Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tips Tulus Supaya Tidak Mengeluh Lelah dan Tiada Me Time

Reporter

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Penyanyi Tulus menghibur para penggemarnya dalam konser tunggalnya bertajuk Monokrom di Istora Senayan, Jakarta 06 Februari 2019. TEMPO/Nurdiansah
Penyanyi Tulus menghibur para penggemarnya dalam konser tunggalnya bertajuk Monokrom di Istora Senayan, Jakarta 06 Februari 2019. TEMPO/Nurdiansah
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Setiap orang yang sedang berada di puncak karier biasanya merasakan kelelahan karena jadwal yang padat dan tak ada lagi waktu bersama keluarga apalagi untuk diri sendiri. Itu juga yang kerap dirasakan oleh penyanyi Tulus.

Baca: Tulus Gelar Konser Tunggal, 4500 Tiket Habis Terjual dalam 3 Jam

Ketimbang mengeluh lelah karena tak ada waktu untuk diri sendiri, Tulus terus menyemangati diri agar mensyukuri apa yang dia dapatkan hari ini. Dia juga mengingat bagaimana upayanya merintis karier dari nol.

“Saat kelelahan karena hari ini menyanyi, besok menyanyi, dan lusa manggung lagi, saya ingat-ingat lagi konser pertama di Bandung," kata Tulus. "Dengan begitu, saya malu untuk mengeluh. Pun ketika mau naik panggung konser lalu gugup melanda, saya mengingat momen itu."

Penyanyi Tulus menghibur para penggemarnya dalam konser tunggalnya bertajuk Monokrom di Istora Senayan, Jakarta 06 Februari 2019. Tulus berhasil memukau penggemarnya dengan membawakan sebanyak 25 lagu. TEMPO/Nurdiansan

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Lelaki kelahiran 20 Agustus 1987 itu perta kali menggelar konser tunggal di Bandung, Jawa Barat, pada 2012. Menurut Tulus, itu hanya konser kecil yang disaksikan keluarga, kerabat, sahabat, dan orang-orang yang mengenal lagunya lalu tergerak datang. Penontonnya tak sampai 200 orang.

Baca juga: Tulus Rilis Lagu Labirin, Cermin Kasmaran Terhadap Sosok Rumit

Kendati yang menonton tidak terlalu banyak, Tulus masih bisa merasakan energi besar yang dia miliki saat itu. Dan energi itulah yang membuatnya terus bersemangat sampai sekarang. "Hari itu, rasa percaya diri saya tumbuh dari dalam," kata peraih 10 piala AMI Awards ini. Setelah itu, Tulus rajin menggelar konser dengan skala yang terus membesar.

TABLOIDBINTANG

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Celine Dion Beri Dukungan ke Sesama Pengidap Stiff Person Syndrome: Kita Bisa!

2 hari lalu

Celine Dion bersama tiga putranya. Foto: Instagram/@celinedion
Celine Dion Beri Dukungan ke Sesama Pengidap Stiff Person Syndrome: Kita Bisa!

Celine Dion memperingati Hari Kesadaran Stiff Person Syndrome Sedunia. Dia menuliskan kata-kata penyemangat kepada sesama penderita SPS.


Adele Menunda Tur Konser, Penggemar Berkomentar

16 hari lalu

Adele saat tampil di festival American Express Presents BST Hyde Park, London, Inggris, Jumat 1 Juli 2022. Instagram.com/@adeleaccess
Adele Menunda Tur Konser, Penggemar Berkomentar

Adele menunda rangkaian tur konsernya di Las Vegas, karena masalah kesehatan


Koleksi Video di Ponsel Teddy Adhitya Jadi Video Musik Kembalikanku

21 hari lalu

Teddy Adhitya. Dok. Creathink Publicist
Koleksi Video di Ponsel Teddy Adhitya Jadi Video Musik Kembalikanku

Video musik Kembalikanku berisi cuplikan video-video yang tersimpan dari ponsel Teddy Adhitya, terlama diambil sekitar 10 tahun lalu.


Justin Timberlake akan Gelar Pertunjukan di London, Tiket Gratis tapi Terbatas

29 hari lalu

Justin Timberlake menghadiri acara penerimaan penghargaan Grammy Award 2013 di Los Angeles, (10/2). REUTERS/Mario Anzuoni
Justin Timberlake akan Gelar Pertunjukan di London, Tiket Gratis tapi Terbatas

Justin Timberlake kembali menggelar pertunjukan gratis, kali ini di London pada Jumat, 23 Februari 2024.


5 Lagu Populer Jessi, Penyanyi Korea yang Hengkang dari Agensi Milik Jay Park

43 hari lalu

Jay Park dan Jessi. Foto: Instagram/@jessicah_o
5 Lagu Populer Jessi, Penyanyi Korea yang Hengkang dari Agensi Milik Jay Park

Setelah 10 bulan bersama, Jessi berpisah dengan agensi More Vision milik Jay Park pada 31 Januari 2024


Lana Del Rey Garap Proyek Musik Terbaru, Lasso

45 hari lalu

Lana Del Rey, penyanyi. Foto: Instagram/@lanadelrey
Lana Del Rey Garap Proyek Musik Terbaru, Lasso

Penyanyi Amerika Lana Del Rey sedang menggarap proyek musik baru bersama Jack Antonoff dan produser Luke Laird


Profil Michael Wong, Penyanyi Mandarin yang akan Konser di Jakarta

50 hari lalu

Michael Wong. Foto: Instagram/@michaelxymusic
Profil Michael Wong, Penyanyi Mandarin yang akan Konser di Jakarta

Konser Michael Wong bertema First Time akan diadakan di JIExpo Theater, Jakarta pada Sabtu, 30 Maret 2024.


Michael Bolton Jalani Operasi Tumor Otak, Berjuang Sembuh Demi Fans

6 Januari 2024

Michael Bolton. Foto: Instagram/@michaelbolton
Michael Bolton Jalani Operasi Tumor Otak, Berjuang Sembuh Demi Fans

Michael Bolton berusaha keras untuk mempercepat pemulihannya pasca operasi tumor otak agar bisa segera kembali menghibur para penggemar.


Spotify Wrapped 2023, Tulus Kembali di Peringkat Teratas

3 Januari 2024

Penyanyi Tulus menghibur penggemarnya saat tampil dalam Joyland Festival Bali 2023 di Nusa Dua, Badung, Bali, Jumat 17 Maret 2023. Dalam penampilannya itu Tulus membawakan sejumlah lagu seperti Sepatu, Teman Hidup dan Hati-Hati Di Jalan. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
Spotify Wrapped 2023, Tulus Kembali di Peringkat Teratas

Inilah raihan Tulus di ajang Spotify Wrapped 2023


Selebriti Korea yang Meninggal pada 2023

29 Desember 2023

Suasana di rumah duka Lee Sun Kyun. Foto: KBIZOOM.
Selebriti Korea yang Meninggal pada 2023

Kabar duka menjelang akhir tahun ini, Lee Sun Kyun meninggal pada 27 Desember 2023