Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Titi Qadarsih dan Daftar Film yang Pernah Ia Mainkan

Reporter

Editor

Aisha Shaidra

image-gnews
Titi Qadarsih (ketiga dari kanan) bersama artis era 1980 sampai 1990-an. Instagram
Titi Qadarsih (ketiga dari kanan) bersama artis era 1980 sampai 1990-an. Instagram
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Titi Qadarsih dikenal sebagai sosok yang jago di banyak bidang. Sebagai mantan model, kepiawaiannya di seni peran pun tercatat dalam beberapa judul film salah satunya Jangan Ambil Nyawaku yang membuatnya masuk dalam nominasi FFI 1982  untuk kategori aktris pembantu.

Dalam sebuah wawancara, Titi Qadarsih mengaku senang ketika berperan sebagai orang yang tidak bisa berbicara. Menurut dia, peran itu dapat memberikan keindahan tersendiri untuk film barunya.

Titi Qadarsih berperan sebagai ibu dari Jerry (Ray Sahetapy). Ibu Jerry yang berusia 80 tahun ini diceritakan lumpuh dan tidak bisa berbicara sedikit pun. Titi hanya menggunakan bahasa tubuh ketika berkomunikasi dengan anak tersayangnya itu.

Contohnya, saat Jerry sedang membawa ibunya ke halaman untuk berjemur, ibu Jerry hanya mengangkat tangannya sebagai tanda bahwa dia ingin masuk kembali ke rumah. "Ini justru keindahan seninya, dalam peran tanpa suara," katanya bersemangat.Titi Qadarsih. Tabloidbintang.com

Menurut Titi, dalam sebuah film harus terdapat harmonisasi di antara semua orang, seperti sutradara, pemeran, make up artis, juga katering. Dengan penggabungan tersebut barulah akan terlihat keindahan film itu sendiri. Hal itu dia samakan dengan perannya.

"Walau peran saya hanya duduk dan tanpa dialog, peran itu juga sangat penting dalam film itu," kata dia di Planet Hollywood, Jakarta, pada Rabu, 22 Oktober 2012.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca: Titi Qadarsih Berperan Lumpuh Tanpa Berbicara

Titi menyayangkan para aktris dan aktor junior yang pastinya akan langsung pergi ketika mengetahui hanya berperan sebagai figuran. Padahal, menurut dia, segala peran yang dimainkan aktris atau aktor dapat menjadi sebuah pelajaran bagi aktris dan aktor itu.

"Mereka harusnya dapat belajar. Karena saya dari teater, saya siap saja semua peran," dia melanjutkan. Film Sang Martir ini disutradarai oleh Helfi Kardit.Titi Qadarsih (berkacamata hitam) berfoto bersama keluarga. Instagram

Berikut beberapa judul film yang pernah dibintangi Titi Qadarsih : 
Hantjurnya Petualang (1966)
Dibalik Tjahaja Gemerlapan (1966)
Wadjah Seorang Laki-Laki (1971)
Wulan Di Sarang Penculik (1975)
Bula-Bulu Cendrawasih (1978)
Pacar Seorang Perjaka (1978)
Buah Terlarang (1979)
Jangan Kirimi Aku Bunga (1986)
Jendela Rumah Kita - Sinetron (1980-an)
Panggil Namaku Tiga Kali (2005)
Rumah Pondok Indah (2006)
Suster N (2007)
Terowongan Casablanca (2007)
Tapi Bukan Aku (2008)
Mupeng (Muka Pengen) (2008)
Kembang Perawan (2009)
Madre (2013)
Main Dukun (2014).

Titi Qadarsih meninggal pada Senin, 22 Oktober 2018 sekitar pukul 12.00 WIB saat perjalanan menuju kediamannya, kawasan Cinangka, Sawangan, Depok, Jawa Barat. Titi Qadarsih mengembuskan napas terakhir di usia 73 tahun.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Profil Pemeran Utama Godzilla x Kong: The New Empire

3 jam lalu

Godzilla x Kong: The New Empire. Foto: Warner Bros.
Profil Pemeran Utama Godzilla x Kong: The New Empire

Film Godzilla x Kong: The New Empire tayang pada 27 Maret 2024


5 Film Disney dengan Lagu Ikonik yang Cocok untuk Nostalgia

9 jam lalu

High School Musical. Dok. Disney+ Hotstar
5 Film Disney dengan Lagu Ikonik yang Cocok untuk Nostalgia

Daftar film Disney yang memiliki lagu ikonik tak terlupakan yang cocok untuk bernostalgia bersama keluarga dan sahabat.


8 Film Bioskop Indonesia Terbaru yang Tayang di Netflix pada 2024

1 hari lalu

Sederet film Indonesia yang tayang di bioskop akan tayang di Netflix pada 2024. Dok. Netflix
8 Film Bioskop Indonesia Terbaru yang Tayang di Netflix pada 2024

Tahun ini, Netflix menargetkan lebih dari 50 film Indonesia yang tayang di bioskop untuk masuk ke dalam platform, berikut 8 di antaranya.


Dibintangi Ma Dong Seok, Ini Sinopsis The Roundup: Punishment

3 hari lalu

Don Lee atau Ma Dong Seok dalam film The Roundup: Punishment. Dok. ABO Entertainment
Dibintangi Ma Dong Seok, Ini Sinopsis The Roundup: Punishment

Cerita film The Roundup: Punishment berpusat detektif Ma Seok do (Ma Dong Seok) yang bergabung dengan Tim Investigasi Siber


Netflix akan Menayangkan The Tearsmith, Simak Sinopsis Film Ini

5 hari lalu

The Tearsmith. Foto : Imdb
Netflix akan Menayangkan The Tearsmith, Simak Sinopsis Film Ini

Netflix mengumumkan tanggal tayang The Tearsmith, pada 4 April 2024


4 Perbedaan Road House Tahun 2024 dan 1989

6 hari lalu

Film Road House yang tayang di Prime Video. (dok. Prime Video)
4 Perbedaan Road House Tahun 2024 dan 1989

Road House (2024) merupakan konsep ulang dari film klasik tahun 1989 yang berjudul sama


10 Film di Bioskop Terbaru Maret-April 2024 yang Bisa Ditonton

7 hari lalu

Poster Badarawuhi di Desa Penari. Foto: Instagram.
10 Film di Bioskop Terbaru Maret-April 2024 yang Bisa Ditonton

Ada beberapa film di bioskop terbaru yang cocok Anda tonton. Di antaranya ada Godzilla x Kong: The New Empire hingga Badarawuhi.


Metamorfosa Hujan Bulan Juni Karya Sapardi Djoko Damono, Puisi ke Layar Lebar

7 hari lalu

Aktor Koutaro Kakimoto (kiri), Velove Vexia, dan sutradara Hestu Saputra dalam Meet and Greet Film Hujan Bulan Juni di Jakarta, 1 November 2017. Film ini bercerita tentang kisah cinta dosen bernama Pingkan (Velove Vexia), dengan sang kekasih Sarwono (Adipati Dolken). Tempo/ Fakhri Hermansyah
Metamorfosa Hujan Bulan Juni Karya Sapardi Djoko Damono, Puisi ke Layar Lebar

Puisi Hujan Bulan Juni karya Sapardi Djoko Damono telah bermetamorfosa dalam banyak bentuk, mulai dari komik, novel, hingga film.


Selain Dian Sastro - Reza Rahadian, Pasangan di Film Lain Reza Rahadian dan BCL Setidaknya di 5 Film Ini

8 hari lalu

Reza Rahadian dan BCL dalam film My Stupid Boss.  foto: dok. Falcon Pictures
Selain Dian Sastro - Reza Rahadian, Pasangan di Film Lain Reza Rahadian dan BCL Setidaknya di 5 Film Ini

Selain Dian Sastro dan Nicholas Saputra, Indonesia punya pasangan aktor Reza Rahadian dan BCL yang kerap dipasangkan dalam film.


Yoo Seung Ho Tampil dalam Video Musik Day6 Welcome to the Show

9 hari lalu

Yoo Seung Ho. (Instagram/@yg_stage)
Yoo Seung Ho Tampil dalam Video Musik Day6 Welcome to the Show

Aktor Korea Selatan Yoo Seung Ho muncul dalam video musik Day6, Welcome to the Show