The Beatles Gagal Mentas di Israel

Reporter

Editor

Senin, 22 September 2008 16:00 WIB

The Beatles
TEMPO Interaktif, Tel Aviv: Dulu di jamannya The Beatles menjadi ikon besar musik. Tapi tahukah Anda jika band yang beranggotakan empat personil berambut poni asal Liverpool itu pernah dilarang memasuki Israel.oleh pemerintah di sana yang takut akan efek yang ditimbulkan pemusik tersebut.

Efek yang kemudian diketahui dinamakan Beatlephobia itu dialami The Beatles pada 1967. Pemerintah Israel bukan tanpa alasan melarang kedatangan empat pemuda Inggris itu memasuki wilayahnya.

Mereka melihat bagaimana anak-anak muda di Israel begitu menggandrungi nyanyian yang dilantunkan penyanyi rock gospel Inggris, Cliff Richard pada 1963. Sejak saat itu Pemerintah Israel membentuk sebuah badan yang bertugas mengawal moralitas.

Agar histeria Cliff Richard tak terulang, 13 anggota politisi Israel didukung anggota-anggota pelayan masyarakat mengeluarkan resolusi 691. Resolusi itu menyatakan “Tidak akan mengizinkan permintaan sponsor untuk mendatangkan The Beatles yang performanya bisa membawa dampak buruk bagi kaum muda Israel”.

Promotor yang berniat mendatangkan John Lennon dkk sempat melakukan upaya banding. Tapi keputusan Pemerintah Israel tak bisa diganggu gugat. “Tidak ada hal artistik atau berbau musik dalam pementasan The Beatles selain sensualiltas belaka,” kecam Menteri Pendidikan yang menjadi Perdana Menteri Israel Golda Meir, 'sponsor' utama gagalnya The Beatles muhibah ke Israel pada 1967.

Fakta ini terungkap setelah Alon Gan, profesor di Universitas Tel Aviv mengadakan investigasi terkait pembatalan kedatangan The Beatles. Gan 'memaparkan' temuannya pada koran berpengaruh Israel Haaretz setelah 41 tahun fakta ini tak terungkap.

Rupanya Pemerintah Israel takut dengan motto musik rock yang selalu didengung-dengungkan itu: Seks, Obat bius dan Rock'n'Roll.

Guardian | Bagus Wijanarko

Berita terkait

Hunter x Hunter Diadaptasi Menjadi Game Bergenre Pertarungan

46 detik lalu

Hunter x Hunter Diadaptasi Menjadi Game Bergenre Pertarungan

Hunter x Hunter Nen Impacgame pertarungan yang diadaptasi dari manga dan anime karya Yoshihiro Togashi

Baca Selengkapnya

Aplikasi Tes Sempat Mati Massal, Peserta UTBK di Unpad Dibuat Menunggu 2 Jam

2 menit lalu

Aplikasi Tes Sempat Mati Massal, Peserta UTBK di Unpad Dibuat Menunggu 2 Jam

Pelaksanaan UTBK SNBT tahun ini mengalami gangguan teknis pada hari pertama yang digelar serentak secara nasional pada Selasa, 30 April 2024.

Baca Selengkapnya

2 Drakor yang Dibintangi Gong Yoo Setelah Hiatus

10 menit lalu

2 Drakor yang Dibintangi Gong Yoo Setelah Hiatus

Setelah rehat selama dua tahun tak muncul dalam film atau drama, Gong Yoo akan kembali dengan dua proyek baru, yaitu Squid Game 2 dan The Trunk

Baca Selengkapnya

Fakta-fakta Demo Mahasiswa Pro-Palestina di Amerika Serikat Ricuh Diberangus Aparat

12 menit lalu

Fakta-fakta Demo Mahasiswa Pro-Palestina di Amerika Serikat Ricuh Diberangus Aparat

Demo Pro-Palestina marak terjadi di banyak kampus di AS dengan tuntutan para mahasiswa berkisar dari gencatan senjata atas perang Israel vs Hamas.

Baca Selengkapnya

Dari UTBK Hari Pertama: Peserta Datang Tak Sampai 100 Persen, 7 Dicoret dari Layanan Disabilitas

28 menit lalu

Dari UTBK Hari Pertama: Peserta Datang Tak Sampai 100 Persen, 7 Dicoret dari Layanan Disabilitas

Sebanyak 1.700 peserta tercatat mengikuti UTBK-SNBT 2024 pada hari pertama di Universitas Jember, Selasa 30 April 2024

Baca Selengkapnya

Mode Permainan Game Tekken 8

32 menit lalu

Mode Permainan Game Tekken 8

Tekken 8, salah satu fighting game terpopuler dari Bandai Namco

Baca Selengkapnya

Malas Bicara dengan Orang Asing, Pakar Ungkap Alasan di Baliknya

41 menit lalu

Malas Bicara dengan Orang Asing, Pakar Ungkap Alasan di Baliknya

Kebanyakan orang malas bersikap ramah dan mengobrol dengan orang asing. Padahal bicara dengan mereka tak selalu buruk, asalkan tetap waspada.

Baca Selengkapnya

Menguak Peran Vitamin D Sebagai Asupan Penting Sehari-hari

42 menit lalu

Menguak Peran Vitamin D Sebagai Asupan Penting Sehari-hari

Vitamin D memiliki peran dalam menjaga pertumbuhan otot dan tulang yang optimal dengan absorbsi kalsium di saluran cerna.

Baca Selengkapnya

Gempa Bumi M5,5 Mengguncang Wilayah Maluku Utara, Terasa di Halmahera Barat dan Ternate

1 jam lalu

Gempa Bumi M5,5 Mengguncang Wilayah Maluku Utara, Terasa di Halmahera Barat dan Ternate

BMKG mencatat kejadian gempa bumi dengan kekuatan M5,5 di wilayah Maluku Utara. Pusat gempa di laut, dipicu deformasi batuan Lempeng Laut Maluku.

Baca Selengkapnya

iPad: Game Nintendo Dimainkan dengan Emulator Delta

1 jam lalu

iPad: Game Nintendo Dimainkan dengan Emulator Delta

Setelah dirilis di App Store untuk iPhone, emulator Nintendo populer Delta akan hadir untuk versi iPad

Baca Selengkapnya