Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ha Jung Woo dan Karier Aktingnya yang Moncer di Tahun 2018

Reporter

Editor

Aisha Shaidra

image-gnews
Ha Jung Woo (40) mengguncang dunia perfilman Korea lewat film Along With The Gods: The Last 49 Days. (Dok. Korea Times)
Ha Jung Woo (40) mengguncang dunia perfilman Korea lewat film Along With The Gods: The Last 49 Days. (Dok. Korea Times)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaHa Jung Woo (40) mengguncang dunia perfilman Korea lewat film Along With The Gods: The Last 49 Days. Sekuel dari Along With The Gods: The Two Worlds (dirilis Desember 2017) ini mencetak perolehan fantastis di box office Korea dengan meraup 12 juta penonton dan menempati peringkat ke-13 film Korea terlaris sepanjang sejarah.

Tidak heran jika Ha Jung Woo kini digadang-gadang sebagai aktor terbaik di generasinya. Keberhasilan film Along With The Gods: The Two Worlds dan The Last 49 Days memungkinkan film ini dijadikan waralaba seperti dilakukan banyak film Hollywood. Namun Ha Jung Woo, aktor yang memainkan peran utama sebagai malaikat Gang Rim di film ini mengingatkan sineas Korea agar tidak terpaku pada film ini saja.

“Bukan berarti industri film Korea harus membuat jaringan waralaba. Saya rasa mereka harus mampu menemukan cerita yang beresonansi dengan (masyarakat) dunia,” kata Ha Jung Woo.

Baca: 11 Hari tayang Sekuel Along With The Gods Ditonton 9 Juta Orang

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Fakta bahwa Along With The Gods: The Last 49 Days telah ditonton lebih dari 9 juta penonton dalam sebelas hari membuat Ha Jung Woo meyakini hal ini bisa menjadi momentum kejayaan film Korea di dunia.

TABLOIDBINTANG.COM

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Sinopsis Road to Boston, Film Baru Im Siwan yang Tayang di Bioskop 4 Oktober 2023

2 Oktober 2023

Film Road to Boston yang diperankan oleh Im Siwan. Foto: Instagram/@ba_enter
Sinopsis Road to Boston, Film Baru Im Siwan yang Tayang di Bioskop 4 Oktober 2023

Film Road to Boston diangkat dari kisah nyata tentang atlet Korea pencetak rekor sebagai orang Asia pertama yang memenangkan Boston Marathon 1947.


5 Fakta Menarik Narco-Saints, Mulai Tayang Hari Ini

9 September 2022

Cuplikan serial Narco-Saints. Dok. Netflix.
5 Fakta Menarik Narco-Saints, Mulai Tayang Hari Ini

Narco-Saints diadaptasi dari kisah nyata, digambarkan melalui sosok gembong narkoba yang memasang kedok pastor.


Berdasarkan Kisah Nyata, Serial Narco-Saints tentang Penangkapan Gembong Narkoba

2 September 2022

Narco-Saints. Dok. Netflix.
Berdasarkan Kisah Nyata, Serial Narco-Saints tentang Penangkapan Gembong Narkoba

Narco-Saints mengikuti kisah pengusaha menjalankan misi rahasia pemerintah untuk menangkap gembong narkoba asal Korea yang beroperasi di Suriname.


Hwang Bo Ra akan Menikah dengan CEO Agensinya Setelah Hampir 10 Tahun Pacaran

7 Juli 2022

Aktris Korea Selatan, Hwang Bo Ra. Foto: Instagram Walk House Company.
Hwang Bo Ra akan Menikah dengan CEO Agensinya Setelah Hampir 10 Tahun Pacaran

Hwang Bo Ra mengumumkan akan menikah tahun ini dengan CEO agensinya sendiri, Cha Hyun Woo yang juga merupakan adik dari Ha Jung Woo.


Enam Film dan Drama Korea yang Tayang Januari 2022 di Viu, Termasuk Ghost Doctor

7 Januari 2022

Drama Korea Ghost Doctor. Dok. Viu.
Enam Film dan Drama Korea yang Tayang Januari 2022 di Viu, Termasuk Ghost Doctor

Viu menayangkan Ghost Doctor, Through the Darkness, The Con Artist, The Suspect, Tunnel, dan Wonderful Nightmare bulan ini.