Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Trinity Tuntaskan Serial The Naked Traveler di Edisi 8

Reporter

Editor

Aisha Shaidra

image-gnews
Travel Writer, Trinity saat peluncuran buku seri terakhir The Naked Traveler di Ruang & TEMPO, Jakarta, 11 Januari 2019. TEMPO/Ridian Eka Saputra
Travel Writer, Trinity saat peluncuran buku seri terakhir The Naked Traveler di Ruang & TEMPO, Jakarta, 11 Januari 2019. TEMPO/Ridian Eka Saputra
Iklan

TEMPO.CO, JakartaTrinity akhirnya tutup Buku The Naked Traveler di nomor delapan. Kisah perjalanan yang mulanya dicatat lewat blog pribadinya itu rupanya berkembang menjadi berjilid-jilid buku dalam rentang 11 tahun yang menggenapkan perjalanannya mengunjungi 88 negara di dunia. 

Bukan tanpa alasan Trinity menutup bab untuk serial The Naked Traveler di jilid 8 ini. Pertama, Trinity ingin lebih mengembangkan proses menulis perjalanan yang selama ini ia jalani. Pengalamannya menulis selama sebelas tahun membawa Trinity untuk menantang dirinya melahirkan lebih banyak karya dengan ruang tema dan pembaca yang lebih luas.

"Mungkin is not goodbye but see you di versi lain, mungkin akan menulis soal yang lain," tutur Trinity saat menggelar konferensi pers di Gedung Tempo, Jakarta Barat, Jumat 11 Januari 2019. Ia melanjutkan keinginannya untuk lebih berkembang dari apa yang sudah dicapai hingga saat ini. "TNT sudah 11 tahun, tapi yang jelas blog akan tetap diteruskan," lanjutnya.

Trinity juga menyebut alasan lain mengapa dirinya menuntaskan The Naked Traveler karena kondisi industri buku saat ini yang tak dipungkiri menurunkan angka royalti.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Terus terang hal ini mematahkan semangat saya. Jadinya saya kepikiran untuk pensiun jadi penulis," menurut Trinity lewat bab sambutannya dalam The Naked Traveler 8, The Farewell.

Trinity bercerita kendala tersebut sempat dia akali lewat beberapa alternatif penulisan. Sampai-sampai menurutnya ia sempat terpikir kembali kerja kantoran. Beruntungnya saat berada di titik rendah semacam itu ia mendapat kesempatan mengikuti residensi penulis di Peru pada 2018. Dan The Naked Traveler 8 ia tuntaskan sebelum mengikuti proses residensi tahun lalu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Penulis Trinity Keluhkan Perilaku Satgas Covid-19 di Bandara Soekarno-Hatta

27 September 2020

Situasi penanganan penumpang asal penerbangan luar negeri di Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang pada Sabtu, 26 September 2020. Foto diambil dari akun Twitter @trinitytraveler
Penulis Trinity Keluhkan Perilaku Satgas Covid-19 di Bandara Soekarno-Hatta

Penulis The Naked Traveler, Trinity, mengungkap perilaku Satgas Covid-19 di Bandara Soekarno-Hatta Tangerang yang membentak dan meneriaki penumpang.


Mau Refund? Simak Saran Travel Blogger Trinity

19 Juni 2020

Tokopedia Hadirkan Fitur Fast Refund Pertama di Indonesia untukLayanan Tiket Pesawat
Mau Refund? Simak Saran Travel Blogger Trinity

Refund tiket para pelancong membuat agen perjalanan kesulitan. Travel Blogger Trinity menyarankan agar terus berkomunikasi dengan travel agent.


Batal ke Sumba Karena Pandemi, Trinity Berbagi Pengalaman Refund

19 Juni 2020

Travel Blogger Trinity. Foto: @trinitytraveler
Batal ke Sumba Karena Pandemi, Trinity Berbagi Pengalaman Refund

Travel blogger Indonesia, Trinity, batal pelesiran ke Sumba karena pandemi. Ia beruntung bisa cepat dapat dana refund karena masih awal wabah.


Tips Bikin Konten Wisata di Instagram dari Travel Blogger Trinity

30 Juni 2019

Ilustrasi anak berselfie dengan orang tua. cdn.co
Tips Bikin Konten Wisata di Instagram dari Travel Blogger Trinity

Travel blogger Trinity berbagi tips membuat konten tentang tempat wisata yang diunggah di Instagram. Tidak mesti yang indah-indah saja.


Tips Menentukan Tempat Wisata Kuliner dari Travel Blogger Trinity

30 Juni 2019

Wisatawan membeli aneka makanan tradisional di Pasar Papringan Ngadiprono, Kedu, Temanggung,  Jawa Tengah, Minggu 13 Januari 2019. Pasar Papringan Ngadiprono merupakan destinasi wisata alternatif dengan mengangkat konsep wisata budaya tradisonal, konservasi alam, kuliner dan pendidikan yang merupakan pelopor pasar sejenis di daerah lain. ANTARA FOTO/Anis Efizudin
Tips Menentukan Tempat Wisata Kuliner dari Travel Blogger Trinity

Trinity tak merekomendasikan mencari tempat wisata kuliner dari informasi yang sudah tersebar di Internet.


Travel Blogger Trinity Membaca Tren Gaya Wisata Generasi Milenial

29 Juni 2019

Travel Writer, Trinity saat peluncuran buku seri terakhir The Naked Traveler di RUang & TEMPO, Jakarta, 11 Januari 2019. TEMPO/Ridian Eka Saputra
Travel Blogger Trinity Membaca Tren Gaya Wisata Generasi Milenial

Travel blogger Trinity mengatakan media sosial, khususnya Instagram menjadi acuan mendasar bagi generasi milenial untuk wisata.


Bawa Oleh-oleh Travelling, Pilih Makanan atau Suvenir?

28 Juni 2019

Sejumlah pembeli memilih makanan ringan di pusat oleh-oleh khas Brebes, Jawa Tengah, Jumat, 7 Juni 2019. Penjualan telur asin meningkat dari biasanya 1.000 butir menjadi 5.000 butir per hari. ANTARA/Oky Lukmansyah
Bawa Oleh-oleh Travelling, Pilih Makanan atau Suvenir?

Travel blogger Trinity sudah tak pernah lagi membawa oleh-oleh gantungan kunci.


Travel Blogger Trinity Berbagi Cerita Selfie yang Aman Saat Wisata

28 Juni 2019

Ilustrasi wanita sedang berfoto selfie. shutterstock.com
Travel Blogger Trinity Berbagi Cerita Selfie yang Aman Saat Wisata

Berfoto selfie di Instagram seperti menjadi kewajiban para pelancong masa kini. Awas ada rambunya.


Trinity Luncurkan Buku Terakhir The Naked Traveler

12 Januari 2019

Trinity saat berkunjung ke Piramida di Mesir. Foto: Dok. Trinity
Trinity Luncurkan Buku Terakhir The Naked Traveler

Trinity telah mengunjungi hampir seluruh provinsi di Indonesia dan 88 negara di dunia. Ia menuliskannya di 8 seri buku The Naked Traveler.


Jadi Penulis Zaman Now Butuh Keahlian Ini, Simak Kata Trinity

22 Desember 2018

Travel Writer, Trinity (kiri) memberikan materi dalam acara Tempo Media Week 2018 di Gedung Tempo, Jakarta, Ahad, 16 Desember 2018. Tempo Media Week 2018  berlangsung pada 14 Desember 2018 hingga 16 Desember 2018. TEMPO/M Taufan Rengganis
Jadi Penulis Zaman Now Butuh Keahlian Ini, Simak Kata Trinity

Selama 13 tahun, Trinity banyak mengalami perubahan mulai dari penulisan hingga cara melakukan perjalanan. Intip tipsnya untuk penulis zaman now.