Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mengenal Sosok Ayana Jihye Moon, Selebgram Korea yang jadi Mualaf

image-gnews
Ayana Moon (Instagram)
Ayana Moon (Instagram)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Ayana Jihye Moon sedang menjadi pembicaraan di dunia maya karena keputusannya untuk menjadi mualaf. Walaupun sudah menjadi penganut agama Muslim sejak tahun 2012, Ayana mengaku tidak ingin membicarakan hal tersebut.

“Banyak dari kalian menanyakan bagaimana saya pindah ke muslim. Namun saya memiliki beberapa alasan untuk tidak menjawab pertanyaan kalian,” ujar Ayana dalam video yang diunggahnya melalui akun Youtube milikinya.

Wanita yang sekarang mengambil pendidikan di Malaysia itu mengatakan bahwa dirinya hanya pemula dan baru mendalami agama Muslim. “Sebenarnya ada beberapa orang yang menjadi mualaf kemudian pindah ke agama lain,” lanjutnya dalam video itu.

Ayana mengatakan bahwa keputusannya untuk menjadi mualaf mendapat reaksi negatif dari sebagian orang. “Mereka mengatakan saya melalukan segala cara itu untuk bisnis yang dianjurkan dalam agama Islam (bisnis halal),” tutur Ayana.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ia menambahkan bahwa banyak masyarakat yang menyalahkan orang-orang yang membantunya dalam mendalami agama Islam. “Jadi tidak pernah terpikir oleh saya untuk membuat video seperti ini.”

Ayana Jihye Moon mengatakan bahwa dengan dirinya pindah ke Islam dapat menimbulkan prasangka buruk terhadapnya. Itulah mengapa dirinya tidak terlalu terbuka dengan keputusan tersebut kepada publik. “Alasan terakhir adalah alasan yang personal. Saya takut akan membahayakan keluarga saya, teman-teman saya karena mereka bukan muslim,” tutur Ayana Moon.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tiba di Indonesia dan Tengah Karantina, Ayana Moon Senang Bisa Makan Soto Lagi

2 November 2021

Ayana Jihye Moon sendiri merupakan gadis berkebangsaan Korea Selatan dan juga seorang muallaf yang sangat terkenal di kalangan muslimah khususnya di Indonesia dan Malaysia. Ayana memutuskan masuk Islam karena ketertarikannya pada Timur Tengah. Foto/Instagram/xolovelyayan
Tiba di Indonesia dan Tengah Karantina, Ayana Moon Senang Bisa Makan Soto Lagi

Selama di karantina setibanya di Indonesia, Ayana Moon senang akhirnya bisa mencicipi soto kesukaannya lagi.


Ayana Moon Rayakan Delapan Tahun Jadi Mualaf

30 April 2020

Ayana Jihye Moon, sering memposting sejumlah outfit dengan balutan hijabnya di akun instagramnya yang dapat menjadi inspirasi bagi para penggemarnya. instagram.com
Ayana Moon Rayakan Delapan Tahun Jadi Mualaf

Ayana Moon merayakan delapan tahun mualaf dengan mengunggah foto dirinya di depan Kakbah saat umrah tahun lalu.


Adik Ayana Moon Ingin Belajar Bahasa Indonesia

25 April 2020

Aydin Moon mengunggah foto mengenakan sarung dan peci. Sosok adik Ayana Moon ini mencuri perhatian warganet terutama dari Indonesia dan Malaysia, negara tempat mantan personel girlband ini bekerja. Instagram/@Aydin Moon
Adik Ayana Moon Ingin Belajar Bahasa Indonesia

Alih-alih mengajari adiknya berbahasa Indonesia, Ayana Moon justru meminta Aydin Moon untuk minum minuman berion dan menggunakan alat makeup.


Ayana Moon Senang Puasa Tahun Ini Tak Sendiri Lagi

24 April 2020

Ayana Moon bersama adiknya, Aydin Moon setelah berjamaah salat. Foto: Instagram Ayana Moon
Ayana Moon Senang Puasa Tahun Ini Tak Sendiri Lagi

Ayana Moon pun mengunggah perasaan bahagianya bisa merasakan berpuasa bersama ditemani keluarga tahun ini.


Gaya Hijab Musim Dingin Ayana Jihye Moon, Selebgram Korea Mualaf

2 Maret 2018

Ayana Moon (Instagram)
Gaya Hijab Musim Dingin Ayana Jihye Moon, Selebgram Korea Mualaf

Kecantikan Ayana Moon menarik perhatian warganet. Simak gaya hijab musim dingin selebgram Korea Selatan dengan nama lengkap Ayana Jihye Moon ini.


Ayana Jihye Moon, Tertarik Terhadap Islam Bermula dari Irak

13 Januari 2018

Ayana Moon (Instagram)
Ayana Jihye Moon, Tertarik Terhadap Islam Bermula dari Irak

Dalam video yang diunggahnya dalam akun Youtube, Ayana Jihye Moon mengatakan sudah memiliki ketertarikan dengan Islam sejak usia belia