Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ardina Rasti Siraman 7 Bulan Kehamilan dengan Air dari 7 Sumur

image-gnews
Aktris cantik Ardina Rasti resmi menjadi istri seorang aktor Arie Dwi Andhika usai menjalankan ijab kabul di Lodge Hotel, Bogor, Jawa Barat, 20 Januari 2018. Foto/Seno Susanto/tabloidbintang.com
Aktris cantik Ardina Rasti resmi menjadi istri seorang aktor Arie Dwi Andhika usai menjalankan ijab kabul di Lodge Hotel, Bogor, Jawa Barat, 20 Januari 2018. Foto/Seno Susanto/tabloidbintang.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Ardina Rasti dan Arie Dwi Andhika menggelar pengajian sekaligus siraman menyambut tujuh bulan usia kehamilan di Pendopo Kemang, Jakarta Selatan, pada Minggu siang, 30 September 2018. Adat Solo yang dikenal sebagai mitoni itu dihadiri keluarga besar dan kerabat dekat.

Acara siraman itu merupakan tradisi keluarga Ardina Rasti dan dilangsungkan dengan tujuan mendoakan keselamatan ibu dan calon bayi yang masih berada dalam kandungan.

Proses siraman juga sangat kental dengan budaya Jawa. Instrumen gamelan terdengar sepanjang proses acara siraman. Tamu wanita yang hadir juga memakai dresscode kebaya dan kain batik. Ardina dan Arie kompak mengenakan baju adat jawa warna merah marun. Arie memakai beskap dan blangkon.

Saat siraman, Ardina Rasti tampak cantik dengan rangkaian melati di rambut dan bagian pundaknya. Tampak rona bahagia terpancar di wajah Ardina Rasty dan Arie Dwi Andhika.Ardina Rasti dan Arie Dwi Andhika. Tabloidbintang.com

Sejumlah ritual dijalani Ardina Rasti dan suami antara lain menyampur air dari tujuh mata air untuk digunakan sebagai air siraman, menggelindingkan telur, memecah kelapa, serta keliling berjualan rujak dan dawet.

"Banyak banget (prosesinya). Terus, tadi ada kayak mecah cengkir, terus gelindingin telur, katanya kalau gelindingin telur lahirannyacepat," ujar Arie dalam jumpa pers usai siraman.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kami sih bangga ya dapat kesempatan untuk menjalani prosesi adat ini, karena ya kalau enggak ngalamin kayak gini, enggak pernah tahu. Ternyata, hampir semua orang Jawa kalau sudah tujuh bulanan ngalamin kayak gini," tambah Ardina Rasti.

Baca: Ardina Rasti, Bintang Film Virgin yang Terakhir Menikah

Ardina Rasti dan Arie menikah pada 20 Januari 2018. Arie mengabarkan kehamilan Rasti pada Minggu, 15 Juli 2018.

TABLOIDBINTANG.COM

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil Penelitian: Wanita yang Alami Komplikasi Kehamilan Berisiko Terkena Penyakit Jantung

3 hari lalu

Ilustrasi kehamilan. Freepik.com
Hasil Penelitian: Wanita yang Alami Komplikasi Kehamilan Berisiko Terkena Penyakit Jantung

Sebuah penelitian mengungkapkan bahwa wanita yang mengalami komplikasi saat menjalani kehamilan cenderung memiliki risiko terkena penyakit jantung.


Keguguran 3 Kali, Olivia dan Denny Sumargo Akhirnya akan Sambut Anak Pertama

8 hari lalu

Denny Sumargo dan Olivia Allan di Times Square, New York. Foto: Instagram/@sumargodenny.
Keguguran 3 Kali, Olivia dan Denny Sumargo Akhirnya akan Sambut Anak Pertama

Olivia Allan menceritakan perjuangannya mendapatkan anak hingga sempat menolak ditemani Denny Sumargo di dokter.


Nutrisi yang Perlu Diperhatikan Ibu Hamil yang Berpuasa

13 hari lalu

Ibu hamil memerlukan asupan makanan bergizi agar janin yang dikandung tumbuh sehat. (Canva)
Nutrisi yang Perlu Diperhatikan Ibu Hamil yang Berpuasa

Ginekolog mengingatkan ibu hamil untuk memperhatikan kandungan gizi ketika memutuskan berpuasa demi kesehatan diri dan janin.


Tambahan Asam Folat pada Garam Dapat Cegah Cacat Bawaan

15 hari lalu

Ilustrasi menaburkan garam. shutterstock.com
Tambahan Asam Folat pada Garam Dapat Cegah Cacat Bawaan

Melengkapi garam meja dengan asam folat menjadi strategi diet baru untuk lebih melindungi terhadap cacat bawaan.


Halle Bailey Menangis Ungkap Alasan Merahasiakan Kehamilannya

20 hari lalu

Halle Bailey menghadriri pemutaran perdana The Little Mermaid di Los Angeles, Amerika Serikat, Senin 8 Mei 2023. Foto: Instagram/@disney
Halle Bailey Menangis Ungkap Alasan Merahasiakan Kehamilannya

Halle Bailey menangis saat menjelaskan alasan dia memilih merahasiakan kehamilannya dari publik.


Spesialis Kandungan Ungkap Dampak Endometriosis pada Kehamilan

20 hari lalu

Harapan Baru Penderita Endometriosis
Spesialis Kandungan Ungkap Dampak Endometriosis pada Kehamilan

Dokter kandungan menjelaskan endometriosis dapat menimbulkan konsekuensi pada proses kehamilan. Apa saja yang perlu diwaspadai?


Manfaat Madu bagi Ibu Hamil

33 hari lalu

Ilustrasi madu. shutterstock.com
Manfaat Madu bagi Ibu Hamil

Madu merupakan salah satu pilihan bahan alami yang sering dipertimbangkan untuk dikonsumsi bagi ibu hamil.


Dokter Ingatkan 3 Bahaya Hipertensi pada Ibu Hamil

36 hari lalu

Ilustrasi hamil bermasalah. shutterstock.com
Dokter Ingatkan 3 Bahaya Hipertensi pada Ibu Hamil

Hipertensi merupakan salah satu penyebab kematian ibu hamil tertinggi selain pendarahan dan infeksi. Ini tiga bahayanya menurut dokter.


Kabar Bahagia Joshua Suherman dan Clairine Clay Umumkan Kehamilan Anak Pertama

46 hari lalu

Joshua Suherman dan Clairine Clay. Instagram.com/@joshuasuherman
Kabar Bahagia Joshua Suherman dan Clairine Clay Umumkan Kehamilan Anak Pertama

Joshua Suherman dan Clairine Clay sempat menunda memiliki anak di awal pernikahan


Bukan Hanya Pil, Kenali 7 Jenis Alat Kontrasepsi KB

50 hari lalu

Pemasangan alat kontrasepsi implan (ilustrasi)
Bukan Hanya Pil, Kenali 7 Jenis Alat Kontrasepsi KB

Alat kontrasepsi atau pencegah kehamilan beragam jenisnya, berikut adalah 7 di antaranya.