Atiqah Hasiholan Pilih Gaun Berwarna Merah

Reporter

Editor

Alia fathiyah

Jumat, 23 Agustus 2013 09:10 WIB

Sepasang kekasih Atiqah Hasiholan dan Rio Dewanto berpose sebelum memberikan keterangan kepada media jelang pementasan Teater Titik Terang karya Ratna Sarumpaet (Ibunda Atiqah) di Taman Ismail Marzuki, Jakarta, (25/6). TEMPO/Nurdiansah

TEMPO.CO, Jakarta - Umumnya orang akan memilih gaun berwarna putih untuk pakaian pernikahan. Hal tersebut dilakukan karena lazimnya warna putih mewakili nilai kesucian dan kesakralan.

Namun Atiqah Hasiholan lebih memilih gaun berwarna merah untuk hari pernikahannya tersebut. "Untuk konsep baju desain aku pakai karya bunda Anne Avantie. Bajunya warna merah karena waktu diskusi dengan bunda Anne dilihat warna bangunannya oranye bata, bagusnya kalau pakaiannya putih kalau tidak yang warnanya berani sekalian," kata Atiqah saat ditemui di kawasan Kemang, 22 Agustus 2013.

Berdasarkan hal tersebut akhirnya Atiqah memutuskan untuk menggunakan warna merah dan warna putih dipilih sebagai dresscode untuk para tamu undangan.

Ini termasuk pemilihan warna busana yang masih belum umum untuk pernikahan di Indonesia. meski di luar negeri sudah ada beberapa artis yang melabrak warna putih dalam upacara pernikahannya. Seperti penyanyi Avril Lavigne yang menggunakan gaun berwarna hitam dan lebih memilih konsep gothic di hari pernikahannya.

Untuk pakaian yang akan digunakan oleh Rio Dewanto sendiri diterangkan oleh sang desainer, Haris Garry akan menyesuaikan dengan warna gaun Atiqah pada elemen di kemejanya. Pakaian yang akan digunakan oleh Rio dapat dikatakan cukup spesial karena setiap bagian dijahit secara manual dengan tangan. Melihat lokasi pernikahan berada di daerah yang cukup panas, Haris mengupayakan setiap detail jahitan agar baju yang dipakai Rio terasa ringan dan nyaman saat dipakai.

AISHA

Berita Lain:
Rontok Parah, Jihan Terpaksa Pangkas Rambut

Penyusup Diam-Diam Tinggal Sepekan di Rumah J.Lo

Atiqah dan Rio Dewanto Menikah di Benteng Martello

Berita terkait

Artis Indonesia Bereaksi Usai Timnas U-23 Kalah dari Guinea, Ibnu Jamil: Wasit Kacau

11 hari lalu

Artis Indonesia Bereaksi Usai Timnas U-23 Kalah dari Guinea, Ibnu Jamil: Wasit Kacau

Selebritas Indonesia ramai-ramai mengungkapkan kekesalannya kepada wasit yang menyebabkan kekalahan Timnas U-23.

Baca Selengkapnya

Baim Wong Klaim Konten Prank KDRT-nya tidak untuk Rendahkan Polisi

7 Oktober 2022

Baim Wong Klaim Konten Prank KDRT-nya tidak untuk Rendahkan Polisi

Baim Wong mengklaim video prank laporan KDRT-nya ke polisi untuk edukasi ke masyarakat

Baca Selengkapnya

Baim Wong dan Paula Verhoeven Penuhi Panggilan Polisi soal Video Prank KDRT

7 Oktober 2022

Baim Wong dan Paula Verhoeven Penuhi Panggilan Polisi soal Video Prank KDRT

Pasangan Baim Wong dan Paula Verhoeven dilaporkan polisi atas tuduhan laporan palsu karena membuat konten prank KDRT

Baca Selengkapnya

Video Porno Mirip Nagita Slavina, Polisi: Palsu, Hasil Editan

15 Januari 2022

Video Porno Mirip Nagita Slavina, Polisi: Palsu, Hasil Editan

Kasat Reskrim Polres Jakarta Pusat AKB Wisnu Wardhana mengatakan pemeran dalam video porno yang viral di media sosial bukanlah Nagita Slavina

Baca Selengkapnya

Polisi Bantah Punya Daftar Artis Pengguna Narkoba

15 Januari 2022

Polisi Bantah Punya Daftar Artis Pengguna Narkoba

Dugaan ini mencuat setelah polisi menangkap empat artis di awal 2022 karena narkoba,

Baca Selengkapnya

Pengacara Minta Nia Ramadhani Direhabilitasi, Alasannya Pecandu Berat

12 Januari 2022

Pengacara Minta Nia Ramadhani Direhabilitasi, Alasannya Pecandu Berat

Kuasa hukum Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie, Wa Ode Nur Zainab, membantah pernyataan hakim yang menyebut kliennya memakai sabu hanya untuk senang-senang

Baca Selengkapnya

Bantah Asal Tangkap Naufal Samudra, Polisi: Ada Dua Alat Bukti

9 Januari 2022

Bantah Asal Tangkap Naufal Samudra, Polisi: Ada Dua Alat Bukti

Penangkapan Naufal Samudra jadi pertanyaan karena polisi tidak menemukan barang bukti narkotika dan tes urine negatif.

Baca Selengkapnya

Dinkes DKI Pastikan Ashanty tak Dapat Perlakuan Khusus

9 Januari 2022

Dinkes DKI Pastikan Ashanty tak Dapat Perlakuan Khusus

Dinas Kesehatan DKI Jakarta memastikan tidak ada perlakuan khusus terhadap penyanyi Ashanty yang baru kembali dari Turki dan terpapar virus corona.

Baca Selengkapnya

Tarif Cassandra Angelie Rp 30 Juta, Polisi Bantah Pelanggannya Pejabat

4 Januari 2022

Tarif Cassandra Angelie Rp 30 Juta, Polisi Bantah Pelanggannya Pejabat

Cassandra Angelie mengaku sudah lima kali beroperasi dengan tarif sekali kencan sebesar Rp30 juta.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap Artis Sinetron CA Atas Dugaan Kasus Prostitusi

31 Desember 2021

Polisi Tangkap Artis Sinetron CA Atas Dugaan Kasus Prostitusi

Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Metro Jaya menangkap seorang artis sinetron berinisial CA dalam kasus dugaan prostitusi.

Baca Selengkapnya