karakter yang ia perankan di pita seluloid.


69 Tahun Bruce Willis, Karier Aktingnya Dihentikan FTD

30 hari lalu

Adegan di film Death Wish. Diperankan oleh Bruce Willis, Vincent D'Onofrio, Elisabeth Shue, Dean Norris, dan Kimberly Elise (MGM Studios)
69 Tahun Bruce Willis, Karier Aktingnya Dihentikan FTD

Telah banyak film yang dibintang aktor Bruce Willis, hingga kemudian ia menyatakan pensiuan dari dunia film karena FTD. Kini ia berusia 69 tahun.


5 Film yang Dibintangi Nicolas Cage

32 hari lalu

Nicholas Cage. AP/Vadim Ghirda
5 Film yang Dibintangi Nicolas Cage

Nicolas Cage salah satu aktor senior yang telah membintangi banyak film. Apa saja?


Perkiraan Analis Mengenai Biaya Netflix akan Naik pada 2024

47 hari lalu

Logo Netflix. Sumber: Reuters UK
Perkiraan Analis Mengenai Biaya Netflix akan Naik pada 2024

Netflix telah menaikkan biaya berlangganan di wilayah Amerika Serikat, Inggris, dan Prancis pada 2023


Serba-serbi Piala Oscar 2024

49 hari lalu

Film dan Aktor dengan Raihan Piala Oscar Terbanyak
Serba-serbi Piala Oscar 2024

Tahun ini Piala Oscar akan dimulai satu jam lebih awal dari biasanya, tepat 7 malam EDT, dengan pertunjukan awal dimulai pada pukul 18.30 EDT.


Madonna Jatuh di Panggung karena Penari yang Membawanya Tergelincir, Tetap Slay

58 hari lalu

Madonna terjatuh di panggung. pagesix.com
Madonna Jatuh di Panggung karena Penari yang Membawanya Tergelincir, Tetap Slay

Meski terjatuh di panggung, Madonna tetap melanjutkan nyanyiannya dan tertawa.


Premier 15 Film Diundur Akibat Pemogokan Serikat Artis Hollywood. Apa saja yang Tayang Tahun Ini?

17 Februari 2024

Anthony Mackie dan Harrison Ford di lokasi syuting Captain America 4 atau Captain America: Brave New World. Foto: Twitter/@MarvelStudios
Premier 15 Film Diundur Akibat Pemogokan Serikat Artis Hollywood. Apa saja yang Tayang Tahun Ini?

Aksi mogok kerja dari serikat artis Hollywood telah berakhir. Penayangan belasan film yang diundur dimulai tahun ini.


Film Bob Dylan, Edward Norton Berperan sebagai Pete Seeger

1 Februari 2024

Edward Norton. AP/Stuart Ramson
Film Bob Dylan, Edward Norton Berperan sebagai Pete Seeger

Edward Norton menggantikan Benedict Cumberbatch untuk memerankan penyanyi musik folk Pete Seeger dalam film biografi Bob Dylan, A Complete Unknown


Madonna dan Promotor Siap Lawan Gugatan Fans gegara Konser Ngaret

26 Januari 2024

Madonna saat tampil dalam  konser Pride Island 2019 dalam parade LGBT di New York, 1 Juli 2019. Acara ini merupakan rangkaian acara peringatan 50 tahun Stonewall. REUTERS/Jeenah Moon
Madonna dan Promotor Siap Lawan Gugatan Fans gegara Konser Ngaret

Manajemen Madonna dan promotor konser Live Nation menanggapi gugatan penggemar terkait konser ngaret. Mereka siap membela diri.