Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Rayakan Keberagaman Bermusik, DWP 2017 Hadirkan Hip-Hop

image-gnews
Pengunjung berfoto selfie di tengah keramaian DWP 2014 di JI Expo, Kemayoran, Jakarta, 12 Desember 2014. TEMPO/Frannoto
Pengunjung berfoto selfie di tengah keramaian DWP 2014 di JI Expo, Kemayoran, Jakarta, 12 Desember 2014. TEMPO/Frannoto
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Djakarta Warehouse Project (DWP) kembali menghibur penikmat musik di Ibu Kota. Untuk pertama kalinya, festival musik ini akan menghadirkan musisi bergenre hip hop dari dalam maupun luar negeri.

Hip hop adalah genre musik yang sudah masuk ke kategori dance music saat ini,” ujar Assistant Brand Manager Ismaya Live, Sarah Deshita, dikutip dari press release yang diterima Tempo.

Meski identik dengan aliran electronic dance music (EDM), Sarah mengatakan, DWP berupaya merayakan keberagaman  dalam bermusik. Adapun musisi hip hop itu adalah rapper asal Amerika Desiigner, Keith Ape, Higher Brothers, dan Joji. Tak lupa DWP juga akan menampilkan rapper asal Indonesia, Rich Chigga.

Di fase ketiga ini pun sebanyak 16 musisi baru ditambahkan dalam line up DWP 2017. Selain kelima musisi hip hop itu, ada penampilan dari Hardwell, David Gravell, duo DJ Vini Vici, Purple Haze, dan Slander. Sementara dari dalam negeri, terdapat enam disc jockey (DJ) turut meramaikan panggung DWP 2017. Mereka adalah Andre Dunant, Chelina Manuhutu, Devarra, Junior & Royal, W.W, dan Tony Romera.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Hingga saat ini, sebanyak 33 musisi dari dalam dan luar negeri siap mengajak penonton DWP 2017 bergoyang. Nama-nama itu, di antaranya DVBBS, Flosstradamus, Flume, Galantis, Ilan Bluestone, Loco Dice, Marshmello, NWYR, Ookay, R3HAB, Richie Hawtin, Robin Schulz, Steve Aoki, Tiesto, Zatox, dan Zeds Dead.

Tahun ini, DWP akan diselenggarakan di Jiexpo Kemayoran, Pademangan, Jakarta Utara. Acara itu berlangsung selama dua hari berturut-turut pada 15 dan 16 Desember 2017.

LANI DIANA W | AS

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Weird Genius Tampilkan Visual Gunungan Wayang Khas Jawa di DWP 2022 Hari Kedua

11 Desember 2022

Aksi panggung Weird Genius dalam Djakarta Warehouse Project, Jiexpo, Kemayoran, Jakarta, 11 Desember 2022. Weird Genius membawakan sejumlah lagu andalanya seperti Lunatic, All in dan Lathi. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Weird Genius Tampilkan Visual Gunungan Wayang Khas Jawa di DWP 2022 Hari Kedua

Weird Genius menampilkan musik Electronic Dance Music dengan tambahan sentuhan tradisional angklung hingga gamelan di DWP 2022.


Hardwell di DWP 2022: Kami dari Belanda tapi Cinta Indonesia

11 Desember 2022

Aksi DJ Hardwell saat tampil pada acara DWP 2017 hari kedua di Jiexpo, Jakarta, 16 Desember 2017. Pada hari terakhir DWP menampilkan Steve Aoki dan Rich Chigga dan Lainnya. Tempo/Fakhri Hermansyah
Hardwell di DWP 2022: Kami dari Belanda tapi Cinta Indonesia

Meski sempat diguyur hujan rintik-rintik, tapi tidak menggoyahkan para penonton untuk ikut berpesta dengan suguhan Hardwell di DWP 2022.


Djakarta Warehouse Project, DKI Jakarta: Satpol PP Akan Menindak Jika Melanggar

10 Desember 2022

Penonton menikmati alunan musik dari DJ yang tampil di panggung Elrow Triangulo de las Rowmudas di festival musik Djakarta Warehouse Project (DWP) 2019 hari kedua, Sabtu, 14 Desember 2019. TEMPO/Bernadus Guntur
Djakarta Warehouse Project, DKI Jakarta: Satpol PP Akan Menindak Jika Melanggar

DKI Jakarta mengatakan akan menindaklanjuti festival DWP atau Djakarta Warehouse Project yang digelar melebihi batas waktu PPKM Level 1.


DWP 2022: Lebih dari 40 DJ Siap Guncang 6 Panggung Selama 3 Hari

9 Desember 2022

Suasana dari festival musik Djakarta Warehouse Project (DWP) 2019 di JIExpo Kemayoran, Jakarta, Minggu, 15 Desember 2019. DWP 2019 menampilkan 69 musisi dari berbagai sub-gendre musik elektronik antara lain, Martin Garrix, Blasterjaxx, Bassjackers, Markus Schulz dan Yellow Claw. ANTARA
DWP 2022: Lebih dari 40 DJ Siap Guncang 6 Panggung Selama 3 Hari

DJ Snake, Madeon, Zedd, Acraze, Andrew Rayel, Illenium, sampai DJ terbaik dunia, Martin Garrix akan meriahkan DWP 2022.


Konser DWP 2022 Dimulai Hari Ini, Polisi Siapkan Pengamanan Sesuai SOP

9 Desember 2022

Aksi Skrillex di panggung Garuda Land pada festival musik Djakarta Warehouse Project atau DWP 2019 di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat, Sabtu 14 Desember 2019. TEMPO | Bernadus Guntur
Konser DWP 2022 Dimulai Hari Ini, Polisi Siapkan Pengamanan Sesuai SOP

Festival Musik Djakarta Warehouse Project atau DWP bakal digelar hari ini, 9 Desember 2022. Polisi telah menyiapkan pengamanan dengan mengacu pada SOP


Panggung Musik Disemprit Polisi, Boleh Bikin Konser Enggak Sih?

6 November 2022

Mahalini membawakan lagu di Berdendang Bergoyang Festival di Jakarta, Jumat, 28 Oktober 2022. Mahalini berduet dengan Rizki Febian di tengah penampilannya diatas panggung Berdendang Stage BBFestival. TEMPO/Magang/Martin Yogi Pardamean
Panggung Musik Disemprit Polisi, Boleh Bikin Konser Enggak Sih?

Sejumlah panitia Berdendang Bergoyang Festival terancam pidana dan konser musik lain harus waspada.


DWP Kembali Digelar Offline Tahun ini, Disparekraf DKI: Belum Ada Izin

1 November 2022

Penonton mengangkat tangan saat Martin Garrix tampil di festival musik Djakarta Warehouse Project atau DWP 2019, Jumat, 13 Desember 2019. TEMPO | Bernadus Guntur
DWP Kembali Digelar Offline Tahun ini, Disparekraf DKI: Belum Ada Izin

Festival musik Djakarta Warehouse Project atau DWP sempat diprotes kelompok Islam karena dinilai ajang maksiat


Ada Sensasi Bawah Laut di DWP 2019

15 Desember 2019

Kemeriahan panggung Elrow Triangulo de las Rowmudas di festival musik Djakarta Warehouse Project (DWP) 2019 hari kedua, Sabtu, 14 Desember 2019. TEMPO/Bernadus Guntur
Ada Sensasi Bawah Laut di DWP 2019

Desain panggung spesial di DWP 2019 ini merupakan karya touring party asal Barcelona, Elrow.


Penampilan Ciamik DJ Skrillex di DWP 2019, Sempat Nge-prank

15 Desember 2019

Aksi Skrillex di panggung Garuda Land pada festival musik Djakarta Warehouse Project atau DWP 2019 di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat, Sabtu 14 Desember 2019. TEMPO | Bernadus Guntur
Penampilan Ciamik DJ Skrillex di DWP 2019, Sempat Nge-prank

Penonton DWP 2019 sempat terkecoh dengan gaya nge-prank Skrillex.


Martin Garrix dan DJ Yellow Claw Gemparkan Panggung DWP 2019

14 Desember 2019

Penonton mengangkat tangan saat Martin Garrix tampil di festival musik Djakarta Warehouse Project atau DWP 2019, Jumat, 13 Desember 2019. TEMPO | Bernadus Guntur
Martin Garrix dan DJ Yellow Claw Gemparkan Panggung DWP 2019

Sorot lampu panggung yang seirama dengan beat lagu turut menambah keseruan di lantai dansa DWP 2019.