Sepupu Ratu Elizabeth II akan Nikahi Pasangan Sesama Jenisnya

Reporter

Tabloid Bintang

Editor

Aisha Shaidra

Selasa, 19 Juni 2018 11:31 WIB

Lord Ivar Mountbatten. Isetnews.com

TEMPO.CO, Jakarta -Satu lagi anggota keluarga Ratu Elizabeth II yang segera menikah setelah Pangeran Harry. Sepupu ratu yakni Lord Ivar Mountbatten berencana mengikat janji dengan pasangan sesama jenisnya.

Baca: Meghan Markle Akrab dengan Ratu Elizabeth II di Tugas Pertamanya

Lord Ivar Mountbatten adalah sepupu Ratu Elizabeth II. Pernikahannya diumumkan oleh situs Daily Mail pada Senin, 18 Juni 2018.

Lord Ivar Mountbatten akan menikahi James Coyle di kapel privat daerah Devon, Inggris, akhir musim panas. Ini adalah kali pertama seseorang yang memiliki hubungan dengan Kerajaan Inggris menikah sesama jenis.

Mantan istri angkat bicara soal rencana pernikahan sejenis sepupu Ratu Elizabeth II (Tabloidbintang.com)

Advertising
Advertising

Lord Ivar Mountbatten antusias menyambut pernikahannya dengan James Coyle. Sepupu Ratu Elizabeth II ini mengungkapkan alasan menarik di balik keputusannya menikah sesama jenis.

Baca juga: Begini Gaya Kompak Meghan Markle dan Ratu Elizabeth II

“Saya sangat ingin melakukannya untuk James. Dia belum pernah menikah. Apa yang menarik adalah saya tidak perlu menikah karena sudah pernah berada di posisi tersebut dan memiliki anak-anak luar biasa. Tetapi, saya mendorong pernikahan ini terjadi karena penting untuk James. Dia tidak pernah memiliki kehidupan stabil seperti saya,” tutur Lord Ivar Mountbatten.

Lord Ivar Mountbatten pernah menikah dengan Penelope Anne Vere Thompson pada tahun 1994. Pasangan ini dikaruniai tiga orang putri.

Mereka lalu memutuskan untuk berpisah tahun 2011. Sekitar lima tahun kemudian, sepupu Ratu Elizabeth II, Lord Ivar Mountbatten mengumumkan statusnya sebagai gay dan mengungkapkan hubungannya dengan James Coyle di publik.

TABLOIDBINTANG.COM

Berita terkait

Raja Charles III Bukan Satu-satunya, Ini Keluarga Kerajaan Inggris Lain yang Mengidap Kanker

7 Februari 2024

Raja Charles III Bukan Satu-satunya, Ini Keluarga Kerajaan Inggris Lain yang Mengidap Kanker

Bukan hanya Raja Charles III, beberapa anggota keluarga kerajaan lain juga pernah mengalaminya, termasuk mendiang sang ibu, Ratu Elizabeth II.

Baca Selengkapnya

Raja Charles Sakit Kanker, Siapa yang Menggantikan Tugasnya?

7 Februari 2024

Raja Charles Sakit Kanker, Siapa yang Menggantikan Tugasnya?

Raja Charles sedang menjalani pengobatan kanker, dan putranya, William, diharapkan bisa membantu menjalankan tugas publik selama dia tidak ada.

Baca Selengkapnya

Aktris The Crown Claire Foy Tak Mau Tanda Tangan dengan Tinta Berwarna Biru

20 Desember 2023

Aktris The Crown Claire Foy Tak Mau Tanda Tangan dengan Tinta Berwarna Biru

Claire Foy sempat memerankan karakter Ratu Elizabeth II dalam serial The Crown musim pertama dan kedua

Baca Selengkapnya

Mengenal Foie Gras, Hidangan Khas Prancis yang Ditolak Raja Charles III

22 September 2023

Mengenal Foie Gras, Hidangan Khas Prancis yang Ditolak Raja Charles III

Foie gras merupakan salah satu makanan favorit ibu Raja Charles, Ratu Elizabeth II.

Baca Selengkapnya

Patung Ratu Elizabeth dan Corgi Kesayangannya Segera Diresmikan, Kenang Setahun Mangkat

31 Juli 2023

Patung Ratu Elizabeth dan Corgi Kesayangannya Segera Diresmikan, Kenang Setahun Mangkat

Patung Ratu Elizabeth dengan corgi kesayangannya akan dipamerkan di luar perpustakaan di Oakham, Rutland.

Baca Selengkapnya

Jadi Raja Sehari dengan Menginap di 5 Hotel Kastil Inggris

24 Juli 2023

Jadi Raja Sehari dengan Menginap di 5 Hotel Kastil Inggris

Beberapa kastil di Inggris telah diubah menjadi hotel mewah, sehingga bisa menjadi destinasi untuk merasakan kehidupan para bangsawan

Baca Selengkapnya

Kate Middleton Disebut Ikuti Gaya Ratu Elizabeth dengan Busana Warna-warni

30 Juni 2023

Kate Middleton Disebut Ikuti Gaya Ratu Elizabeth dengan Busana Warna-warni

Ratu Elizabeth memilih pakaian berwarna terang supaya terlihat lebih menonjol, Kate Middleton menitu gayanya.

Baca Selengkapnya

Mengenal Bono U2, Musikus yang pernah Mendapat Gelar Kesatria Kehormatan dari Ratu Inggris

10 Mei 2023

Mengenal Bono U2, Musikus yang pernah Mendapat Gelar Kesatria Kehormatan dari Ratu Inggris

Bono u2 lahir di Dublin, Irlandia, pada 10 Mei 1960

Baca Selengkapnya

Mengenang Tenzing Norgay, Persilakan Edmund Hillary Jejakkan Kaki Pertama di Gunung Everest

10 Mei 2023

Mengenang Tenzing Norgay, Persilakan Edmund Hillary Jejakkan Kaki Pertama di Gunung Everest

Tenzing Norgay sebenarnya bisa jadi orang pertama jejakkan kaki di Gunung Everest. Tapi selangkah lagi, ia persilakan Sir Edmund Hillary lebih dulu.

Baca Selengkapnya

Raja Charles III Pernah Berkunjung ke Indonesia, Ke Mana Saja?

8 Mei 2023

Raja Charles III Pernah Berkunjung ke Indonesia, Ke Mana Saja?

Raja Charles III, saat menjadi putra mahkota Kerajaan Inggris pernah mengunjungi beberapa daerah di Indonesia. Ke mana saja?

Baca Selengkapnya