Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pernah Alami Pelecehan Seksual, Blake Lively Ajak Wanita Bersuara

Reporter

Editor

Aisha Shaidra

image-gnews
Aktris Blake Lively berpose saat menghadiri Gala TIME 100, di Frederick P. Rose Hall, Jazz di Lincoln Center, New York, AS, 25 April 2017. REUTERS
Aktris Blake Lively berpose saat menghadiri Gala TIME 100, di Frederick P. Rose Hall, Jazz di Lincoln Center, New York, AS, 25 April 2017. REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Skandal pelecehan seksual produser film Harvey Weinstein mendorong para selebriti wanita untuk menyuarakan kisah pelecehan yang pernah dialaminya. Salah satunya bintang serial Gossip Girl, Blake Lively.

Istri Ryan Reynolds ini akui pernah dilecehkan oleh seorang penata rias. "Dia mengatakan sesuatu yang tidak pantas, mendesak untuk memakaikan lipstik saya dengan jarinya," ungkap Blake Lively dikutip dari laman People.

Menurut pengakuan Blake Lively, penata rias tersebut juga merekamnya ketika tidur. "Saya memang berpakaian, tapi hal itu voyeuristic (rasa senang ketika melihat orang lain dalam keadaaan tertekan), hal menakutkan yang dilakukan," imbuhnya.

Meski telah melaporkan kejadian itu pada produser, tidak ada tindakan yang diambil produser atas pelecehan yang terjadi. Blake Lively pun merangkul pengacara untuk mengatasi insiden ini. Dengan adanya investigasi, penata rias tersebut akhirnya dipindahkan dari proyek yang ditangani. Namun orang tersebut tetap bekerja dalam industri yang sama. "Manager produksi kami menuliskan surat rekomendasi untuknya karena tidak ada yang ingin menimbulkan rasa dendam," sambungnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Walau tidak menjadi korban pelecehan seksual oleh Harvey Weinstein, Blake mendukung para korban pelecehan untuk berani bersuara. Sebelumnya, belasan wanita mengaku jadi korban pelecehan seksual Harvey Weinstein. Di antaranya Gwyneth Paltrow dan Angelina Jolie.

 TABLOIDBINTANG.COM

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Peraih Oscar Harvey Weinstein Dijatuhi Hukum 16 Tahun Karena Pemerkosaan

24 Februari 2023

Mantan produser film Harvey Weinstein. Etienne Laurent/Pool via REUTERS
Peraih Oscar Harvey Weinstein Dijatuhi Hukum 16 Tahun Karena Pemerkosaan

Harvey Weinstein, produser Peraih Oscar, dijatuhi hukuman 16 tahun penjara atas pemerkosaan seorang aktris.


Pemilik Restoran di New York Bakar Meja Nomor Satu, Kenapa?

20 Juli 2020

Pemilik restoran 75 Main, New York, merusak dan membakar meja favorit Jeffrey Epstein dan Harvey Weinstein. New York Post
Pemilik Restoran di New York Bakar Meja Nomor Satu, Kenapa?

Pemilik restoran 75 Main di New York membakar meja nomor satu karena menjadi meja langganan Jeffrey Epstein dan Harvey Weinstein.


Harvey Weinstein Dikabarkan Tertular Virus Corona di Penjara

23 Maret 2020

Harvey Weinstein (Reuters- Olivia Harris)
Harvey Weinstein Dikabarkan Tertular Virus Corona di Penjara

Mantan produser Hollywood Harvey Weinstein dikabarkan positif terjangkit virus corona baru (COVID-19) di penjara Wende Correctional Facility New York.


Harvey Weinstein Dilarikan ke RS Usai Divonis 23 Tahun Penjara

12 Maret 2020

Produser film, Harvey Weinstein, meninggalkan ruang sidang di Manhattan, New York, Amerika Serikat, 25 Mei 2018. [REUTERS/Mike Segar]
Harvey Weinstein Dilarikan ke RS Usai Divonis 23 Tahun Penjara

Mantan produser Hollywood Harvey Weinstein diganjar vonis 23 tahun penjara atas kejahatan kekerasan seksual dan pemerkosaan.


Gelaran Sundance 2019 Putar Dokumenter Kasus Harvey Weinstein

27 Januari 2019

Produser film, Harvey Weinstein, meninggalkan ruang sidang di Manhattan, New York, Amerika Serikat, 25 Mei 2018. [REUTERS/Mike Segar]
Gelaran Sundance 2019 Putar Dokumenter Kasus Harvey Weinstein

Untouchable, film dokumenter mengenai Harvey Weinstein diputar di Festival Film Sundance


Harvey Weinstein Didakwa atas Pemerkosaan

31 Mei 2018

Produser film, Harvey Weinstein, meninggalkan ruang sidang di Manhattan, New York, Amerika Serikat, 25 Mei 2018. [REUTERS/Mike Segar]
Harvey Weinstein Didakwa atas Pemerkosaan

Harvey Weinstein didakwa atas tuduhan pemerkosaan dan kejahatan seksual setelah dihantam deretan tuduhan pelanggaran seksual.


Produser Hollywood Harvey Weinstein Terancam Penjara 25 Tahun

26 Mei 2018

Produser film, Harvey Weinstein, meninggalkan ruang sidang di Manhattan, New York, Amerika Serikat, 25 Mei 2018. [REUTERS/Mike Segar]
Produser Hollywood Harvey Weinstein Terancam Penjara 25 Tahun

Produser film Amerika Serikat, Harvey Weinstein menghadiri sidang pertamanya usai menyerahkan diri dan terancam penjara 25 tahun


Kasus Pelecehan Seksual, Harvey Weinstein Yakin Dimaafkan

1 Mei 2018

Harvey Weinstein (Reuters- Olivia Harris)
Kasus Pelecehan Seksual, Harvey Weinstein Yakin Dimaafkan

Produser Harvey Weinstein yang tengah menghadapi berbagai tuntutan pelecehan seksual percaya akan dimaafkan oleh orang-orang di Hollywood.


Patung Harvey Weinstein Dipajang Dekat Area Piala Oscar

2 Maret 2018

Patung Produser Harvey Weinstein, memegang piala Oscar Palsu saat dipamerkan di Hollywood Boulevard, dekat lokasi Academy Awards ke-90 di Dolby Theatre, Hollywood, Los Angeles, 2 Maret 2018. Plastic Jesus juga terlibat di balik patung telanjang Donald Trump di beberapa kota di Amerika Serikat dua tahun lalu. AP
Patung Harvey Weinstein Dipajang Dekat Area Piala Oscar

Patung Harvey Weinstein karya Plastic Jesus dipajang di sekitar Hollywood Boulevard, dekat Dolby Theatre.


Pengakuan Uma Thurman Perpanjang Daftar Korban Harvey Weinstein

7 Februari 2018

Aktris Uma Thurman menjawab sejumlah pertanyaan awak media saat menghadiri Bambi Awards 2014 di Berlin, Jerman, 13 November 2014. AP Photo
Pengakuan Uma Thurman Perpanjang Daftar Korban Harvey Weinstein

Pemeran dalam film Kill Bill, Uma Thurman buka suara mengenai beberapa pelecehan seksual yang ia dapat dari produser Hollywood, Harvey Weinstein